Go-Jek dapat pendanaan 1,2 milyar Dollar dari raksasa China
Go-Jek dapat pendanaan 1,2 milyar Dollar dari raksasa China. Go-Jek dikabarkan mendapat pendanaan dari raksasa internet dari China, Tencent, dengan angka fantastis 1,2 milyar Dollar atau setara 16 trilyun Rupiah. Mengutip dari Techcrunch yang mendapat info tersebut dari dua sumber terpercaya
Go-Jek dikabarkan mendapat pendanaan dari raksasa internet dari China, Tencent, dengan angka fantastis 1,2 milyar Dollar atau setara 16 trilyun Rupiah. Mengutip dari Techcrunch yang mendapat info tersebut dari dua sumber terpercaya, persetujuan ini terjadi minggu lalu dan membuat valuasi dari Go-Jek mencapai 3 Milyar Dollar, atau kira-kira 40 trilyun Rupiah.
Dengan ini, Go-jek jadi salah satu startup terbesar di Indonesia dari segi valuasi, serta pemimpin pasar dalam bidang ride-sharing di Indonesia.
-
Apa saja ide bisnis startup yang ditawarkan peserta Jagoan Digital? Dalam presentasi (pitching) Jagoan Digital sejumlah ide bisnis start up diangkat oleh peserta. Seperti layanan jasa servis elektronik, jasa pendidikan, kesehatan hingga pariwisata. Juga ada marketplace untuk UMKM, fashion batik lokal, pertanian hingga produk digital. Selain itu ada juga ide pengembangan usaha dan investasi yang semuanya dikembangkan lewat platform teknologi digital.
-
Siapa yang terlibat dalam studi tentang penggunaan platform digital di pedesaan Indonesia? Menko Airlangga memberikan apresiasi atas penelitian yang telah dilakukan oleh DFS Lab dan RISE Indonesia dengan dukungan Bill and Melinda Gates Foundation. Studi yang melibatkan multipihak tersebut akan mengeksplorasi dan mendokumentasikan kondisi ekonomi platform di daerah peri-urban dan pedesaan Indonesia saat ini, dengan fokus khusus pada mata pencaharian yang didukung secara digital dan inklusi keuangan.
-
Mengapa pelaku usaha di Indonesia menganggap transformasi digital penting? Para pelaku bisnis di Indonesia menyadari pentingnya melakukan transformasi digital. Demi memenuhi kebutuhan mereka sebagai pengusaha sekaligus menyajikan solusi bagi masyarakat, pengembangan teknologi dan pengembangan inovasi dinilai sebagai sebuah kebutuhan yang harus dipenuhi.
-
Bagaimana Gojek mendapatkan penghargaan dari DTKJ? Penghargaan ini diperoleh berdasarkan survei kepada pengguna angkutan umum serta penilaian terhadap inovasi dan upaya integrasi dengan moda transportasi lain melalui fitur GoTransit.
-
Kapan hasil studi tentang penggunaan platform digital di pedesaan Indonesia diluncurkan? Menko Airlangga Hartarto yang hadir secara virtual dalam acara Peluncuran Hasil Studi Penggunaan Platform Digital di Pedesaan Indonesia oleh DFS Lab, Selasa (25/7).
-
Bagaimana cara Indonesia dan Singapura meningkatkan kerja sama ekonomi digital? Pada pertemuan bilateral tersebut, kedua Menteri membahas upaya peningkatan kerja sama ekonomi digital melalui ASEAN Digital Economy Framework Agreement dan Joint Initiative on e-Commerce di Organisasi Perdagangan Dunia (WTO).
Hal ini sebenarnya telah diberitakan sejak Februari silam, di mana Tencent Holdings tertarik berinvestasi di Go-Jek, seperti yang dikutip dari Global Times dan website theinformation.com.
Tencent Holdings sendiri adalah salah satu dari tiga konglomerat internet di China, yang memiliki cakupan besar bisnis. Mulai dari media, penyedia jasa internet, hingga bisnis hiburan.
Sebelumnya, pada Agustus 2016 silam, Go-Jek menerima pendanaan dari KKR dan Warburg Pincus sebesar 550 juta Dollar, yang menaikkan valuasi dari aplikasi ride-sharing tersebut menjadi 1,3 milyar Dollar, atau kira-kira 17,3 milyar Dollar.
Baca juga:
Startup Digital itu ajang bikin solusi, bukan investasi!
TrueMoney ungkapkan peningkatan transaksi hingga 70 persen
Idtalent, platform digital pencarian kerja besutan Putra Nababan
Dengan perangkat deteksi hoax, Indonesia juara Microsoft Imagine Cup
33 startup selesai tahapan inkubasi
Era ekonomi digital, ketenagakerjaan RI hadapai tiga tantangan
Saat dokter bertekad membuat startup digital