BTN Akan Tunjuk PNM Investment Management Kelola Tapera
Direktur Utama PT Bank Tabungan Negara (Persero) Maryono mengatakan, produk yang dimiliki perseroannya akan lebih beragam setelah resmi membeli 30 persen saham anak usaha PT Permodalan Nasional Madani (Persero), PT PMN Investment Management.
Direktur Utama PT Bank Tabungan Negara (Persero) Maryono mengatakan, produk yang dimiliki perseroannya akan lebih beragam setelah resmi membeli 30 persen saham anak usaha PT Permodalan Nasional Madani (Persero), PT PMN Investment Management.
Nantinya, PNM Invesment Management bisa ditugaskan untuk mengelola dana Tabungan Perumahan Rakyat (Tapera) yang diberikan pemerintah ke BTN. Menurutnya, potensi tersebut sangat besar sebab PNM Investment Management akan berkembang cepat.
-
Kapan BBNKB dikenakan? BBNKB berlaku bila seseorang melakukan transaksi jual beli mobil bekas dan akan dikenakan biaya balik nama sehingga kendaraan tersebut memiliki nama sesuai dengan pemilik atau pembelinya.
-
Kapan BNI meluncurkan hibank? Silvano melanjutkan, perseroan meluncurkan hibank sebagai solusi untuk menggarap sektor UMKM yang lebih dinamis.
-
Mengapa BNI meningkatkan kredit ke BUMN? “BUMN akhirnya mulai menunjukkan pertumbuhan positif. Kami cukup senang dengan tren ini, karena BUMN masih menjadi motor pertumbuhan ekonomi yang cukup dominan di Indonesia," katanya.
-
Di mana Pertamina Patra Niaga akan memindahkan fasilitas penerimaan BBM dan Avtur? Adapun dalam kerjasama ini, Pelindo sebagai pengembang kawasan Benoa akan menyediakan lahan, alur pelayaran, fasilitas dermaga, fasilitas oil transfer equipment, fasilitas HSSE, serta Lindung Lingkungan Perairan untuk digunakan Pertamina Patra Niaga dalam kegiatan penerimaan BBM dan Avtur melalui dermaga di Benoa Utara.
-
Mengapa BNI meluncurkan hibank? Silvano menyebutkan, potensi UMKM di Indonesia sangat besar. “UMKM ini bersifat informal, akses pembiayaan masih sangat terbatas, perbankan perlu hadir, itulah sebabnya kita perlu tahu bahwa digital adalah kuncinya. Dan oleh sebab itulah kami memiliki hibank,” ujar Silvano dalam acara ASEAN Indo-Pacific Forum (AIPF) 2023 dengan tema Inclusive Digital Transformation, di Jakarta, Rabu (6/9).
-
Dimana BNI fokus menyalurkan kredit untuk BUMN? Fokus penyaluran kredit BUMN BNI adalah kepada BUMN yang bergerak di sektor energi seperti PLN dan Pertamina serta sektor Pangan Bulog. Selain itu, BNI aktif mendukung proyek-proyek infrastruktur dari Jasa Marga dan jasa keuangan inklusi dari Pegadaian.
"Jadi Investment Management PNM sudah berjalan. Dengan adanya BTN masuk, nanti produk-produknya akan lebih luas lagi. Kita bisa memanfaatkan di dalam pengolaan dana yang dikelola yang jumlahnya begitu banyak," kata Maryono, di Kantor Kementerian BUMN, Jakarta, Senin (22/4).
Maryono mengungkapkan, jika dana Tapera yang disalurkan sebesar Rp 114 triliun, maka dana yang disalurkan melalui PNM Investment Management bisa sebesar Rp 50 triliun, Dana tersebut akan disalurkan untuk pembangunan rumah.
"Kalau dihitung kasar sampai sekarang kan. Katakan Rp 114 triliun kalau digunakan seluruh Indonesia. Kalau kita punya Investment Management bisa mendapat dana kelola Rp 50 triliun," tandasnya.
Reporter: Pebrianto Eko Wicaksono
Sumber: Liputan6.com
Baca juga:
BTN Rogoh Rp 114,3 Miliar Beli 30 Persen Saham PMN Investment Management
Ada Pemecahan Rekor MURI Tumpeng Stupa di HUT BUMN di Semarang
BTN Gandeng Telkom Incar Peningkatan Fee Based Income
Bidik Kenaikan DPK dan Kredit, BTN Gandeng Angkasa Pura Support
Aset BTN Naik 17,24 Persen Jadi Rp 306,4 Triliun
Bos BTN: BUMN Tak Hanya Berperan Pembangunan Ekonomi, Tapi Juga Sosial