CEK FAKTA: Waspada Penipuan Kupon Berhadiah dari Mayora
Merdeka.com - Beredar sebuah kupon undian berhadiah yang diklaim berasal dari PT Mayora Indah. Bagi pemenang akan mendapat hadiah berupa kendaraan sepeda motor atau pun mobil.
Bagi yang mendapatkan hadiah bisa menghubungi nomor yang terdapat di kupon tersebut. Kemudian tertulis juga yang menang akan dikenakan biaya untuk balik nama STNK dan BPKB.
Dikutip dari laporan Jalahoaks, bahwa Informasi mengenai Kupon undian dari PT Mayora Indah Tbk adalah Tidak Benar. Dilansir media sosial Facebook @mayoraofficialstore didapatkan informasi bahwa maraknya modus penipuan undian berhadiah yang mengatasnamakan Mayora.
-
Apa yang dibagikan dalam giveaway penipuan? Maraknya penipuan yang mencatut nama Willie Salim. Salah satunya Akun Facebook yang mencatut nama Willie Salim, berisi konten bagi-bagi hadiah dengan beberapa persyaratan di antaranya, menuliskan nama kota asal, membagikan unggahan tersebut sebanyak 10 kali, serta melakukan tagging minimal lima teman dalam unggahan tersebut.
-
Kenapa kita harus hati-hati dengan penipuan? Jadi intinya, kita harus hati-hati sama yang namanya penipuan. Kalau ada yang nawarin sesuatu yang terlalu bagus buat jadi kenyataan, ya kemungkinan besar itu memang nggak nyata.
-
Siapa yang mengimbau untuk waspada terhadap penipuan? PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) mengimbau para nasabah untuk berhati-hati terhadap penipuan dan kejahatan online memasuki Juni 2024 menjelang Hari Raya Idul Adha 1445 Hijriah.
-
Apa hadiah yang ditawarkan dalam modus penipuan ini? Beredar informasi terkait pemberian hadiah atau giveaway berupa mobil untuk 10 warga Timor Leste terpilih yang mengatasnamakan artis Indonesia, Baim Wong.
-
Bagaimana cara mendapatkan hadiah undian? Langkah pertama agar bisa mendang sebuah undian atau giveaway adalah memerhatikan persyaratan dengan teliti.
-
Apa penipuan yang marak terjadi saat ini? Beredar unggahan di media sosial terkait tawaran pinjaman bagi nasabah Bank Rakyat Indonesia (BRI) hanya dengan menghubungi nomor WhatsApp.
Diimbau untuk para konsumen agar selalu waspada dan berhati-hati jika mendapatkan undian berhadiah. Untuk segala keluhan, silahkan langsung menghubungi Customer care Mayora pada akun Instagram di @mayoraofficial
Hindari memberikan keterangan detil mengenai informasi data diri terutama yang berkaitan dengan informasi keuangan, kepada pihak-pihak yang tidak dikenal.
Jangan mudah percaya dan cek setiap informasi yang kalian dapatkan. Pastikan itu berasal dari sumber terpercaya, sehingga bisa dipertanggungjawabkan kebenarannya.
Referensi
https://jalahoaks.jakarta.go.id/detail/HOAKS-KUPON-UNDIAN-BERHADIAH-DARI-MAYORA-INDAH (mdk/noe)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Pegadaian tidak memiliki program Undian Badai Emas
Baca SelengkapnyaBeredar klaim BNI menawarkan promo ramadan berhadiah rumah hingga mobil mewah
Baca SelengkapnyaPenipu biasanya akan meminta informasi pribadi atau transfer dana dengan dalih verifikasi
Baca SelengkapnyaSemua informasi dapat dilihat pada website www.bankmandiri.co.id dan media sosial resmi Bank Mandiri
Baca SelengkapnyaPesan yang beredar berisi pemberitahuan dari Telkomsel bahwa pengguna berhasil meraih hadiah undian senilai Rp175 Juta
Baca SelengkapnyaBank Papua diklaim bagi-bagi undian uang tunai sebesar Rp1 miliar
Baca SelengkapnyaPastikan berasal dari sumber terpercaya, sehingga bisa dipertanggungjawabkan kebenarannya.
Baca SelengkapnyaBarcode tersebut rupanya berisi tautan yang mengarah pada formulir online Pengisian Data Pribadi.
Baca SelengkapnyaBerikut adalah ciri-ciri penipuan program undian yang palsu.
Baca SelengkapnyaBeredar link pemberian BLT el nino sebesar Rp400.000
Baca SelengkapnyaDirektorat Jenderal Pajak (DJP) mengimbau masyarakat berhati-hati saat menerima pesan atau informasi yang mengatasnamakan DJP.
Baca SelengkapnyaSaat ini banyak modus penipuan yang dilakukan di bidang keuangan dengan memanfaatkan media sosial.
Baca Selengkapnya