Per 4 Juli, Bank Indonesia Catat Aliran Modal Asing Masuk RI Mencapai Rp170,1 T
Bank Indonesia (BI) mencatat arus masuk modal asing atau capital inflow ke Indonesia hingga 4 Juli 2019 telah mencapai Rp 170,1 triliun. Perry merincikan, dari total aliran modal asing sebesar Rp 170,1 triliun tersebut, yang masuk melalui portofolio SBN mencapai Rp 98,5 triliun.
Bank Indonesia (BI) mencatat arus masuk modal asing atau capital inflow ke Indonesia hingga 4 Juli 2019 telah mencapai Rp170,1 triliun. Aliran dana tersebut masuk melalui portofolio Surat Berharga Negara (SBN), pasar saham dan Sertifikat Bank Indonesia (SBI).
"Aliran modal asing year to date catatan kami pada tanggal 4 Juli year to date inflow portofolio Rp170,1 triliun," kata Gubernur Bank Indonesia, Perry Warjiyo saat ditemui di Kompleks Masjid BI, Jakarta, Jumat (5/7).
-
Bagaimana BRI meningkatkan inklusi keuangan di Indonesia? Sebagai bank yang berfokus pada pemberdayaan UMKM, BRI memiliki jutaan database nasabah, baik simpanan maupun pinjaman. Ini menyebabkan BRI terpapar risiko data privacy breach dan cyber security system.
-
Bagaimana Bank Indonesia memperkuat ketahanan eksternal dalam rangka mendukung pertumbuhan ekonomi yang berkelanjutan? "Bank Indonesia juga terus memperkuat sinergi dengan Pemerintah dalam memperkuat ketahanan eksternal sehingga dapat menjaga stabilitas perekonomian dalam rangka mendukung pertumbuhan ekonomi yang berkelanjutan," tegas dia.
-
Apa yang diraih oleh Bank Syariah Indonesia? BSI mendapatkan penghargaan sebagai The Indonesia Customer Experience of The Year – Banking Award dalam ajang Asian Experience Awards 2023.
-
Apa yang dikatakan OJK mengenai sektor jasa keuangan Indonesia saat ini? Rapat Dewan Komisioner Bulanan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) pada 30 Agustus 2023 menilai stabilitas sektor jasa keuangan nasional terjaga dan resilien dengan indikator prudensial. seperti permodalan maupun likuiditas yang memadai serta profil risiko yang terjaga di tengah meningkatnya ketidakpastian perekonomian global.
-
Bagaimana BRI meningkatkan inklusi dan literasi keuangan di Indonesia? Melalui Holding Ultra Mikro dengan BRI sebagai induk, bersama PT Pegadaian, dan PT Permodalan Nasional Madani (PNM), perseroan secara grup berupaya meningkatkan inklusi dan literasi keuangan di Indonesia.
-
Kapan Bahlil memaparkan tentang investasi dan ekonomi? Menteri Investasi Bahlil Lahadalia memaparkan realisasi investasi dan pertumbuhan ekonomi dalam acara 'Trinegah Political and Economic Outlook 2024', Jakarta, Rabu (31/1).
Perry merincikan, dari total aliran modal asing sebesar Rp170,1 triliun tersebut, yang masuk melalui portofolio SBN mencapai Rp98,5 triliun, kemudian masuk ke pasar saham mencapai Rp71,5 triliun.
Dengan capaian tersebut membuktikan bahwa tingkat kepercayaan investor global terhadap Indonesia masih cukup bagus. Hal ini tidak terlepas dari berbagai langkah kebijakan Bank Indonesia, bersama pemerintah maupun Otoritas Jasa Keuangan.
"Total Rp170,1 triliun termasuk inflow yang cukup besar dua lelang terakhir di SBN keduanya over yang sangat tinggi dan terus masuknya investasi portofolio confidence dari pasar terhadap kebijakan nilai tempuh dari BI dan OJK terhadap imbal hasil di Indonesia," pungkasnya.
Sebelumnya, Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati optimistis aliran modal asing masuk ke Indonesia hingga akhir 2019 masih cukup deras. Sebab, menurut dia, daya tarik Indonesia sendiri masih besar, ditandai dengan pertumbuhan ekonomi nasional yang relatif tinggi dan stabil. "Kita berharap capital inflow akan masuk ke Indonesia secara permanen," kata Menteri Sri Mulyani.
Baca juga:
Bank Indonesia Pantau Inflasi Minggu Pertama Juli 2019 Capai 0,12 Persen
Bank Indonesia Catat Cadangan Devisa per Juni Naik Menjadi USD 123,8 Miliar
Gubernur Bank Indonesia Ungkap 4 Sektor ini Potensial Investasi di Tanah Air
Cerita Destry Sempat Tegang Hadapi Fit & Proper Test Calon Deputi Gubernur Senior BI
Destry Janji Lanjutkan Rencana Redenominasi Rupiah Jika Menjadi Deputi Gubernur BI
Jika Jadi Deputi Gubernur Senior Bank Indonesia, Berikut 5 Janji Destry Damayanti
Kedalaman Pasar Keuangan Indonesia Kalah Dibanding Malaysia dan Thailand