Kemendagri: Syarat CPNS harus punya e-KTP
"Tapi kita akan tidak berhenti di situ. Kita akan selesaikan bersih 190 juta," katanya.
Selain kerjasama dengan PT Kustodian Sentral Efek Indonesia (KSEI), Kemendagri akan membidik lembaga pengguna seperti Kementerian, non kementerian dan lembaga hukum Indonesia. Untuk penerimaan CPNS, syarat utama adalah pelamar harus mempunyai Kartu Tanda Penduduk (KTP) elektronik.
"Makanya kami bekerja sama dengan misalnya MenPAN. MenPAN kemarin mengumumkan CPNS. Syarat mendaftar CPNS harus memiliki KTP elektronik. Kalau yang belum merekam harus merekam dulu," Ujar Direktur Jenderal Kependudukan dan catatan sipil, Kemendagri, H. Irman di Gedung BEI, Jakarta, Senin (25/8).
-
Kenapa Kemenpan-RB memperketat tes CPNS? Azwar Anas juga memastikan tes CPNS tahun ini akan lebih ketat. Salah satunya, dengan memasang dua kamera Face Recognition. Hal itu dilakukan agar tidak ada lagi joki CPNS."Tahun ini kita perketat dengan membuat Face Recognition baik di depan saat pendaftaran maupun di dalam di depan komputer. Sehingga tidak terjadi lagi seperti di kasus kejadian kemarin ada joki yang masih bisa masuk," bebernya.
-
Bagaimana cara Kemenpan-RB memperketat tes CPNS? Tahun ini kita perketat dengan membuat Face Recognition baik di depan saat pendaftaran maupun di dalam di depan komputer. Sehingga tidak terjadi lagi seperti di kasus kejadian kemarin ada joki yang masih bisa masuk," bebernya.
-
Kapan tes CPNS kedinasan dimulai? Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara Reformasi Birokrasi, Abd Azwar Anas mengatakan, tes CPNS kedinasan telah dilaksanakan. Ia menyebut Badan Intelejen Negara (BIN) telah memulai tes. "Dari kemarin kita baru saja kick off dengan kepala BKD terkait sekolah kedinasan sudah mulai berjalan. Kemarin Sekolah Intelijen Negara mulai tes," ujarnya kepada wartawan di Kantor Gubernur Sulsel, Jumat (19/7).
-
Apa arti KPPS? KPPS adalah singkatan dari Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara. Ini merupakan organisasi yang bertanggung jawab atas pelaksanaan pemungutan suara dalam Pemilu di Indonesia.
-
Apa saja doa yang bisa dibaca agar lulus tes CPNS? Berikut doa agar lulus tes CPNS dan artinya: Doa Lulus Tes CPNS dan Artinya سُبْحَانَ اللهِ وَالحَمْدُ لِلهِ وَلَا إِلَهَ إِلَّا اللهُ وَاللهُ أَكْبَرُ عَدَدَ كُلِّ حَرْفٍ كُتِبَ أَوْ يُكْتَبُ أَبَدَ الآبِدِيْنَ وَدَهْرَ الدَّاهِرِيْنَSubhânallâh walhamdu lillâhi wa lâ ilâha illallâh wallâhu akbar ‘adada kulli harfin kutiba aw yuktabu abadal âbidîn wadahrad dâhirîn.Artinya: “Maha Suci Allah, segala puji bagi Allah, tiada tuhan yang disembah selain Allah, Allah Tuhan Maha Besar sebilangan huruf dari huruf-huruf yang telah tertulis atau lagi akan tertulis selama-lamanya dan bertahun-tahun adanya.”
-
Apa yang dilakukan Kemenpan-RB untuk mencegah joki CPNS? Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara Reformasi Birokrasi, Abd Azwar Anas mengatakan, tes CPNS kedinasan telah dilaksanakan. Ia menyebut Badan Intelejen Negara (BIN) telah memulai tes. "Dari kemarin kita baru saja kick off dengan kepala BKD terkait sekolah kedinasan sudah mulai berjalan. Kemarin Sekolah Intelijen Negara mulai tes," ujarnya kepada wartawan di Kantor Gubernur Sulsel, Jumat (19/7).Mantan Bupati Banyuwangi ini mengaku Kemenpan-RB sedang menyiapkan formasi CPNS bagi fresh graduate untuk nasional dan Ibu Kota Nusantara (IKN)."Persiapannya sudah matang," tuturnya. Azwar Anas juga memastikan tes CPNS tahun ini akan lebih ketat. Salah satunya, dengan memasang dua kamera Face Recognition. Hal itu dilakukan agar tidak ada lagi joki CPNS."Tahun ini kita perketat dengan membuat Face Recognition baik di depan saat pendaftaran maupun di dalam di depan komputer. Sehingga tidak terjadi lagi seperti di kasus kejadian kemarin ada joki yang masih bisa masuk," bebernya.
Selain bekerjasama dengan Kemenpan RB, pihaknya mulai menggandeng lembaga-lembaga yang sering berhubungan dengan kasus pemalsuan identitas, seperti perbankan, pajak, dan Bareskrim Polri. Pada Agustus ini, perkembangan pengguna e-KTP sudah 175 juta orang. "Tapi kita akan tidak berhenti di situ. Kita akan selesaikan bersih 190 juta. Karena orang yang 17 tahun, baru pindah, dan baru menikah kan setiap hari," katanya.
e-KTP, kata dia, berlaku secara nasional di seluruh Indonesia dan seumur hidup. Pemilik e-KTP, akan mendapatkan pelayanan selama masih hidup kecuali atau ada perubahan elemen data yaitu perubahan status, alamat, dan lain-lain.
Dia mengakui ada 25 juta orang belum menggunakan e-KTP karena berada di daerah terpencil dan kampung yang tidak membutuhkan data di bank. "Dengan penduduk terpencil sudah ada di UU No. 24. Kita jemput bola. Ada 2 cara yaitu statis dan mobile," katanya.
(mdk/arr)