Sosok Arini Sarraswati Subianto, wanita cantik terkaya di Indonesia
Arini merupakan sulung dari tiga bersaudara putri Benny Subianto. Benny sendiri adalah pengusaha yang pernah menjabat sebagai wakil presiden Astra Internasional pada 1988 dan pemilik saham Adaro Energy sejak 2005.
Forbes merilis daftar terbaru orang terkaya se-Indonesia 2017. Tak banyak perubahan dalam peringkat tahun ini, di mana Hartono bersaudara tetap bertengger di peringkat teratas.
Namun, ada yang menarik dalam daftar Forbes kali ini. Di mana ada dua wajah baru yaitu Arini Subianto dan Hartono Kweefanus. Hartono merupakan salah satu pemilik dari kerajaan bisnis biskuit terbesar Asia, Monde Nissin.
-
Siapa saja orang terkaya di Indonesia? Memiliki kekayaan gabungan sebanyak US$ 48 miliar (Rp 744 triliun), Robert Budi dan Michael Hartono bertahan di posisi pertama.
-
Siapa orang terkaya di Indonesia? Adapun Prajogo Pangestu seorang pengusaha yang masuk posisi pertama sebagai orang terkaya di Indonesia dengan kekayaan bersih sekitar 55,6 miliar dollar AS atau sekitar Rp862,8 triliun (dalam kurs Rp 15.519 per USD).
-
Siapa saja yang diarak di Jakarta? Pawai Emas Timnas Indonesia Diarak Keliling Jakarta Lautan suporter mulai dari Kemenpora hingga Bundaran Hotel Indonesia. Mereka antusias mengikuti arak-arakan pemain Timnas
-
Siapa yang menemukan pendatang yang menjadi pemulung di Jakarta? "Ada juga yang beberapa waktu lalu ketemu ya kita pemulung segala macam. Kita kembalikan,"
-
Kenapa Jaka merantau? Dengan penuh tekad, Jaka pun memutuskan untuk merantau ke negeri orang untuk mencari nafkah dan mewujudkan semua impian mereka berdua.
-
Kapan kerangka manusia ditemukan di Bekasi? Dia menjelaskan, kerangka manusia ditemukan di lahan Kosong Grand Wisata, Kampung Bulak Jambu, Tambun Selatan Kabupaten Bekasi pada pukul 17:00 WIB pada Rabu, 4 September 2024.
Mungkin belum banyak orang yang mengenal Arini Sarraswati Subianto. Arini merupakan sulung dari tiga bersaudara putri Benny Subianto. Benny sendiri adalah pengusaha yang pernah menjabat sebagai wakil presiden Astra Internasional pada 1988 dan pemilik saham Adaro Energy sejak 2005.
Ketika konglomerat Benny Subianto meninggal pada Januari 2017 lalu, Arini yang kekayaannya saat ini mencapai USD 820 juta atau sekitar Rp 11 triliun mengambil alih perusahaan bapaknya. Arini saat ini menjabat sebagai Direktur Utama Persada Capital Investama, yang merupakan induk perusahaan keluarga Subianto.
Arini yang hobi pada buku dan kado ini mengawasi perusahaan investasi tersebut mulai dari produk pengolahan kayu, minyak sawit hingga pengelolaan karet dan batu bara.
Seperti ditulis Forbes, portofolio Persada saat ini mencakup 5 persen saham Astra International dan sekitar 12 persen saham di Adaro Energy.
Tak hanya itu, pada 2003 silam, Arini terbilang sukses membangun toko buku Aksara bersama satu teman sekolahnya. Toko buku ini terbentuk dari gabungan toko suvenir dan furnitur milik Arini. Toko ini kini memiliki tiga cabang di Jakarta.
Baca juga:
Fakta terbaru orang terkaya RI 2017, termasuk bergabungnya sosialita Arini Subianto
3 Pengusaha paling bersinar di 2017
5 CEO ini sukses setelah lepas dari kebangkrutan
5 Orang terkaya dunia bisa jadi inspirasi Anda
Dalam sehari, pria kaya ini kantongi Rp 32,4 triliun