Menkop Teten Sebut Vaksinasi Covid-19 jadi Kunci Pemulihan Ekonomi
Menkop Teten mengharapkan tren pemulihan dan perbaikan ekonomi ini akan terus berjalan hingga 2021. Di mana pemerintah sendiri sudah menargetkan pertumbuhan ekonomi sekitar 4-5 persen hingga akhir tahun. "Kuncinya menyelesaikan Covid-19. Kita perlu sukseskan program vaksinasi," jelasnya.
Menteri Koperasi dan Usaha Kecil Menengah (UKM), Teten Masduki menyebut, pertumbuhan ekonomi Indonesia pada 2020 dalam posisi tren yang membaik. Sebab, jika dilihat secara kuartal ekonomi domestik terus mengalami perbaikan.
"Meski di kuartal IV kontraksi minus 2,19 persen tapi kalau kita lihat kuartal sebelumnya tren ini membaik," kata dia dalam acara ngobrol bareng alumni lima, Sabtu (13/2).
-
Bagaimana pertumbuhan ekonomi Indonesia di kuartal II-2023 dibandingkan dengan periode yang sama di tahun sebelumnya? Jika dibandingkan dengan kuartal II-2022, ekonomi RI mengalami perlambatan. Sebab tahun lalu di periode yang sama, ekonomi mampu tumbuh 5,46 persen (yoy).
-
Mengapa pertumbuhan ekonomi Indonesia di kuartal II-2023 meningkat dibandingkan dengan kuartal I-2023? “Pertumbuhan ekonomi kita secara kuartal (q-to-q) lebih tinggi dibandingkan dengan triwulan sebelumnya yang ini sejalan dengan pola yang terjadi di tahun-tahun sebelumnya, yaitu pertumbuhan triwulan II selalu lebih tinggi dibandingkan di triwulan I,” terang Edy.
-
Apa yang dilakukan Kemenkumham untuk meningkatkan perekonomian Indonesia? Menurut Yasonna, dengan diselenggarakannya Temu Bisnis Tahap VI, diharapkan dapat memberikan dampak positif terhadap perkembangan perekonomian Indonesia.
-
Bagaimana strategi pemerintah untuk mendorong pertumbuhan ekonomi? Oleh karena itu, pendekatan pembangunan perlu diubah dari reformatif menjadi transformatif yang setidaknya mencakup pembangunan infrastruktur baik soft maupun hard, sumber daya manusia, riset, inovasi, reformasi regulasi, tata kelola data dan pengamanannya serta peningkatan investasi dan sumber pembiayaan.
-
Apa yang Airlangga Hartarto katakan tentang target pertumbuhan ekonomi Indonesia? Penerapan ekonomi hijau dalam jangka panjang diproyeksikan dapat menstabilkan pertumbuhan ekonomi rata-rata sebesar 6,22 persen hingga 2045," kata Airlangga di Jakarta, Kamis (4/7).
-
Kenapa pertumbuhan ekonomi Sulawesi Utara di atas rata-rata nasional? Keberhasilan itu, lanjut politukus PDIP ini, karena pihaknya berhasil menjaga harga-harga kebutuhan tetap stabil dan meningkatkan pertumbuhan ekonomi ."Kemarin juga kita mendapatkan penghargaan dari pemerintah pusat bahwa Sulut bisa menggerakkan ekonomi kreatif yang ada. Jadi bulan Agustus ini pengakuan dari pemerintah pusat bahwa apa yang kita kerjakan selama ini berdampak sangat positif bagi pembangunan Sulut."
Seperti diketahui pertumbuhan ekonomi nasional pada kuartal II-2020 tercatat minus sebesar 5,32 persen. Kemudian membaik pada kuartal III-2020 yang tercatat minus 3,49 persen.
Perbaikan kembali ditujukan pada kuartal IV-2020 sebesar minus 2,19 persen. Dengan demikian secara keseluruhan ekonomi domestik tercatat sebesar minus 2,07 persen.
Menkop Teten mengharapkan tren pemulihan dan perbaikan ekonomi ini akan terus berjalan hingga 2021. Di mana pemerintah sendiri sudah menargetkan pertumbuhan ekonomi sekitar 4-5 persen hingga akhir tahun.
"Kuncinya menyelesaikan Covid-19. Kita perlu sukseskan program vaksinasi karena game changer dari ekonomi, kita juga harus menerapkan protokol kesehatan. Kalau kita bekerjasama kita bisa atasi Covid ini lebih cepat," jelas dia.