Kata-Kata Mutiara Islam Idul Adha Penuh Makna dan Doa, Beserta Ucapannya
Kumpulan kata-kata Idul Adha penuh makna.
Kata-Kata mutiara Islam Idul Adha bisa Anda baca dan maknai sendiri. Idul Adha merupakan hari besar Islam yang diperingati setiap tanggal 10 Dzulhijjah, atau sering disebut dengan Hari Raya Haji.
Selain disebut Hari Raya Haji, Idul Adha juga dikenal dengan nama Idul Qurban, sebab pada hari itu Allah SWT juga memberikan kesempatan kepada umat muslim yang belum mampu pergi haji untuk berkurban.
-
Mengapa kata-kata mutiara Paskah penting? Dengan kata-kata mutiara Paskah, Anda juga bisa belajar memaknai perayaan Paskah dengan lebih bijak.
-
Kapan bintang-bintang mati? Setiap Tahun, Ada Segini Bintang yang Mati di Galaksi Bima Sakti Bintang pun bisa hancur setiap tahunnya dan melakukan "regenerasi". Komposisi bintang di langit terus berganti seiring dengan perkembangan waktu.
-
Apa yang dimaksud dengan kata-kata bijak berkelas? "Kesuksesan tidak hanya tentang apa yang Anda dapatkan, tetapi tentang siapa Anda menjadi." - Albert Einstein
-
Kenapa kata-kata promosi penting? Promosi sendiri merupakan istilah yang merujuk pada kegiatan seseorang untuk membuat seseorang atau sekelompok orang merasa tertarik membeli barang tertentu. Biasanya, promosi tersebut tak jauh-jauh dari kegiatan penjualan barang, makanan, hingga minuman.
-
Apa makna dari kata-kata mutiara Paskah? Kemenangan-Nya adalah sumber keberanian yang mendarah daging sebagai gaya hidup untuk terus bergerak dan tak mengenal kata berhenti. Selamat Hari Raya Paskah, Tuhan beserta kita.
-
Apa saja kata-kata memohon petunjuk kepada Allah? Kata-Kata Memohon Petunjuk: Penuh Makna Berikut kata-kata memohon petunjuk kepada Allah penuh makna, bisa disimak: 1. "Sesungguhnya, hanya orang-orang yang bersabarlah yang dicukupkan pahala mereka tanpa batas."2. "Begitu banyak cobaan yang telah Engkau bebani dalam hidup ini Ya Allah dan tak terhitung nikmat yang Engkau beri."3. "Sebaik-baik kata mutiara atau kata-kata motivasi seseorang, tetaplah Alquran kalimat yang sempurna."4. "Tanpa izin dari Allah sungguh manusia adalah makhluk yang sangat lemah tak memiliki daya dan kekuatan."5. "Jangan terlalu berharap pada seseorang yang belum pasti menyukaimu, namun hargailah mereka yang peduli denganmu." 6. "Hidup ini pilihan, apa pun yang membuatmu sedih, tinggalkan. Dan apa pun yang membuatmu tersenyum, jangan lepaskan."7. "Jangan pernah menyerah selagi kamu masih mampu bernapas, tidak ada alasan untuk menyerah."8. "Ketika perjalanan hidup terasa membosankan. Maka Allah menyuruh kita untuk banyak bersyukur."9. "Sesungguhnya Allah azza wa jalla menyukai orang-orang yang suka bergurau dengan orang lain dengan syarat tanpa cela-mencela."10. "Takutlah kamu akan perbuatan dosa di saat sendirian, di saat inilah saksimu adalah juga hakimmu." (Ali bin Abi Thalib) 11. "Bersabarlah karena Allah SWT mencintai golongan orang-orang yang bersabar."12. "Jika kamu merasa tidak bisa mengucapkan kata-kata yang baik, perkataan yang sopan dan juga tidak menyakiti hati, maka pilihan terbaik adalah diam."13. "Seperti halnya kamu menginginkan untuk bisa melihat mutiara yang berharga, maka kamu harus diam saat kamu tidak mengetahui tanpa mengucapkan sepatah kata yang tidak berarti."14. "Jangan terlalu bersedih karena pertolongan akan selalu datang bersama dengan kesabaran." - HR. Ahmad15. "Jangan pernah menyerah ketika doa-doamu belum terjawab karena untuk orang-orang yang bersabar, Allah SWT bahkan akan memberikan yang lebih."
Untuk memaknai Idul Adha yang sudah di depan mata, berikut merdeka.com membagikan kumpulan kata-kata mutiara Islam tentang Idul Adha. Dilansir dari dream dan berbagai sumber, Rabu (21/6/2023):
Kata Mutiara Idul Adha 1
1. Pengorbanan dengan ikhlas adalah wujud cinta sejati – Selamat Hari Raya Idul Adha 1443 H.
2. Dimana setiap helai bulu ternak kurban akan bernilai pahala, sementara disisi lain kita akan merasakan indahnya berbagi kepada sesama. Selamat Hari Raya Kurban.
3. Taqabbalallahu minna wa minkum. Selamat Hari Raya Idul Adha 1443 H.
4. Keikhlasan membawa Qurban menjadi lebih bermakna. Selamat lebaran Idul Adha.
5. Alhamdulilah bertemu suasana yang dirindukan di setiap tahunnya. Selamat Hari Raya Kurban.
6. Bagiku, pada hari ini adalah bagaimana aku belajar ikhlas dalam berkurban di jalan-Nya. Selamat Hari Raya Kurban.
7. Semoga segala hal baik yang telah kita korbankan, dapat memberi manfaat untuk kebahagiaan orang lain. Selamat Hari Raya Kurban.
8. Selamat hari raya Idul Adha dan bulan yang katanya ceria, semoga memang ceria bukan duka yang datang menghampiri kita.
9. Mari jadikan Idul Adha momentum menyambungkan tali silaturahmi, melatih kepekaan, empati, dan mengikis kebencian di hati. Selamat Lebaran Idul Adha.
10. Berkurbanlah, karena sekecil apapun pengorbanan pasti akan diterima di sisi-Nya. Selamat Hari Raya Idul Adha 1443 H.
Kata Mutiara Idul Adha 2
1. Hidup adalah timbal balik. Apa yang kamu berikan akan kembali, apa yang kamu tanam akan tumbuh, dan apa yang kamu korbankan akan berbuah pahala. Selamat berkorban dan mohon maaf lahir dan batin.
2. Awali hari dengan berbagi kebaikan, layaknya mereka yang begitu bahagia menerima pemberianmu. Selamat Hari Raya Idul Adha 1443 H.
3. Daging (hewan kurban) dan darahnya itu sekali-kali tidak sampai kepada Allah, tetapi sampai kepada-Nya adalah ketakwaanmu – QS. Al Hajj:37
4. Selamat Hari Raya Idul Adha 1443 H. Semoga semangat berkurban kita, memperkuat keimanan dan rasa kemanusiaan kita. Selamat Lebaran Haji Idul Adha.
5. Hari penuh makna serta kerinduan untuk saling bertemu dan berkumpul bersama keluarga. Selamat Hari Raya Idul Adha 2022, Semoga keberkahan senantiasa menyertai.
6. Selamat Idul Adha 1443 H, Semoga di hari yang suci ini membuat hati kita semakin ikhlas menerima semua cobaan di masa-masa terberat seperti saat ini.
7. Kala tetesan air mata Ibrahim jatuh menyaksikan keteguhan iman anaknya Ismail, kala itulah sejarah agung tercipta. Selamat Hari Raya Idul Adha 1443 H. Semoga kita senantiasa dalam lindungan Allah SWT.
8. Indahnya kata-kata karena lisan, indahnya taman karena berbunga, indahnya persahabatan karena bermaafan, indahnya lebaran karena kita saling merayakan. Selamat Hari Raya Idul Adha 1443 H.
9. Belajar dari keikhlasan seorang Ibrahim di kala mengorbankan anaknya dan seperti Ismail yang ikhlas dan menerima segala kehendak Allah SWT. Jadikanlah Idul Adha tahun ini sebagai waktu untuk kita saling belajar mengikhlaskan. Selamat Hari Raya Idul Ahda 2022.
10. Gema takbir sudah terdengar mengudara, mengagungkan kebesaran Allah SWT, tak terasa hari esok akan memasuki hari yang besar. Maafkanlah jika diri ini begitu rendah dan sering kali bersalah. Semoga di hati yang suci ini kita senantiasa dapat saling bermaafan.
Kata Mutiara Idul Adha 3
1. Semoga Allah SWT menerima amalku dan amalmu serta mengampuni semua dosa-dosa yang pernah diperbuat. Selamat hari raya Idul Adha 1442 H.
2. Orang yang lemah tidak mampu memaafkan karena memaafkan hanyalah milik orang orang yang kuat, selamat hari raya Iduladha, mohon maaf lahir dan batin.
3. Walau tahun ini cukup berbeda dengan hari raya sebelumnya, ketika jarak makin dibatasi, namun hati dan keikhlasan tidak terbatas. Kini saatnya makin mendekatkan diri kepada Allah Yang Maha Kuasa. Di hari yang suci ini tak ada salahnya untuk saling menyapa dan memaafkan. Selamat Hari Raya Idul Adha 1442 H.
4. Indahnya kata maaf dapat membuat hati berbunga, maka saya sampaikan mohon maaf lahir batin. Selamat Iduladha agar Lebaran kali ini kita selalu dihiasi oleh momen yang berbunga-bunga juga.
5. Semoga keikhlasan dan kebahagian menyertai kita semua dalam berkurban. Selamat Hari Raya Idul Adha 1442 H.
6. Keikhlasan nabi Ibrahim diganti oleh Allah SWT dengan begitu banyak berkah. Semoga Nabi Ibrahim bisa menjadi inspirasi kita untuk selalu ikhlas dan takwa kepada Allah SWT. Selamat Idul Adha 2021.
7. Selamat hari raya Idul Adha 1442 Hijriah. Semoga semangat berkurban kita, memperkuat keimanan dan rasa kemanusiaan kita.
8. Kami sekeluarga mohon maaf lahir batin. Selamat Hari Raya Idul Adha 1442 H. Semoga perjalanan hidup kita makin mudah dengan rezeki yang cukup dan berkah. Salam untuk keluarga.
9. Makna Iduladha adalah semangat kita dalam berkurban, harapan kita akan ampunan, serta keteguhan kita dalam beriman. Selamat Hari Raya Iduladha untuk kamu dan keluarga di rumah.
10. Kala sa'i adalah harapan, putaran thawaf adalah cermin penghambaan. Di kala wukuf menjadi wujud ketundukan, serta lemparan jumrah adalah perjuangan. Dengan takbir digemakan, Selamat Idul Adha 1442 H.