Google gelar acara 24 Juli mendatang, ada kejutan apa lagi?
Kira-kira apa yang akan dibawa oleh Google dalam acara tersebut?
Baru-baru ini Google telah mengirimkan undangan untuk sebuah acara yang akan digelar pada 24 Juli mendatang di San Fransisco.
Dikutip dari All Things D (17/7), acara yang diselenggarakan oleh wakil presiden senior untuk Android dan Chrome, Sundar Pichai, tersebut nampaknya tidak memberikan keterangan tentang topik apa yang akan dibahas dalam acara nantinya.
Dengan tidak dikatakannya mengenai topik pembahasan dalam acara tersebut, tentu saja hal itu membuat banyak pihak untuk berlomba-lomba untuk spekulasi. Kira-kira apa yang akan dibawa oleh Google dalam acara tersebut?
Akan tetapi apapun topik yang akan dibahas Pichai nantinya, hal tersebut pastinya akan hadir sesuatu yang baru. Anda dapat menyaksikan acara tersebut di layanan live-streaming YouTube.
Baca juga:
Google akan bawa tayangan TV ke internet
Google akan 'pindahkan' Eiffel ke dalam internet
Google beli tanah 6H di Palo Alto, untuk apa?
Setelah layani Android, kini Google Maps beranjak ke iOS
Benahi mesin pencari, Google bakal blokir jutaan situs
-
Kapan Google Chrome mulai banyak digunakan? Meskipun pada awal rilisnya di tahun 2008, aplikasi ini mengalami kesulitan untuk menyaingi para kompetitornya seperti Internet Explorer, Firefox dan Safari. Akan tetapi pada tahun 2018, Google pun merombak total browser Chrome dengan meluncurkan pembaruan keamanan secara berkala. Hingga di awal tahun 2019, Google Chrome berhasil memperoleh pengguna sebesar 65% dari pangsa pasar browser desktop global menurut Statcounter.
-
Siapa yang paling banyak memakai Google Chrome? Hampir 60% pengguna internet di dunia menggunakan Chrome sebagai web browser mereka.
-
Apa yang dimaksud dengan browser? Browser adalah perangkat lunak yang digunakan untuk mengakses dan menampilkan informasi di World Wide Web.
-
Di mana teknologi Google ini akan digunakan? Teknologi ini dirancang agar dapat digunakan di ponsel pintar, terutama di wilayah pedesaan yang memiliki akses terbatas terhadap layanan kesehatan.
-
Apa itu Pencarian Aman di Google? Pencarian aman atau SafeSearch adalah fitur yang disediakan oleh Google untuk membantu mengontrol dan membatasi konten yang muncul dalam hasil pencarian, terutama untuk melindungi anak-anak dari konten yang tidak pantas atau tidak sesuai.
-
Mengapa Google menghapus CMG dari situs "Partners Program" mereka? Setelah kabar ini muncul, Google menghapus CMG dari situs "Partners Program" mereka.