Sembuhkan migrain dengan merendam kaki di air hangat
Hangatnya air yang dipadu dengan dinginnya kompres merupakan kombinasi yang tepat untuk meredakan migrain. Air dingin akan menarik panas dari tangan dan kaki Anda yang kemudian membuat aliran darah menjadi lancar. Sehingga nyeri akibat migrain dan nyeri di beberapa bagian tubuh lainnya akan mereda.
Migrain termasuk satu dari sekian banyak jenis sakit kepala yang menyebalkan. Migrain atau sakit kepala sebelah terasa sangat menyakitkan dengan dentaman yang dihasilkan di dalam kepala Anda. Bagi Anda yang terbiasa terkena migrain, mungkin hal yang umum Anda lakukan adalah segera beristirahat setelah minum obat pereda migrain.
Namun selain cara tersebut, dailymail.co.uk melansir sebuah tips mudah dan aman untuk meredakan migrain. Cara tersebut adalah dengan cara merendam tangan dan kaki Anda di air panas. Kemudian letakkan pula kompres air dingin di tengkuk Anda.
"Hangatnya air yang dipadu dengan dinginnya kompres merupakan kombinasi yang tepat untuk meredakan migrain. Air dingin akan menarik panas dari tangan dan kaki Anda yang kemudian membuat aliran darah menjadi lancar. Sehingga nyeri akibat migrain dan nyeri di beberapa bagian tubuh lainnya akan mereda," terang tips ini.
Itulah tips sederhana nan aman yang bisa Anda coba untuk meredakan migrain yang Anda derita. Jadi daripada mengonsumsi obat kimia yang mampu memberikan efek samping buruk, Anda bisa mencoba cara tersebut.
Baca juga:
Kulit pisang bisa bantu sembuhkan sakit kepala? Ini buktinya!
Ajaib, suntikan botoks bisa bantu sembuhkan sakit kepala!
Mulut berbakteri jadi penyebab kamu sering pusing
Aroma parfum hingga ikatan rambut ternyata bisa bikin kepala pusing
-
Kenapa kesehatan lidah penting? Seiring dengan fungsinya yang kompleks, kesehatan lidah dapat mencerminkan kondisi keseluruhan dari kesehatan seseorang. Perubahan warna, tekstur, atau adanya gejala seperti luka, bintik, atau pembengkakan pada lidah bisa menjadi tanda awal masalah kesehatan yang lebih serius.
-
Siapa yang bisa menerapkan tips kesehatan dari orang kaya? Beberapa kebiasaan dan praktik kesehatan yang mereka lakukan dapat diadopsi oleh siapa saja untuk meningkatkan kualitas hidup.
-
Bagaimana cara mengobati sakit hati secara sehat? Untuk mengobati sakit hati secara sehat dan efektif, ada beberapa cara yang bisa dilakukan. Pertama, yang dapat dilakukan adalah dengan mengubah penampilan. Merubah penampilan dapat membantu meningkatkan rasa percaya diri dan membangkitkan semangat baru.
-
Bagaimana petugas kesehatan dapat meningkatkan keselamatan pasien? Petugas kesehatan dapat meningkatkan keselamatan pasien dengan menerapkan beberapa praktik aman dalam memberikan pelayanan.
-
Bagaimana cara menjaga usus tetap sehat? Cukup mudah untuk menjaga usus Anda tetap sehat. Berikut adalah beberapa cara yang dapat Anda lakukan untuk menjaga kesehatan usus: Cukupi kebutuhan cairan setiap hari. Cairan dapat membantu melancarkan proses pencernaan dan mencegah sembelit. Anda disarankan untuk minum air putih minimal 8 gelas per hari atau sesuai dengan kebutuhan tubuh Anda.
-
Apa saja tips sehat ala Letjen Muhammad Saleh Mustafa? Tips Meningkatkan Kemampuan Fisik Ala Letjen Saleh Letjen Muhammad Saleh Mustafa memberikan 4 latihan yang harus dilakukan agar dapat meningkatkan kesehatan dan kebugaran jasmani. Latihan pertama adalah latihan otot. Latihan otot berguna untuk meningkatkan daya tahan otot. Beberapa latihan yang bisa dilakukan untuk meningkatkan otot adalah push up, sit up, plank, pull up, dan squat Latihan kedua adalah jogging. Jogging berguna untuk menjaga kebugaran kardiovaskular dan dapat membantu meningkatkan daya tahan. Letjen Saleh menyarankan untuk jogging selama 15 sampai 30 menit.Latihan ketiga adalah bersepeda. Latihan ini bermanfaat untuk melatih otot kaki. Selain itu, bersepeda juga dapat meningkatkan stamina, konsentrasi, dan kekuatan jantung. Latihan keempat adalah aerobik. Senam aerobik adalah senam yang populer dan telah dilakukan oleh banyak orang.Senam yang dilakukan dengan intensitas tinggi berguna untuk melatih otot jantung dan stamina. Pasalnya, ketika melakukan gerakan senam aerobik maka semua otot tubuh ikut bergerak.