Kampanye di Sidrap, Sandiaga Janji Tak akan Impor Beras Saat Petani Panen
Cawapres nomor urut 02 Sandiaga Salahuddin Uno secara tegas menyatakan tak akan mengimpor beras saat petani panen. Hal ini dia janjikan saat berkampanye terbuka di Pantai Kering, Pangkajenne Sidendreng Rappang (Sidrap), Sulawesi Selatan, Kamis (28/3).
Cawapres nomor urut 02 Sandiaga Salahuddin Uno secara tegas menyatakan tak akan mengimpor beras saat petani panen. Hal ini dia janjikan saat berkampanye terbuka di Pantai Kering, Pangkajenne Sidendreng Rappang (Sidrap), Sulawesi Selatan, Kamis (28/3).
"Sidrap adalah lumbung padi nasional. Tadi saya bertemu dengan pengusaha muda beras, Haji Rahman. Produksi berasnya surplus. Tapi tidak bisa ekspor karena beras Indonesia paling mahal. Ini karena biaya produksinya yang tinggi, karena pupuk dan obat-obatan pertanian yang mahal," terang Sandi di hadapan ribuan masyarakat Sidrap.
-
Apa pesan Sandiaga Uno untuk para calon Gubernur dan Wakil Gubernur di Pilkada Jakarta? Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif yang juga Mantan Wakil Gubernur Jakarta, Sandiaga Uno, mengingatkan kepada para pasangan calon (Paslon) gubernur dan wakil gubernur di Pilkada Jakarta untuk membenahi permasalahan biaya hidup rakyat.
-
Di mana Sandiaga Uno kuliah dulu? Beginilah potret lawas Sandiaga Uno saat masih mengenyam pendidikan di Amerika.
-
Siapa yang dibantu Sandiaga Uno di Pancoran? Sandiaga menyasar warga dan juga sekaligus merangkul lansia untuk budidaya lele.
-
Apa yang dilakukan Sandiaga Uno di Pancoran? Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Uno menggelar program 'Wirausaha Praktis Juragan Lele Lalap' (Julela) di Pancoran, Jakarta Selatan pada Sabtu (26/8/23).
-
Bagaimana Sandiaga Uno membantu warga Pancoran? Sandiaga langsung memberikan bantuan untuk mengembangkan potensi yang sudah ada. "Kita beri bantuan tambahan tiga kolam bioflok dengan diameter 200 cm, 2.250 bibit ikan lele dan pakan ikan hingga panen. Tentu juga kita beri pendampingan dan pelatihan budidaya ikan lele," sambung Sandiaga.
-
Apa yang dibahas Anies Baswedan dan Sandiaga Uno? Menarik ya karena waktu kami sempat bermitra didukung partai Gerindra dan PKS saat itu, kita pernah berdiskusi tentang mendirikan partai,
Sandi berjanji akan memperbaiki distribusi pupuk dan obat-obatan sehingga harganya terjangkau dan menurunkan biaya produksi beras.
Eks wakil gubernur DKI ini, mengaku berutang dengan para petani Sidrap, karena memasok beras untuk warga DKI.
"DKI melalui PT Food Station Tjipinang Jaya membeli beras dari Sidrap untuk menjaga stabilitas harga beras agar terjangkau oleh masyarakat DKI. Ini juga yang akan kami lakukan dalam skala nasional, membeli langsung dari para petani, sehingga memangkas rantai distribusi. Bersama Prabowo Sandi, petani Indonesia sejahtera dan bersama-sama mewujudkan swasembada pangan di Indonesia," terang Sandi.
Sandi juga menyampaikan bahwa bersama Capres Prabowo Subianto akan fokus pada ekonomi. Terutama untuk harga-harga kebutuhan pokok yang stabil terjangkau juga penyediaan serta penciptaan lapangan kerja.
Baca juga:
Prabowo Bocorkan Menteri di Kabinetnya: Dari AHY, Aher Sampai Hinca Panjaitan
Sandiaga Sebut Sorong Jadi Titik Kampanye ke 1.500
Kampanye di Sorong, Sandiaga Ajak Milenial Terapkan Prinsip POP
Sandiaga Sudah Habiskan Rp 1,4 Triliun dari Koceknya Sendiri untuk Kampanye Pilpres
Janji Sandi ke Warga Manokwari: Mau Tiket Murah? Harga Listrik Turun? Pilih Nomor 2
Panitia Akui Minta Fani Ramaikan Acara, Bukan Ajak Menikah Sandiaga Uno