Bos PLN akui tertarik kembangkan energi listrik dari nuklir
Harga jual listrik dari nuklir terbilang murah lantaran mampu menampung kapasitas yang besar.
Direktur Utama PT PLN (Persero) Sofyan Basyir mengaku tertarik untuk mengembangkan nuklir sebagai pembangkit listrik. Harga jual listrik dari nuklir terbilang murah lantaran mampu menampung kapasitas yang besar.
"Saya tertarik kalau suruh kembangin nuklir murah soalnya," ujar Sofyan saat penandatanganan EBT dan Excess Power Regional Sumatera di Jakarta, Senin (30/5).
-
Apa yang sedang dibangun oleh PLN untuk memfasilitasi penggunaan energi terbarukan di Indonesia? PLN sendiri saat ini sedang membangun green enabling supergrid yang dilengkapi dengan smartgrid dan flexible generations. “Karena adanya ketidaksesuaian antara lokasi energi terbarukan yang tersebar di Sumatera dan Kalimantan, serta jauh dari pusat demand yang berada di Jawa, maka kita rancang skenario Green Enabling Supergrid. Sehingga, potensi EBT yang tadinya tidak bisa kita manfaatkan, ke depan menjadi termanfaatkan. Selain itu, tentunya akan mampu membangkitkan kawasan dengan memunculkan episentrum ekonomi baru," jelas Darmawan.
-
Kenapa PLN menerapkan strategi ARED untuk pengembangan energi baru terbarukan? Oleh karena itu, Darmawan mengatakan, PLN di bawah arahan Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) tengah menyiapkan strategi Accelerated Renewable Energy Development (ARED) yang mampu meningkatkan kapasitas pembangkit energi baru terbarukan hingga 75% pada tahun 2040.
-
Bagaimana PLN mendukung transisi energi di Indonesia? Dalam 2 tahun terakhir, PLN telah menjalankan berbagai upaya transisi energi. Di antaranya adalah membatalkan rencana pembangunan 13,3 Gigawatt (GW) pembangkit batubara, mengganti 1,1 GW pembangkit batubara dengan EBT, serta menetapkan 51,6% penambahan pembangkit berbasis EBT.
-
Kapan PLN mulai mendukung ekosistem kendaraan listrik? PT PLN (Persero) berkomitmen untuk terus mendukung ekosistem kendaraan listrik atau electric vehicle (EV) yang berkembang pesat di Indonesia.
-
Siapa yang menilai PLN sebagai perusahaan energi inovatif di Asian Experience Awards 2023? The Asian Business Review menilai PLN sebagai sebuah badan usaha negara Indonesia memiliki inovasi-inovasi terbaru di bidang energi, khususnya ketenagalistrikan.
-
Apa yang akan dihasilkan dari proyek kolaborasi PLN, ACWA Power, dan Pupuk Indonesia? Proyek ini akan menghasilkan hidrogen yang berfungsi sebagai bahan bakar alternatif yang ramah lingkungan.
Sofyan juga menjelaskan pengembangan energi nuklir sangat pesat di seluruh dunia. Bahkan, negara-negara maju sudah mendapatkan listrik dari energi nuklir.
"Wajib dong, semua orang di luar sekarang sudah pakai nuklir di Eropa dan Amerika 50-60 tahun yang lalu. Mereka berjaya industrinya karena energinya sangat murah lewat teknologi nuklir," kata dia.
Saat ini, sudah ada 23 negara yang tertarik untuk mengembangkan nuklir di Indonesia diantaranya China, Amerika, Rusia dan Perancis.
"Amerika ada, China ada, Rusia ada. Hampir semua negara menawarkan. Perancis kan rajanya nuklir," pungkas dia.