Kemenkop Catat Penyaluran KUR Capai Rp147,65 Triliun Hingga 2 Juni 2022
Kementerian Koperasi dan UKM mencatat penyaluran Kredit Usaha Rakyat (KUR) mencapai Rp147,65 triliun hingga 2 Juni 2022. Realisasi penyaluran KUR Tahun 2022 berdasarkan data Sistem Informasi Kredit Program (SIKP) sebesar 39,57 persen diberikan kepada 3.177.993 debitur.
Kementerian Koperasi dan UKM mencatat penyaluran Kredit Usaha Rakyat (KUR) mencapai Rp147,65 triliun hingga 2 Juni 2022. Realisasi penyaluran KUR Tahun 2022 berdasarkan data Sistem Informasi Kredit Program (SIKP) sebesar 39,57 persen diberikan kepada 3.177.993 debitur.
Deputi Usaha Mikro Kementerian Koperasi dan UKM, Eddy Satriya mengatakan, disisi lain, program BPUM 2022 direncanakan pada semester II ahun 2022 namun proses saat ini masih menunggu dokumen anggaran dari Kementerian Keuangan.
-
Siapa yang mendukung rencana pemerintah untuk menghapus kredit macet UMKM? Terkait dengan kebijakan tersebut, BRI menyambut baik dan mendukung kebijakan pemerintah tersebut. Bahkan sejak 2021, Perseroan telah mengusulkan kepada regulator untuk me-review soal ketentuan terkait hapus buku kredit dan tagih piutang (write-off) bagi UMKM.
-
Apa yang sedang didorong oleh Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) untuk para pelaku usaha pemindangan? Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) mendorong skema kemitraan para pelaku usaha pemindangan dengan penyedia bahan baku ikan agar ketersediaan bahan baku pengolahan pindang dapat terjamin.
-
Bagaimana KKP mendorong kemitraan usaha pemindangan? Menurutnya, pertemuan para supplier (pemasok), distributor, dan pengolah pindang diharapkan dapat memberikan pemahaman bersama terkait gambaran makro industri pemindangan. Sebagai bentuk komitmen, Ditjen PDS mengkolaborasikan mereka dengan penandatanganan kesepakatan bersama antara pelaku usaha perikanan besar (supplier) dengan distributor pemindang, kemudian kesepakatan antara distributor pemindang dengan kelompok pengolah pindang, yang kesemuanya merupakan para pelaku usaha dalam rantai pasok usaha pemindangan.
-
Bagaimana DKUKMP Bontang membantu para pelaku UMKM untuk mendapatkan modal usaha? DKUKMP Kota Bontang bekerja sama dengan Perbankan yang ada dikota bontang untuk dapat membantu Penguatan Modal para Pelaku UMKM yang ada dimota Bontang.
-
Apa yang dimaksud dengan UMKM? Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) merupakan salah satu sektor penting yang turut mendukung perekonomian suatu negara.
-
Bagaimana BRI mendukung rencana pemerintah untuk menghapus kredit macet UMKM? Dengan demikian, dukungan dengan memberikan pendanaan kepada UMKM akan mendorong roda perekonomian Indonesia. Hingga kuartal I/2023, BRI sendiri berhasil mencatat pertumbuhan kredit di sektor UMKM sebesar 9,6% year on year (yoy) dengan nominal mencapai Rp989,6 triliun.
"Semakin terkendalinya pandemi Covid-19 pada paruh pertama 2022, telah membuat pemulihan koperasi dan UMKM yang sempat terdampak pandemi, dapat berlangsung lebih cepat," kata Eddy dalam konferensi pers, Jakarta, Jumat (3/6).
Kementerian Koperasi dan UKM melalui Deputi Usaha Mikro terus melaksanakan serangkaian program dan kegiatan untuk melakukan penguatan, pengembangan dan mendorong kemajuan bidang usaha mikro agar dapat naik kelas.
"Program-program yang sudah direncanakan dapat berjalan dengan baik sepanjang 2022. Kondisi yang baik ini memacu semangat kami di Deputi Usaha Mikro untuk lebih dapat berkontribusi mencapai semua target yang telah ditetapkan," kata Eddy.
Program yang Dilaksanakan
Sejumlah program yang dilaksanakan, yakni Transformasi Usaha Mikro (Transfumi) dari Informal Ke Formal dengan melakukan Fasilitasi Penerbitan Nomor Induk Berusaha (NIB) berkoordinasi dengan pemerintah daerah untuk mencapai 1,2 Juta NIB secara nasional.
Dilakukan juga kemitraan dengan asosiasi di daerah untuk mempercepat capaian target. Selain itu, dilakukan fasilitasi sertifikasi dengan pendaftaran sertifikasi kepada usaha mikro dengan penerima program Hak Merek 200 UMik, Sertifikat Jaminan Produk Halal 60 UMik, Izin Edar MD 24 UMik, Penyuluhan Keamanan Pangan untuk mendapatkan SPP-IRT 100 Umik.
(mdk/bim)