Indonesia dan China bikin PT Kereta Cepat Indonesia-China
Perusahaan patungan itulah yang bakal menggarap proyek kereta cepat Jakarta-Bandung.
PT Pilar Sinergi BUMN INdonesia (PSBI) dan China Railway International Co. Ltd. sepakat mendirikan PT Kereta Cepat Indonesia-China. Perusahaan patungan itulah yang bakal menggarap proyek kereta cepat Jakarta-Bandung.
"Pada hari yang bahagia dan indah kami bisa kumpul saksikan penandatanganan joint venture agreement juga depth establishment PT Kereta Cepat Indonesia China," kata Chairman PSBI sekaligus Staf Khusus Menteri BUMN Sahala Lumban Gaol, di Jakarta, Jumat (16/10).
-
Apa saja merek mobil China yang sudah hadir di Indonesia? Setelah kehadiran Wuling, DFSK, Chery, dan BYD di Indonesia, banyak merek mobil China lainnya yang dikabarkan akan menyusul untuk memasuki pasar otomotif Tanah Air.
-
Bagaimana cara mobil merek China menarik konsumen Indonesia? Kedatangan merek-merek baru ini memberikan alternatif pilihan bagi konsumen Indonesia dengan menawarkan harga yang bersaing, fitur-fitur canggih, dan desain yang menarik.
-
Mengapa mobil merek China semakin banyak masuk ke Indonesia? Kedatangan merek-merek baru ini memberikan alternatif pilihan bagi konsumen Indonesia dengan menawarkan harga yang bersaing, fitur-fitur canggih, dan desain yang menarik.
-
Dimana merek mobil China lainnya akan masuk di Indonesia? Produsen mobil China kini memperluas pasarnya ke berbagai negara di Asia Tenggara, termasuk Indonesia. Setelah kehadiran Wuling, DFSK, Chery, dan BYD di Indonesia, banyak merek mobil China lainnya yang dikabarkan akan menyusul untuk memasuki pasar otomotif Tanah Air.
-
Apa saja yang dilakukan Kemenko Perekonomian untuk mewujudkan transportasi berkelanjutan di Indonesia? Pemerintah telah menetapkan pengembangan infrastruktur sebagai salah satu prioritas dalam Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional (RPJMN) 2015-2019, dengan pembentukan Proyek Strategis Nasional (PSN). Pengembangan infrastruktur yang signifikan akan terus dilanjutkan sebagaimana dijelaskan dalam Rencana Pembangunan Jangka Panjang Nasional (RPJPN) 2025-2045 guna mewujudkan visi strategis 100 tahun Indonesia. Menko Airlangga juga menyampaikan bahwa Pemerintah telah membangun lebih dari 2.000 km jalan tol yang menghubungkan pusat-pusat komersial, industri, dan perumahan utama di tanah air, menciptakan value chain perdagangan yang lebih kuat. Dalam program PSN tersebut, Indonesia juga mengembangkan proyek transportasi perkotaan seperti MRT yang telah selesai pada tahun 2019 dan proyek LRT Jabodebek yang baru saja selesai.
-
Kapan uji coba Kereta Cepat Jakarta Bandung dimulai? Uji coba Kereta Cepat Jakarta Bandung (KCJB) akan dimulai besok, Jumat 15 September 2023 hingga 30 September 2023.
Hadir dalam seremoni tersebut Duta Besar China untuk Indonesia Xie Feng, Direktur Utama PSBI Dwi Windarto, Chairman China Railway International Yang Zhong Min. Kemudian, Dirut Wijaya Karya Bintang Perbowo, Dirut KAI Edi Sukmoro, Dirut Jasa Marga Adityawarman, Dirut PTPN VIII Dadi Sunardi.
"Dengan demikian pembangunan infrastruktur di Indonesia pelabuhan jalan, tol, dan lain-lain yang bisa dikomersialisasi nggak perlu ditunda karena bisa dikerjan Business to Business. Dilakukan BUMN, BUMN kerja sama local private, atau kerja sama BUMN dengan perusahaan asing atau gabungan ketiga-tiganya," ucap Sahala.
PSBI menguasai 60 persen saham PT Kereta Cepoat Indonesia-China. Sisanya, 40 persen, perusahaan China.
Adapun PSBI merupakan perusahaan yang didirikan empat perusahaan pelat merah Indonesia. Yaitu, Wijaya Karya, Jasa Marga, PTPN VIII, dan Kereta Api Indonesia (KAI).