Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Kucing Terus-Menerus Tendang Pasir Litterbox, Kenapa Ya?

Kucing Terus-Menerus Tendang Pasir Litterbox, Kenapa Ya? Kucing Terus-Menerus Tendang Pasir Litterbox, Kenapa Ya?. ©Shutterstock

Merdeka.com - Baru saja membersihkan kotak pasir dan mengisinya dengan yang baru, kucingmu mendadak masuk ke dalamnya dan menendang-nendang hingga pasirnya beterbangan. Uniknya, saat mencoba mencari penjelasan dengan browsing di internet, ternyata hal ini juga tergolong perilaku umum anabul kesayanganmu. Apa alasannya?

Litterbox Terlalu Kecil kucing terus menerus tendang pasir litterbox kenapa ya©Shutterstock

Memilih kotak pasir memang tidak boleh asal, terutama soal ukurannya yang harus cukup besar agar kucing dapat masuk dan keluar dnegan mudah dan nyaman. Saat kucing menggali pasir dengan menendangnya ke belakangnya, litterbox yang terlalu kecil akan sulit menampungnya dan pasirnya akan berserakan ke luar kotak.

Sisi Litterbox Terlalu Rendah kucing terus menerus tendang pasir litterbox kenapa ya©Shutterstock

Sekalipun kotaknya cukup besar, masalahnya mungkin ada pada sisi-sisinya yang terlalu rendah. Kucing membutuhkan ruang untuk menggali dan terkadang menendang pasirnya cukup kuat hingga keluar dari litterbox. Selain itu, ada juga beberapa anabul yang memilih berada di dekat tepian untuk membuang kotoran. Solusinya, pilih kotak pasir dengan sisi yang tinggi atau yang dilengkapi tutup dapat menghemat waktu untuk membersihkannya.

Terlalu Banyak Pasir kucing terus menerus tendang pasir litterbox kenapa ya©Shutterstock

Ukuran dan sisi litterbox sudah tepat bagi kucingmu, tapi kesalahan ada pada pengisian pasir yang jumlahnya terlalu banyak. Direkomendasikan untuk mengisinya dengan ketinggian 6-10 sentimeter yang memberi kucing cukup pasir untuk digali, namun tetap lebih rendah ketimbang dinding litterbox, sehingga pasir tetap berada di dalamnya.

Tidak Cukup Pasir kucing terus menerus tendang pasir litterbox kenapa ya©Shutterstock

Sebaliknya, kucing mungkin akan mengeluarkan pasir dari litterbox jika jumlahnya tidak mencukupi baginya. Biasanya, lapisan pasir yang terlalu tipis akan memaksanya menggali lebih dalam untuk menutupi kotorannya sebagai naluri alaminya untuk menutupi jejaknya dari predator. Kucing jadi frustasi saat tidak bisa melakukan kebiasaannya dan terus menendang untuk mencoba menguburnya lebih dalam.

Litterbox Kurang Bersih kucing terus menerus tendang pasir litterbox kenapa ya©Shutterstock

Membersihkan litterbox wajib dilakukan setiap hari, selain untuk mencegahnya bau juga mencegah kucing frustasi saar mencari tempat yang bersih untuk membuang kotoran. Bersihkan kotak pasir sesering mungkin agar anabulmu lebih nyaman dan tak perlu menggali hingga ke sudut-sudut kotak hingga pasirnya bertebaran keluar.

Tak sedikit pemilik kucing yang enggan berurusan dengan litterbox karena memakan cukup banyak waktu dan usaha untuk membersihkannya. Coba beralih ke Muezza yang salah satu kandungan unggulannya adala Ekstrak Yucca Schidigera. Selain menghambat penyerapan bakteri berbahaya di saluran cernanya, kombinasi ligan saponin dan kompleks karbohidrat ini juga mengurangi bau dan membantu kotoran kucing lebih menggumpal sehingga mudah dibersihkan.

kucing terus menerus tendang pasir litterbox kenapa ya©Merdeka

Dibuat dari bahan alami dan bebas bahan sintetik, Muezza bukan hanya membanty menjaga kesehatan kucing tapi juga bikin pemiliknya lebih tenang berkat adanya sertifikasi halal dari The Central Islamic Committee of Thailand. leluasa memegang makanannya, tak perlu was-was saat mencari lokasi menyimpan cat food atau membersihkan wadah makan di tempat cuci piring. Tersedia dalam 4 varian rasa yang bakal disukai kucing, pesan Muezza secara online di Shopee dan Tokopedia. (*/eth)

Beli Muezza di ShopeeBeli Muezza di Tokopedia (mdk/wri)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
8 Trik Mudah Melatih Kucing Buang Air di Pasir, Biar Tak Pipis Sembarangan
8 Trik Mudah Melatih Kucing Buang Air di Pasir, Biar Tak Pipis Sembarangan

Cara melatih kucing buang air di pasir antara lain pengenalan litter box dan reward.

Baca Selengkapnya
Residivis Tembak Kucing di Semarang Gara-Gara Kesal Sering Buang Kotoran di Rumahnya
Residivis Tembak Kucing di Semarang Gara-Gara Kesal Sering Buang Kotoran di Rumahnya

Kucing tersebut diduga juga menerkam burung merpati peliharaannya.

Baca Selengkapnya
6 Foto Kandang Hewan Peliharaan yang Terbuat dari Bahan Daur Ulang, Hasilnya Sangat Menarik!
6 Foto Kandang Hewan Peliharaan yang Terbuat dari Bahan Daur Ulang, Hasilnya Sangat Menarik!

Potret kandang hewan peliharaan dari barang bekas ini hasilnya tak kalah bagus dari yang beli di toko.

Baca Selengkapnya
Gejala FLUTD pada Kucing, Berikut Penyebab dan Cara Mengatasinya
Gejala FLUTD pada Kucing, Berikut Penyebab dan Cara Mengatasinya

Salah satu gejala utama FLUTD adalah perubahan dalam kebiasaan buang air kecil kucing.

Baca Selengkapnya
Kenali Jenis Toilet yang Cocok Buat Anabul, Cari yang Paling Aman Buat Peliharaan!
Kenali Jenis Toilet yang Cocok Buat Anabul, Cari yang Paling Aman Buat Peliharaan!

Jangan salah pilih, kenali yang paling cocok untuk anabul kesayangan.

Baca Selengkapnya
Menginjak Kotoran Kucing Pertanda Apa? Ini Mitos dan Faktanya
Menginjak Kotoran Kucing Pertanda Apa? Ini Mitos dan Faktanya

Berbagai mitos muncul dan disematkan pada kucing, bahkan pada kotorannya sekalipun.

Baca Selengkapnya
5 Penyebab Kucing Tidur Terus, Faktor Stres hingga Masalah Kesehatan
5 Penyebab Kucing Tidur Terus, Faktor Stres hingga Masalah Kesehatan

Kebiasaan kucing terus menerus tidur perlu diwaspadai.

Baca Selengkapnya
Polisi Turun Tangan Usut 21 Kucing di Sunter Mati Mendadak: Gejala Awal Kejang-Kejang
Polisi Turun Tangan Usut 21 Kucing di Sunter Mati Mendadak: Gejala Awal Kejang-Kejang

Peristiwa itu viral di media sosial setelah salah satu warga mengunggahnya.

Baca Selengkapnya
Tertunduk, Tiga Perempuan Cekoki Miras ke Kucing Jalani Sidang Perdana
Tertunduk, Tiga Perempuan Cekoki Miras ke Kucing Jalani Sidang Perdana

Mereka akhirnya diproses hukum karena melakukan provokasi setelah meminta maaf.

Baca Selengkapnya