Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Nike Luncurkan PhantomVNM, sepatu yang bisa tingkatkan peluang gol

Nike Luncurkan PhantomVNM, sepatu yang bisa tingkatkan peluang gol Nike PhantomVNM. ©2019 NIKE

Merdeka.com - Apa persamaan dua pesepak bola andal dunia, Alex Morgan dan Harry Kane? Keduanya paham betuk di balik gol yang sempurna ada puluhan ketukan jari kaki, loncatan tumit, dan tendangan. Semua itu diramu dengan keterampilan untuk memaksimalkan peluang gol yang dimiliki keduanya.

"Taktik saya adalah keseimbangan antara kekuatan dan penempatan," ucap bintang USWNT, Alex Morgan. "Tergantung di mana saya berada di lapangan, tapi bisa dikatakan fokus saya ada pada akurasi 60/40 dibandingkan dengan kekuatan."

Demi memenuhi kebutuhan akan dinamisnya gerakan fisik yang harus dilakukan para pemain bola, Nike merilis desain sepatu PhantomVNM. Rancangan sepatu menampilkan serangkaian zona bertekstur dengan penekanan pada bagian punggung kaki. Fokus utamanya adalah memfasilitasi serangan yang kuat.

nike phantomvnm

Nike PhantomVNM ©2019 NIKE

"Kami bekerja sama dengan laboratorium penelitian kami untuk memanfaatkan kaki robot dalam menguji serangan dari berbagai sudut dengan uretan yang diinjeksi 'bilah' di punggung kaki," kata Jeongwoo Lee, Direktur Desain Senior untuk Nike Football Footwear. "Ini memungkinkan kami memahami secara mendalam tentang dampak dari berbagai pengulangan injeksi terhadap akurasi, ketinggian, daya, dan putaran. Data laboratorium membantu kami mengetahui spesifikasi yang tepat dari bagian Precision Pwr yang dibangun untuk para pencetak gol."

Tiga belas punggungan dari bagian Precision Pwr diatur pada sudut dan ketinggian tertentu untuk memberikan cengkeraman pada bola.

Sama seperti model Phantom lainnya, PhantomVNM meningkatkan area strike zone dengan menutupi tali sepatu, memberikan PhantomVNM zona strike 30 persen lebih besar daripada Hypervenom3. Walaupun begitu, PhantomVNM tidak memiliki fitur Hyper-Reactive yang terkenal di Hypervenom3.

Alas sepatu yang mengambil inspirasi dari Nike Free, fleksibel di kaki depan demi kemudahan untuk melakukan putaran. Masih dilengkapi pula dengan lambang Swoosh fitur premium yang menjadikan keseluruhan alas kaki tampak elegan.

PhantomVNM resmi diluncurkan pada 19 Januari 2019 di situs resmi Nike. Versi sepatu futsal yang menampilkan bantalan Zoom Air akan segera menyusul untuk dilempar ke pasar.

(mdk/tsr)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Alasan Nike Memindah Posisi Logo Swoosh di Kaus Pegolf Dunia, Inovasi Brilian Era Kekinian
Alasan Nike Memindah Posisi Logo Swoosh di Kaus Pegolf Dunia, Inovasi Brilian Era Kekinian

Sekilas terlihat aneh, namun ada alasan penting di baliknya.

Baca Selengkapnya
Ini Ciri Sepatu Lari yang Direkomendasikan Para Ahli untuk Marathon 42 KM
Ini Ciri Sepatu Lari yang Direkomendasikan Para Ahli untuk Marathon 42 KM

Menyelesaikan marathon dengan lebih nyaman berkat sepatu lari berteknologi baru.

Baca Selengkapnya
Ketahui Apa Sesungguhnya Perbedaan antara Sepatu Lari dan Sepatu untuk Berjalan
Ketahui Apa Sesungguhnya Perbedaan antara Sepatu Lari dan Sepatu untuk Berjalan

Sepatu lari dan sepatu untuk berjalan memiliki perbedaan dalam bentuk dan penggunaannya.

Baca Selengkapnya
Ketahui 3 Bentuk Telapak Kaki Manusia dan Pilihan Jenis Sepatu yang Tepat
Ketahui 3 Bentuk Telapak Kaki Manusia dan Pilihan Jenis Sepatu yang Tepat

Bentuk telapak kaki manusia bisa berbeda-beda dan membutuhkan pilihan sepatu yang tepat sesuai bentuknya.

Baca Selengkapnya
Tengah Digandrungi Selebriti, Tenis Indonesia Mulai Disentuh 'Roger Federer'
Tengah Digandrungi Selebriti, Tenis Indonesia Mulai Disentuh 'Roger Federer'

Olahraga tenis makin digandrungi berbagai kalangan, termasuk para selebriti Indonesia.

Baca Selengkapnya
Penampakan Sepatu 'Bunglon' Edisi Terbatas Rancangan Mantan Atlet Olimpiade
Penampakan Sepatu 'Bunglon' Edisi Terbatas Rancangan Mantan Atlet Olimpiade

Mantan atlet Olimpiade, Alexis Sablone mengaku sepatu ini terinspirasi dari kulit bunglon.

Baca Selengkapnya
Jenis Sepatu yang Sesuai untuk Celana Jeans Pria, Jangan Salah Pilih!
Jenis Sepatu yang Sesuai untuk Celana Jeans Pria, Jangan Salah Pilih!

Beberapa rekomendasi jenis sepatu yang cocok dengan celana jeans pria, jangan sampai salah pilih!

Baca Selengkapnya
Tips Memilih Sneakers Nike Air Jordan Terbaik: Hal-hal yang Perlu Diperhatikan
Tips Memilih Sneakers Nike Air Jordan Terbaik: Hal-hal yang Perlu Diperhatikan

Tips dalam memilih sepatu Nike Air Jordan agar pas dan nyaman saat dipakai.

Baca Selengkapnya
Cara Memilih Sepatu Lokal, Lebih Hemat dan  Perhatikan Aspek Penting Ini
Cara Memilih Sepatu Lokal, Lebih Hemat dan Perhatikan Aspek Penting Ini

Cara memilih sepatu lokal dengan kualitas yang baik dan harga murah.

Baca Selengkapnya
Rekomendasi Sepatu Lokal Terbaru 2024, Tampil Baru  dengan Harga Terjangkau
Rekomendasi Sepatu Lokal Terbaru 2024, Tampil Baru dengan Harga Terjangkau

Rekomendasi sepatu lokal dengan harga terjangkau dan model trendi.

Baca Selengkapnya
Hendak Mulai Coba Bermain Tenis? Berikut Sejumlah Perlengkapan yang Perlu Dimiliki
Hendak Mulai Coba Bermain Tenis? Berikut Sejumlah Perlengkapan yang Perlu Dimiliki

Bagi pemula yang hendak bermain tenis, berikut sejumlah hal yang penting diketahui dan dimiliki.

Baca Selengkapnya
Warna Sepatu yang Netral dan Sesuai untuk Semua Pakaian
Warna Sepatu yang Netral dan Sesuai untuk Semua Pakaian

Beberapa rekomendasi warna sepatu yang netral dan cocok untuk semua baju.

Baca Selengkapnya