PSI Siapkan Sistem Pelaporan Kinerja Melawan Korupsi
Dia mengingatkan, kasus Romi menjadi pengingat bagi semua pihak mengenai pentingnya mereformasi politik di Indonesia. Pasalnya saat ini Indonesia sudah harus meniru mekanisme berlapis pengambilan keputusan di sektor swasta.
Ketum PSI Grace Natalie menegaskan pihaknya merupakan satu-satunya partai politik di Indonesia yang menawarkan sistem pelaporan kinerja anggota dewan kepada publik berbasis aplikasi online.
"Di zaman serba online ini semuanya bisa dinilai dan memberi efek. Kalau nilainya buruk, mereka bisa di-suspend oleh perusahaan masing-masing. Masak hal yang sama tidak bisa diterapkan kepada wakil rakyat?" katanya dalam keterangan tertulisnya, Minggu (17/3).
-
Siapa yang diduga terlibat dalam kasus korupsi? Sorotan kini tertuju pada Sirajuddin Machmud, suami dari Zaskia Gotik, yang diduga terlibat dalam kasus korupsi.
-
Siapa saja yang terlibat dalam kasus korupsi ini? Untuk kedua tersangka dilakukan penahanan selama 20 hari kedepan guna kepentingan penyidik KPK. Sementara untuk satu tersangka lain yakni Direktur PT KIM, Karunia diharapkan agar kooperatif dalam pemanggilan penyidik KPK.
-
Kenapa Ganjar Pranowo merasa khawatir tentang korupsi? Dia takut, wajar biasa, menjadi biasa, kemudian distempeli budaya. Loh kan bahaya ini. Bahaya ini. Budayawan protes, kita juga protes," kata Ganjar.
-
Apa yang dikhawatirkan Ganjar Pranowo tentang korupsi? Calon presiden (capres) nomor urut 3, Ganjar Pranowo khawatir jika praktik korupsi menjadi budaya di pemerintahan yang dianggap sebuah kewajaran.
-
Siapa yang ditahan KPK terkait kasus dugaan korupsi? Dalam kesempatan yang sama, Cak Imin juga merespons penahanan politikus PKB Reyna Usman terkait kasus dugaan korupsi pengadaan software pengawas TKI di luar negeri.
-
Apa isi pemberitaan yang menyebutkan Prabowo Subianto terlibat dugaan korupsi? Prabowo terlibat dugaan korupsi dan penyuapan senilai USD 55,4 juta menurut isi pemberitaan tersebut dalam pembelian pesawat jet tempur Mirage bekas dengan pemerintah Qatar. Uang ini disebut yang dijadikan modal Prabowo dalam melenggang ke pilpres 2014.
"Selama tidak ada inovasi dengan semangat transparansi dan profesionalisme semacam itu, kita tunggu saja politisi berikutnya yang akan di OTT oleh KPK," tambah caleg DPR RI Dapil DKI Jakarta III itu.
Grace menyayangkan adanya kasus yang menjerat Ketum PPP Romahurmuzy. Dam dia menegaskan, penangkapan ini tidak ada kaitannya dengan Presiden Jokowi dan TKN.
"Peristiwa ini menjadi bukti bahwa di era pemerintahan Pak Jokowi tidak ada tebang pilih. Kalau mau tebang pilih, sebenarnya bisa saja kan jika proses hukum dilakukan setelah pemilu tapi kan tidak? Ini lah wujud nyata komitmen Pak Jokowi terhadap pemberantasan korupsi," tegasnya.
Namun lebih dari itu, dia mengingatkan, peristiwa ini menjadi pengingat bagi semua pihak mengenai pentingnya mereformasi politik di Indonesia. Pasalnya saat ini Indonesia sudah harus meniru mekanisme berlapis pengambilan keputusan di sektor swasta.
Baca juga:
Pesan Raja Tabanan untuk PSI Jadi Partai yang Antikorupsi dan Jujur
'Ibadah Hak Individu, Penembakan Masjid di Selandia Baru Jauh dari Kasih Sayang'
PSI Tantang Seluruh Parpol Debat Ketimbang Ribut Soal Pidato Grace Natalie
Saling Kritik PDIP dan PSI, Ada Apa?
PDIP Sayangkan Serangan PSI ke Partai Koalisi Jokowi
Seknas Jokowi: PSI Tunjukan Kerja Menangkan 01, Bukan Mencela Rekan Koalisi