Samsung resmikan Exynos 8890, otak cerdas di balik Galaxy S7
Prosesor ini mampu mendownload data internet dengan kecepatan 600 Mbps!
Jelang akhir tahun 2015, Samsung akhirnya resmi mengumumkan prosesor high-end generasi baru mereka, Exynos 8 Octa 8890.
Masih sama seperti pendahulunya Exynos 7420 yang tersemat dalam keluarga Galaxy S6, Exynos 8890 adalah prosesor Octa-core 64-bit yang dibuat menggunakan proses manufaktur 14nm FinFET. Hal yang membuat prosesor ini berbeda adalah penggunaan kombinasi inti yang berbeda, yakni 4 inti Mongoose 'M1' berbasis chip ARMv8 64-bit dan 4 inti chip Cortex-A53.
-
Mengapa Samsung memperluas fitur Galaxy AI ke smartphone lainnya? “Samsung memiliki visi besar dalam memperluas penggunaan Galaxy AI di kehidupan sehari-hari konsumennya. Kami perluas ke Samsung Galaxy smartphone lainnya,”
-
Kapan Samsung pertama kali memperkenalkan smartphone lipat dengan teknologi engsel inovatif? Diluncurkan pertama kali pada tahun 2019, Galaxy Fold menjadi smartphone revolusioner pertama yang memberikan pengalaman menggunakan smartphone dengan layar lebih besar saat dibuka dan tetap ringkas saat dilipat. Konsep "melipat dan membuka" ini menjadi bagian baru dalam interaksi mobile, di mana Samsung menggunakan teknologi engsel inovatif guna memastikan pengalaman yang intuitif bagi pengguna.
-
Siapa yang mengatakan bahwa Samsung akan memperluas fitur Galaxy AI? Lo Khing Seng, Head of MX Business Samsung Electronics Indonesia mengatakan pihaknya memiliki visi besar dalam memperluas penggunaan Galaxy AI di kehidupan sehari-hari konsumennya.
-
Mengapa Samsung percaya bahwa Galaxy AI akan mengubah cara pengguna berpikir tentang ponsel? “Teknologi mobile memiliki kekuatan luar biasa untuk mendukung hubungan, produktivitas, kreativitas, dan banyak lagi untuk orang-orang di seluruh dunia, tetapi hingga saat ini, kami belum melihat mobile AI memicu hal tersebut dengan cara yang benar-benar berarti.
-
Apa yang membuat beberapa perangkat Samsung tetap rentan terhadap ancaman keamanan? Sayangnya, kondisi ini membuat beberapa perangkat yang tidak termasuk dalam jadwal pembaruan bulanan tetap rentan.
-
Kenapa Samsung meluncurkan Galaxy Ring? Meskipun raksasa teknologi tersebut telah memberikan bocoran singkat mengenai hal ini dua kali sebelumnya, namun ia belum sepenuhnya terungkap dengan semua spesifikasi dan fiturnya.
Penggunaan kombinasi chip M1 dan Cortex-A53 membuat Exynos 8890 memiliki performa 30 persen lebih baik dari Exynos 7420. Meski lebih gahar, konsumsi daya prosesor ini 10 persen lebih rendah dari Exynos 7420.
Prosesor baru Samsung ini juga dibekali dengan modem 4G LTE Rel. 12 Cat. 12/13. Modem ini mampu melakukan download data internet dengan kecepatan 600Mbps dan upload sampai 150Mbps.
Samsung menambahkan kartu grafis kelas atas ARM Mali-T880 dalam paket Exynos 8890. Komponen ini membuat kualitas grafis gadget Samsung yang memakai Exynos 8890 meningkat drastis.
Menurut Samsung, produksi massal Exynos 8890 akan dimulai akhir tahun 2015 ini, Samsung Tomorrow (12/11). Namun, ada rumor yang menyatakan bila Samsung sudah memulai produksi massal prosesor ini dan smartphone pertama yang bakal menerimanya adalah Galaxy S7 yang rilis awal tahun depan.
Baca juga:
Mampir di Geekbench, dapur pacu Xiaomi 'Gemini' terungkap
Ini bocoran smartphone Android kedua buatan Blackberry
Snapdragon 820 diklaim lebih canggih dari prosesor A9 Apple
Sandiaga: Pedagang pasar masih awam gunakan smartphone
6 Alasan kenapa harus beli smartphone baru di tahun 2016