Jadi Juara MasterChef Season 8, Ini 4 Fakta Jesselyn Lauwreen
Merdeka.com - Ajang pencarian bakat memasak, MasterChef Indonesia Season 8 resmi telah berakhir pada hari Minggu (19/8) kemarin. Setelah menjalani kompetisi yang panjang, akhirnya sang juara telah ditentukan.
Grand Finalis bernama Jesselyn Lauwreen dinobatkan jadi jawara MasterChef Indonesia Season 8. Ia menjadi pemenang usai memperoleh skor lebih tinggi dari sang lawan, Nadya Putri. Jesselyn berhasil meraih skor dengan nilai 1940. Sementara Nadya hanya meraih poin 1919.
Atas kemenangan tersebut, Jesselyn lantas mengungkapkan rasa bahagianya lewat unggahan Instagram terverifikasi miliknya. Ia mengaku tak menyangka bisa menjadi pemenang di kompetisi tersebut. Selain itu, ia juga mengaku akan selalu belajar untuk meningkatkan kemampuannya dalam memasak.
-
Apa yang dijelaskan Chef Juna tentang kontroversi MasterChef Indonesia? Dalam sesi berdurasi satu jam, Chef Juna, juri Master Chef Indonesia selama sembilan musim, memberikan cerita dan klarifikasi terkait kontroversi ini.
-
Siapa yang menurut Chef Juna memenangkan MasterChef Indonesia secara adil? Chef Juna menegaskan bahwa MCI tidak pernah disetting. Ia menolak keras tudingan bahwa pemenang sudah ditentukan sebelum acara dimulai, menyatakan bahwa semua pemenang meraih kemenangan secara fair dan adil.
-
Kapan Chef Juna mengungkapkan pandangannya tentang kontroversi MasterChef Indonesia? Pada 7 Desember 2023, Chef Juna akhirnya mengungkapkan pandangannya melalui podcast Ray Janson Radio.
-
Bagaimana Chef Juna menjelaskan kekalahan Kiki di MasterChef Indonesia? 'I want to him (Kiki) win, tapi sorry jujur pas di penilaian nilainya kurang,' tambah Chef Juna saat menjelaskan alasan kekalahan Kiki dalam penilaian akhir.
-
Kenapa Chef Juna terkenal? Meski memiliki reputasi yang kuat di dunia kuliner, Chef Juna menarik perhatian karena ia bukan lulusan dari sekolah memasak.
-
Kenapa Jollibee berhasil jadi pesaing McDonalds? Hasilnya, Jollibee menjadi lebih besar dari McDonald's. Perusahaan tersebut melakukan IPO pada tahun 1993 untuk mengumpulkan cukup uang untuk akuisisi.
“Aku enggak ada kata-kata lagi kecuali Thank You! Aku enggak expect aku bisa sampai sejauh ini. I am Jesselyn Lauwreen, the winner of Masterchef Indonesia Season 8. And i promise, to always cook with love, and care, to always learn, be better, and I know, this is just the beginning,” tulis Jesselyn di Instagram pada (29/08).
Berhasil menjadi juara MasterChef Season 8, tentu sosok Jesselyn semakin mengundang rasa penasaran publik. Berikut merdeka.com rangkum beberapa fakta tentangnya dari berbagai sumber,
Peserta Paling Muda
Jesselyn Lauwreen atau yang akrab dipanggil Jesselyn merupakan salah satu peserta termuda di MasterChef season 8. Lahir di Medan pada 1 Maret 2000, saat ini usianya masih 21 tahun.
Instagram/jesselyn.mci8 ©2021 Merdeka.com
Lulusan Le Cordon Bleu
Punya kemampuan masak yang patut diacungi jempol, Jesselyn rupanya pernah bersekolah di Le Cordon Bleu Dusit Thailand selama tiga bulan dan fokus terhadap menu khas Thailand.
Selain pernah bersekolah di Thailand, Jesselyn juga pernah mengenyam pendidikan di Le Cordon Bleu Paris. Ia baru saja lulus di tahun 2020 dengan program diplomanya.
Instagram/jesselyn.mci8 ©2021 Merdeka.com
Punya Bisnis Kuliner
Tak hanya sukses di pendidikan, Jesselyn sudah memiliki sejumlah bisnis kuliner di usianya yang terbilang sangat muda. Bermitra dengan pebisnis lainnya, ia membuka kafe "Mencari Kopi" di kampung halamannya.
Selain itu. ia juga memiliki usaha kue dengan bran @bakereen.id dan aneka menu rice box yaitu @ladyreen.id.
Instagram/jesselyn.mci8 ©2021 Merdeka.com
Dekat dengan Lord Adi
Di balik persaingannya di kompetisi, ternyata Jesselyn juga dikenal dekat dengan Suhaidi Jamaan atau yang dikenal dengan Lord Adi. Saking dekatnya, tak sedikit warganet yang menganggap mereka seperti bapak dan anak perempuan. Melalui Instagram masing-masing, keduanya pun kerap membagikan momen kebersamaan mereka.
Instagram/jesselyn.mci8 ©2021 Merdeka.com (mdk/anf)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Sosok Kiki, finalis yang namanya trending karena disebut lebih pantas jadi juara MasterChef Indonesia Season 11.
Baca SelengkapnyaChef Juna membuka suara terkait kontroversi kemenangan Belinda di Masterchef Indonesia.
Baca SelengkapnyaLe Cordon Bleu merupakan salah satu sekolah Chef terkemuka di dunia. Sekolah ini memiliki cabang di berbagai negara.
Baca SelengkapnyaChef Renatta Moeloek yang terkenal dari MasterChef Indonesia RCTI.
Baca SelengkapnyaSejak kontroversi terbaru di MasterChef, netizen secara aktif menyuarakan keinginan agar Chef Marinka kembali sebagai juri.
Baca SelengkapnyaSalah satu yang menjadi perhatian yakni ukuran cangkir yang digunakan Chef Renatta untuk ngopi. Ukurannya sebesar gayung.
Baca SelengkapnyaDengan modal minimalis, Yessie memproduksi rempeyek dari rumah.
Baca SelengkapnyaMemiliki paras cantik dan awet muda, banyak warganet yang menuding wanita 43 tahun ini melakukan oplas.
Baca SelengkapnyaSiapa sangka seorang Kim Jae Joong bukannya praktek membuat kimchi justru praktek membuat telur gulung dan langsung sukses lho.
Baca SelengkapnyaReynold Poernomo telah bergabung dalam Dessert Masters, ajang seru yang merupakan spin-off dari Masterchef Australia, sejak beberapa minggu lalu.
Baca SelengkapnyaNama Keisya Levronka kembali menjadi menjadi kontroversi usai menaikkan kaki di pidcast Mario. Begini perjalanan karier Keisya Levronka.
Baca SelengkapnyaChef Juna, seorang juri senior dalam kontes memasak, Master Chef Indonesia, telah menjadi bagian dari acara tersebut sejak musim pertama pada tahun 2011.
Baca Selengkapnya