Airlangga Bagikan Pengalaman Usai Donor Plasma Konvalesen
Menteri Koordinator Bidang Perekonomian, Airlangga Hartarto membagikan pengalamannya ketika mendonorkan plasma konvalesennya untuk pasien yang masih dalam perawatan Covid-19. Dia mengatakan, butuh waktu kurang dari satu jam untuk bisa melakukan donor.
Menteri Koordinator Bidang Perekonomian, Airlangga Hartarto membagikan pengalamannya ketika mendonorkan plasma konvalesennya untuk pasien yang masih dalam perawatan Covid-19. Dia mengatakan, butuh waktu kurang dari satu jam untuk bisa melakukan donor.
"Proses waktu 45-50 menit jadi tergantung dari jaringan nadi masing-masing pendonor," kata Airlangga di Jakarta, Kamis (21/1).
-
Bagaimana Menko Airlangga Hartarto berencana memperkuat kerja sama ekonomi di KTT G20? “Di KTT India nanti Indonesia akan terus berupaya menjalin kerja sama dengan negara-negara lainnya dalam berbagai bidang, termasuk dalam bidang ekonomi. Sehingga nantinya pembangunan akan terus terjadi dan masyarakat akan sejahtera," tutur Ketua Umum DPP Partai Golkar ini.
-
Apa yang dibahas dalam pertemuan Menko Perekonomian Airlangga Hartarto dengan Menteri Perdagangan dan Industri Singapura Gam Ki Yong? Pertemuan keduanya terkait implementasi Program Tech:X, peningkatan kemudahan mobilitas bagi investor dari Singapura, pengembangan Pelabuhan Kendal, penguatan konektivitas udara, kerja sama agribisnis, dan kerja sama pariwisata.
-
Apa yang dilakukan oleh Pemerintah Kota Bandung, Rumah Sakit Hasan Sadikin, dan Danone-AQUA untuk PKL di sekitar rumah sakit? Pemerintah Kota Bandung dan Rumah Sakit Hasan Sadikin bersama Danone-AQUA bekerja sama dalam program revitalisasi area kuliner RSUP Hasan Sadikin dan juga menyediakan lokasi usaha baru bagi 23 pedagang kaki lima (PKL) yang sebelumnya berjualan di sepanjang jalan Prof. Dr Eyckman, Cipaganti, Bandung.
-
Siapa Pratama Arhan? Lemparannya Nyaris Jadi Goal, Simak Deretan Fakta Pratama Arhan Siapa Pratama Arhan? Lemparan dalam nyaris jadi goal Pertandingan Indonesia vs Argentina yang digelar kemarin (19/6) membawa nama Pratama Arhan jadi sorotan.
-
Apa yang menurut Menko Airlangga Hartarto menjadi tantangan utama dalam pengembangan ekonomi platform di wilayah pedesaan? "Dalam menyambut besarnya kesempatan tersebut, kita juga harus menyadari bahwa terdapat juga tantangan-tantangan dalam pengembangan ekonomi platform, terutama di wilayah pedesaan dan daerah 3T. Tantangan tersebut diantaranya adalah akses terhadap teknologi dan koneksi internet yang terbatas, serta kurangnya pemahaman tentang penggunaan platform-platform ini," ungkap Menteri Koordinator Bidang Perekonomian, Airlangga Hartarto yang hadir secara virtual dalam acara Peluncuran Hasil Studi Penggunaan Platform Digital di Pedesaan Indonesia oleh DFS Lab, Selasa (25/7).
-
Mengapa Menko Airlangga Hartarto ikut dalam rombongan Presiden Jokowi ke KTT G20 India? “Di KTT India nanti Indonesia akan terus berupaya menjalin kerja sama dengan negara-negara lainnya dalam berbagai bidang, termasuk dalam bidang ekonomi. Sehingga nantinya pembangunan akan terus terjadi dan masyarakat akan sejahtera," tutur Ketua Umum DPP Partai Golkar ini.
Dia menceritakan, sebelum melakukan donor dirinya terlebih dahulu melakukan pemeriksaan darah dari jauh-jauh hari. Setalah tim dokter melihat dan memutuskan darahnya bisa digunakan, maka dilakukan proses berikutnya di Palang Merah Indonesia (PMI).
"Jadi dua hari sebelum menjadi donor diperiksa darah secara lengkap. kemudian sudah diperiksa darah maka dilihat dan memenuhi sarat baru boleh proses berikutnya," jelas dia.
Setalah di PMI, Ketua Komite Penanganan Covid-19 dan Pemulihan Ekonomi Nasional (KPCPEN) harus menjalani pemeriksaan kembali. Tim dokter, saat itu meminta Airlangga untuk kembali dicek tekanan darahnya dan HB-nya,
"Pada saat HB-nya sudah penuhi persyaratan baru diambil plasamanya proses waktu 45-50 menit," jelas dia.
Sebelumnya diketahui, Menko Airlangga menjadi salah satu peserta plasma konvalesen. Hal tersebut dikatakan Menko PMK Muhadjir di Kantor Palang Merah Indonesia.
"Yang saya hormati Bapak Menko Bidang Perekonomian bapak Airlangga Hartarto yang pada hari ini menjadi salah satu penyitas yang mendonorkan plasma konvalesennya," kata Menko PMK Muhadjir Effendy saat memberikan sambutan dalam siaran telekonferensi, Senin (18/1).
Baca juga:
Airlangga Sebut Jumlah Plasma Darah di PMI Masih Sedikit
20 Polisi Penyintas Covid-19 di Kediri akan Jadi Pendonor Plasma
PMI Kota Bandung Terima Donor Plasma Darah, Begini Syarat-syaratnya
Plasma Darah Konvalesen Minim, Emil Minta Pejabat Penyintas Covid-19 Jadi Pendonor
Penyintas Covid-19 Donor Plasma Konvalesen
Airlangga: Saya Bersyukur Mampu Bertahan dari Serangan Covid-19