Bos BTN sebut realisasi program sejuta rumah capai 700 ribu unit
Dari jumlah tersebut, BTN sendiri sudah membangun rumah sebanyak 472 ribu unit.
Pemerintah Jokowi-JK masih terus melakukan pembangunan program satu juta rumah yang telah dicanangkan sejak 29 April 2015 lalu.
Direktur Utama PT Bank Tabungan Negara (BTN), Maryono mengatakan, pembangunan rumah hingga saat ini sudah mencapai 700 ribu unit. Dari jumlah tersebut, BTN sendiri sudah membangun rumah sebanyak 472 ribu unit.
-
Apa itu program 'Satu Keluarga Miskin Satu Sarjana'? Ganjar melaunching program satu keluarga miskin satu sarjana. Ganjar berkomitmen, jika menjadi presiden maka ia akan mencari salah satu anak dari keluarga miskin yang akan disekolahkan hingga sarjana.
-
Kenapa program 'Satu Keluarga Miskin Satu Sarjana' digagas? Dengan program itu, maka si anak akan mampu menjadi harapan keluarga untuk mengentaskan mereka dari kemiskinan.
-
Siapa yang terlibat dalam audiensi terkait program perumahan layak? Dilakukan pada Senin, 10 Juli 2023 lalu, diskusi ini dihadiri oleh Senior Housing Specialist Regional Asia Pacific World Bank, Dao Harrison, lalu Teknik Tata Bangunan & Perumahan Ahli Muda Subdirektorat Kepatuhan Inter Kementerian PUPR, Moammar Alzia Viqolbi dan Direktur Operasional, Digital, dan Teknologi Informasi PNM, Sunar Basuki.
-
Siapa saja yang terlibat dalam program Bakti BUMN di Meunasah Asan? Program Bakti BUMN Meunasah Asan, Aceh Timur ini diikuti oleh total sepuluh relawan yang berasal dari BUMN di seluruh Indonesia dan sebelumnya telah diseleksi oleh Kementerian BUMN.
-
Kapan program Bakti BUMN di Meunasah Asan dilaksanakan? Relawan yang lolos seleksi dari BUMN itu nantinya akan mengadakan berbagai kegiatan dari 15 – 17 Agustus 2023 dalam tiga bidang yaitu pendidikan, Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM), dan lingkungan hidup.
-
Apa program utama yang ditawarkan oleh Pj Gubernur Sulsel di HUT Bantaeng? Dalam kesempatan tersebut, ia mengajak seluruh stakeholder untuk bersama-sama menyukseskan program budidaya pisang cavendish, sebagai solusi pengentasan kemiskinan di Sulsel, termasuk di Kabupaten Bantaeng."Menanam pohon itu bukan hanya yang biasa saja, tapi harus menanam pohon yang produktif, berbuah dan bisa dikonsumsi." "Itu sudah benar kita melakukan penghijauan menanam pisang, nangka dan sukun," kata Bahtiar dalam sambutannya, di HUT Bantaeng Ke-769 tahun, di Kantor DPRD Kabupaten Bantaeng, Kamis (7/12).
"Akhir-akhir ini BTN telah melakukan implementasi dalam program sejuta rumah. Dimana realisasinya sudah meningkat hingga 700 ribu unit," kata Maryono di Kementerian Keuangan, Jakarta, Kamis (3/3).
Direktur Utama PT Sarana Multigriya Finansial (SMF), Raharjo Adisusanto mengatakan, pembangunan proyek sejuta rumah masih terkendala dana. Di mana dalam pembangunan tersebut pemerintah membutuhkan dana sebanyak Rp 200 triliun setiap tahunnya.
"Dari data historis perbankan, setiap tahun hanya naik Rp 30 triliun batas KPR (kredit perumahan rakyat). Dan dana subsidi pemerintah sebesar Rp 11,2 triliun tahun ini. Maka kurang Rp 160 triliun harus dipenuhi," kata Raharjo di tempat yang sama.
Dengan demikian, SMF bersama dengan BTN dan Bursa Efek Indonesia (BEI) mendukung langkah pemerintah dalam menunjang pembiayaan perumahan melalui keuangan syariah.
"Kami SMF bersama BTN dan IDX mendukung penuh kegiatan tersebut, krn kami rasakan bahwa ekonomi syariah di Indonesia perlu ditingkatkan. Perumahan juga kredit jangka panjang, maka kami SMF yang bergerak di pembiayaan perumahan," jelasnya.
Baca juga:
Perumnas bangun rusunami khusus MBR di Karawang
Bangun rumah murah di daerah, Pemda diminta bebaskan IMB
Ini tiga isu panas dalam melanjutkan program sejuta rumah murah
Dari program sejuta rumah, pemerintah sudah bangun 660.474 unit
2016, Harga rumah subsidi naik 5 persen
Ini alasan pengembang enggan bangun rumah murah subsidi