Haji Ciut, Pengusaha Batubara Sekaligus Crazy Rich dari Kalsel
Haji Ciut menggerakkan bisnis batubaranya di bawah bendera PT Gunung Mulia Binuang.
Haji Ciut, Pengusaha Batubara Sekaligus Crazy Rich dari Kalsel
Bisnis tambang batubara masih menjadi sumber kekayaan bagi segelintir orang di Kalimantan Selatan (Kalsel). Satu di antaranya adalah Muhammad Hatta atau dikenal dengan Haji Ciut Binuang.
Di Kalimantan Selatan terdapat blok yang dikuasai oleh generasi 'haji'.
Wilayah Tanah Bumbu, dikuasai oleh Haji Isam. Sementara Banua Anam, dikuasai oleh kakak beradik Muhammad Zaini Mahdi alias Haji Ijay, dan Muhammad Hatta alias Haji Ciut.
-
Di mana letak rumah keluarga Han Kikko yang dulunya merupakan crazy rich Pasuruan? Salah satu bangunan termegah di Kabupaten Pasuruan ini menyimpan cerita sejarah yang menarik. Bangunan yang kini dikenal sebagai Hotel Daroessalam ini dulunya milik keluarga crazy rich kesayangan Belanda.
-
Kenapa orang kaya tetap punya utang? Utang tidak selamanya identik dengan ketidakmampuan. Utang produktif dalam bentuk permodalan usaha yang membutuhkan perputaran uang yang sangat cepat, memang dibutuhkan dalam berbagai bentuk usaha.
-
Apa bisnis yang dijalankan Soemiran Karsodiwiryo hingga membuatnya menjadi crazy rich? Pernah Jadi Pembantu saat Kecil, Makam Crazy Rich Tulungagung Dikelilingi 2.999 Arca Dulunya, ia pengusaha rokok terkenal Pernah Sengsara Salah seorang crazy rich kelahiran Tulungagung ini punya kisah hidup yang inspiratif. Kesuksesannya menjadi pebisnis rokok tidak datang tiba-tiba.
-
Apa saja hobi yang dilakukan oleh para "crazy rich"? Banyak orang kaya yang menghabiskan uangnya untuk hobi. Hobi adalah aktivitas yang dilakukan secara sukarela untuk kesenangan dan relaksasi. Selain itu, hobi juga dapat menciptakan peluang untuk berinteraksi dengan orang-orang yang memiliki minat serupa, memperluas pengetahuan, dan menghilangkan stres sehari-hari. Umumnya, orang-orang akan melakukan hobi lewat beberapa aktivitas seperti olahraga, seni, atau eksplorasi ilmu pengetahuan. Namun tahukah Anda, selain kegiatan tersebut ternyata ada hobi super unik yang dilakukan oleh para crazy rich.
-
Siapa sosok crazy rich Tulungagung yang pernah bekerja sebagai pembantu? Salah seorang crazy rich kelahiran Tulungagung ini punya kisah hidup yang inspiratif. Kesuksesannya menjadi pebisnis rokok tidak datang tiba-tiba. Ia pernah menjadi pembantu saat usianya masih belia. Ia pernah tercebur sumur saat menimba air untuk mengisi bak mandi sang majikan.
-
Apa yang ditemukan di Kalimantan Utara? Lempeng tektonik berumur 120 juta tahun dengan ukuran seperempat dari Samudera Pasifik terungkap berada di Kalimantan Utara setelah sebagian besar bagian kerak Bumi masuk ke dalam lapisan dalam Bumi.
Kekuasaan Banua Anam mencakup wilayah Kabupaten Tapin, Kabupaten Hulu Sungai Selatan, Kabupaten Hulu Sungai Tengah, Kabupaten Hulu Sungai Utara, Kabupaten Balangan, dan Kabupaten Tabalong.
Haji Ciut bahkan mendapatkan julukan crazy rich Kalimantan Selatan.
Dia menggerakkan bisnis batubaranya di bawah bendera PT Gunung Mulia Binuang. Dia juga memiliki perusahaan bidang otomotif di bawah PT Harapan Binuang Motor.
Tahun 2016, nama Haji Ciut pernah menjadi sorotan publik usai memanggil artis-artis ibu kota Jakarta sebagai pengisi acara di pesta pernikahan sang anak yang dirayakan 10 hari.
Artis yang turut diundang sebagai pengisi acara yaitu Rhoma Irama, Ayu Ting Ting, Afgan, Zaskia Gothic, Wali, Team Lo, dan masih banyak lagi.
Kediaman Haji Ciut juga menuai decak bagi siapa pun yang melihatnya.
Halaman yang luas hingga deretan mobil mewah berjejer di garasinya yang juga luas.
- Hobi Mahal Para Crazy Rich Dunia, Ada yang Habiskan Rp11 T untuk Balapan Kapal Pesiar
- The Next Crazy Rich, Anak Haji Isam Jabat Komisaris Utama Perusahaan saat Berusia 21 Tahun
- Sosok Danu Warta, Anak Haji Ciut Crazy Rich Kalsel yang Gelar Pesta Pernikahan 14 Hari
- Mengenal Haji Alim, Crazy Rich Palembang yang Dikenal Dermawan
Sekitar 41 persen dari total cadangan tersebut berada di Kalimantan Timur, sedangkan 59 persen sisanya tersebar di 14 provinsi lain.
Diketahui, Indonesia memiliki cadangan batubara terverifikasi sebesar 33,37 miliar ton.
Menurut data Kementerian ESDM, Kalimantan Selatan sendiri berada diurutan ketiga sebagai provinsi yang memiliki cadangan batubara terverifikasi per Desember 2022 sebesar 4,6 miliar ton.
Menurut Rencana Usaha Penyediaan Tenaga Listrik (RUPTL) 2021-2030, batu bara masih akan mendominasi bauran energi Indonesia sampai 2030. Dalam RUPTL tersebut, PLN juga memproyeksikan kapasitas pembangkitan listrik batu bara nasional akan meningkat dari 194.558 GWh pada 2021 menjadi 264.260 GWh pada 2030. Di sisi lain, pemerintah menargetkan bakal menghentikan operasi beberapa Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU) batu bara secara bertahap sampai 2040 demi mengurangi emisi gas rumah kaca.