Akun Facebook mendadak posting konten porno tanpa izin, ada apa?
Ini penyebab akun Facebook bisa posting konten porno tanpa izin pengguna
Akhir-akhir ini, banyak Facebookers Tanah Air yang mengeluhkan akun mereka mendadak memposting atau berbagi konten-konten berbau porno, biasanya artikel berisi video porno. Mereka pun khawatir bila akun mereka sudah dibajak, tetapi benarkah itu yang terjadi?
Bukan hanya Facebookers asal Indonesia saja yang terkena wabah posting konten porno itu. Di kolom Komunitas Bantuan Facebook, ada Facebookers asal China yang mengaku akunnya mengunggah konten berisi video porno yang berbahasa Indonesia (atau Melayu) tanpa sepengetahuannya.
-
Mengapa Facebook menjadi jejaring sosial terbesar di dunia? Dengan kerja keras dan visi yang jelas, Mark Zuckerberg dan timnya berhasil mengembangkan Facebook menjadi salah satu jejaring sosial terbesar di dunia, mengubah cara orang berinteraksi dan berkomunikasi secara online.
-
Kata-kata lucu apa yang dibagikan di media sosial? Kata-Kata lucu yang dibagikan di medsos bisa menjadi hiburan bagi orang lain.
-
Siapa yang menciptakan Facebook? Sejarah 4 Februari Hari Ulang tahun Facebook, yaitu dimulai Mark Zuckerberg ingin membuat platform chat. Bersama teman-temannya, Andrew McCollum, Eduardo Saverin, Chris Hughes, dan Dustin Moskovitz, Zuckerberg mengembangkan Facebook saat mereka masih kuliah di Universitas Harvard.
-
Modus penipuan apa yang dilakukan di akun Facebook palsu Jusuf Hamka? Melansir dari Kominfo, informasi yang beredar merupakan modus pencurian data ataupun terhubung dengan pinjaman online ilegal.
-
Kenapa Jaka Tingkir sering dipuji oleh netizen? 4 Bisa dilihat di foto yang diunggahnya, Jaka sangat fotogenic. Nggak heran dia sering dapat pujian ganteng dari netizen.
-
Siapa yang mengunggah informasi lowongan pekerjaan palsu di Facebook? Penelusuran Cek Fakta Merdeka.com melakukan penelusuran dengan melakukan pencarian pada website https://www.pertamina-pmsol.com/recruitment/ hasilnya informasi tersebut memang merupakan informasi lowongan pekerjaan dari Pertamina, namun pendaftarannya sudah ditutup sejak 1 Agustus 2024.
Pengguna malang itu menduga akunnya sudah dibajak. Beragam cara pun dilakukan, mulai dari mengganti password Facebook dan email. Sayangnya, hasilnya tetap nihil.
Menurut Facebook (berdasarkan komentar terpilih), kasus akun Facebook memposting konten porno itu bukan karena aksi hacker, tetapi ulah aplikasi nakal yang 'bergentayangan' di Facebook.
Tanpa pengguna sadari, kemungkinan mereka tidak sengaja mengklik sebuah link (tautan) aplikasi yang berbahaya yang terselip di konten-konten yang muncul di news feed Facebook. Celakanya, saat link itu meminta izin untuk memasang aplikasi, pengguna asal setuju melakukan instalasi demi melihat isi konten tadi.
Saat aplikasi itu sudah terinstal, maka dia bisa dengan mudah memposting konten-konten di laman Facebook pengguna, termasuk konten-konten porno.
Menariknya, konten yang diposting oleh aplikasi tadi di Facebook Anda biasanya sama dengan link (tautan) yang sudah Anda klik sebelumnya. Jadi, bila akun Anda memposting konten porno tanpa izin, besar kemungkinan Anda sebelumnya juga mengklik link yang berbau pornografi dan menginstal aplikasi yang tersemat padanya.
Sumber: Facebook
Baca juga:
Begini cara setop akun Facebook bagikan video porno tanpa izin
Jangan asal klik! Ini ciri konten porno berbahaya di Facebook
Hindari smartphone Android lemot dengan 3 langkah mudah ini!
5 Mitos menyesatkan soal komputer dan laptop ini masih hidup!
Cara mematikan pemberitahuan yang mengganggu di Windows
Tips menjaga privasi di Facebook dan Instagram untuk para orang tua