Mandiri Sekuritas yakin Tax Amnesty tahap kedua & ketiga sukses
Untuk itu, Mandiri Sekuritas telah menyiapkan instrumen-instrumen pasar modal guna menyambut program Tax Amnesty.
Program pengampunan pajak atau Tax Amnesty tahap pertama dengan tarif dua persen telah berakhir 30 September dengan total uang tebusan Rp 96,7 triliun. Sedangkan, tahap kedua dan ketiga, tarif tebusan naik menjadi tiga persen dan lima persen.
Presiden Direktur PT Mandiri Sekuritas, Silvano Rumantir memperkirakan program amnesti pajak tahap kedua dan ketiga akan sukses, mengikuti tahap pertama. Untuk itu, Mandiri Sekuritas telah menyiapkan instrumen-instrumen pasar modal guna menyambut program Tax Amnesty.
-
Apa yang dilakukan Kemenkumham untuk meningkatkan perekonomian Indonesia? Menurut Yasonna, dengan diselenggarakannya Temu Bisnis Tahap VI, diharapkan dapat memberikan dampak positif terhadap perkembangan perekonomian Indonesia.
-
Kenapa kampanye uang bisa merusak sistem politik Indonesia? Akan tetapi, ini bukanlah sistem politik yang baik dan sehat karena orang tidak memilih berdasarkan program kerjanya. Padahal, orang itu memilih inginnya bisa menjadi lebih sejahtera kehidupannya.
-
Apa yang ditawarkan Adira Finance di Jakarta Fair Kemayoran? Dalam rangka tema HUT tahun ini, yaitu Jakarta sebagai Kota Global Dengan Berjuta Pesona, Adira Finance hadirkan Kampung Adira di Jakarta Fair dengan tujuan menyediakan solusi finansial yang unik dan mempesona bagi para pengunjung melalui sinergi dengan ekosistem.
-
Kapan PT Tera Data Indonusa Tbk melantai di bursa saham? Bahkan pada 2022, saat pandemi berlangsung, perusahaan ini berani mengambil langkah melantai di bursa saham.
-
Apa yang dikatakan OJK mengenai sektor jasa keuangan Indonesia saat ini? Rapat Dewan Komisioner Bulanan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) pada 30 Agustus 2023 menilai stabilitas sektor jasa keuangan nasional terjaga dan resilien dengan indikator prudensial. seperti permodalan maupun likuiditas yang memadai serta profil risiko yang terjaga di tengah meningkatnya ketidakpastian perekonomian global.
-
Bagaimana cara Indonesia menarik investasi 'family office'? Dia harus datang kemari (Indonesia). Misalnya, dia taruh duitnya 10 atau 30 juta dolar AS, dia harus investasi berapa juta, dan kemudian dia juga harus memakai orang Indonesia untuk kerja di family office tadi. Jadi, itu nanti yang kita pajakin.
"Karena dengan instrumen yang ada sudah cukup untuk menampung dana repatriasi tersebut. Jadi harapannya tahap kedua dan tahap ketiga, kita tetap optimis," ujarnya di Jakarta, Selasa (4/10).
Menurutnya, uang tebusan yang masuk naik secara siginifikan di akhir periode. Hal ini, katanya, juga akan terjadi di periode kedua dan ketiga.
"Kalau kita lihat trennya kemarin (tahap pertama) yang tebusannya dua minggu terakhir saja yang masuk signifikan. Jadi, kalau kita pakai tren itu sebagai indikator, ya mungkin di akhir tahap kedua dan tahap ketiga, kita akan melihat tren yang sama. Tapi kita masih jalan masih panjang. Jadi kita tetap optimis," katanya.
Akan tetapi, anak usaha Bank Mandiri ini tak bisa memonitor langsung dana repatriasi yang masuk ke Mandiri Sekuritas. Sebab, sistem yang digunakan berbeda dengan Bank Mandiri.
"Itu yang tidak bisa Kita monitor. Sistem kita beda ya kita bukan bank. Secara regulasi kita tidak punya akses ke deposito nasabah. Cuma kita selalu berkoordinasi dengan Bank Mandiri tentang produk-produk untuk di pasar modal yang bisa bantu Tax Amnesty," pungkasnya.
Baca juga:
Desmond sebut Ahok juga tuding perusahaan Jokowi pengemplang pajak
Anang Hermansyah: Pemerintah Jokowi harus tegas pungut pajak Google
Ditjen Pajak apresiasi Hercules yang ikut program tax amnesty
Ada Tax Amnesty, penerimaan pajak capai Rp 767,2 T per September
Tax Amnesty periode I, 32 pengusaha bayar tebusan di atas Rp 100 M
Berkah Tax Amnesty, DJP dapat 26.746 WP baru
Pengusaha ungkap ada WP besar menyamar jadi UMKM demi Tax Amnesty