Gantikan Ahok, Sumarsono pagi di Balai Kota sore di Kemendagri
Merdeka.com - Dirjen Otonomi Daerah Kementerian Dalam Negeri, Sumarsono telah dikukuhkan menjadi Pelaksana Tugas (Plt) Gubernur DKI Jakarta menggantikan Basuki T Purnama. Sumarsono akan berkantor di dua tempat sekaligus, di Balai Kota dan Kemendagri mulai 28 Oktober nanti.
"Saya tanggal 28 Insya Allah mulai masuk ke sana, karena Pak Ahok kan mulai cuti tanggal 28," kata Sumarsono di Kementerian Dalam Negeri, Jalan Medan Merdeka Utara,Jakarta Pusat, Rabu (26/10).
Sumarsono atau akrab disapa Sony mengatakan, tetap akan berkantor di Kementerian Dalam Negeri. Rencananya, dia akan berkantor di Balai Kota pagi hari dan berkantor di Kementerian Dalam Negeri pada sore harinya.
-
Bagaimana mekanisme penunjukan Gubernur Jakarta? Mekanisme itu termuat dalam Pasal 10 RUU Daerah Khusus Jakarta (DKJ) yang tengah dibahas DPR.
-
Siapa ketua KPU DKI Jakarta? Keputusan itu ditetapkan Ketua KPU DKI Wahyu Dinata pada Sabtu, 9 Maret 2024.
-
Di mana Pejabat Kemenhub bertugas? Sementara itu Direktorat Jenderal Perhubungan Udara (Ditjen Hubud) Kementerian Perhubungan (Kemenhub) telah membebastugaskan sementara Kepala Kantor Otoritas Bandar Udara (OBU) Wilayah X Merauke, Papua Selatan.
-
Siapa Pj Bupati Banyumas yang baru? Pj Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana melantik pejabat Bupati Banyumas, Hanung Cahyo Saputro di Gradhika Bhakti Praja Building, Komplek Kantor Gubernur Jawa Tengah, Jalan Pahlawan No 9 Semarang pada Minggu (24/9) kemarin.
-
Kapan Wakapolda Banten bertugas di tempat baru? Suasana haru menyelimuti Markas Polda Banten pada hari Senin (8/7) ketika seluruh personel dengan penuh penghormatan mengantarkan kepergian Wakapolda Banten, Brigjen Pol Sabilul Alif yang akan melanjutkan pengabdian sebagai Wakapolda Kalimantan Timur.
-
Siapa yang usulkan gubernur Jakarta ditunjuk presiden? Ketua Badan Musyawarah Suku (Bamus) Betawi 1982 Zainuddin alias Haji Oding mengungkapkan, rencana gubernur Jakarta ditunjuk oleh Presiden usai Ibu Kota berpindah ke Nusantara merupakan usulan Ketua Majelis Amanah Persatuan Kaum Betawi.
"Semua dikerjakan dengan mengatur waktu saja, buat saya enggak masalah merangkap. Sulawesi Utara saja beres dengan jarak tiga jam transportasi, ini tinggal nyebrang Monas saja," ujar Sony.
"Karena memang jam kerja saya malam sampai jam 23 baru pulang. Saya kira DKI enggak ada masalah, Saya biasa nangani 34 provinsi, ini satu provinsi, tidak ada satu hal yang berat menurut saya," tambah Sony.
Dia juga menuturkan, besok akan datang ke Balai Kota untuk diperkenalkan dengan SKPD dan seluruh jajaran pejabat di DKI. Pun dengan kebiasaan Ahok yang datang pagi hari untuk menerima pengaduan dari warga.
"Jangankan masuk jam 8 pagi untuk menerima keluhan warga, jam 6 juga bisa. Kalau biasanya jam 8 kalau perlu kita tambah dari jam 07.30 kalau perlu," pungkasnya.
(mdk/rnd)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Basuki mengaku dirinya mendapat undangan pelantikan sebagai kepala Otorita Ibu Kota Nusantara (OIKN).
Baca SelengkapnyaTeguh resmi menggantikan posisi Heru Budi Hartono yang habis masa jabatan sebagai Pj Gubernur Jakarta dan kembali bertugas sebagai Kepala Sekretariat Presiden.
Baca SelengkapnyaBasuki mengaku masih intens berkomikasi dengan Jokowi, usai pensiun pada 20 Oktober 2024.
Baca SelengkapnyaProgres pembangunan IKN Nusantara sendiri saat ini sudah mencapai 40 persen. Pada tahun 2024 mendatang, secara bertahap pemerintahan pun akan mulai pindah.
Baca SelengkapnyaKapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo kembali merotasi sejumlah jabatan di tubuh Polri.
Baca SelengkapnyaAhok sambil menyapa masyarakat mengawal Pramono-Rano Karno di KPU Jakarta
Baca SelengkapnyaRotasi jabatan ini tertuang dalam surat Keputusan Jaksa Agung Republik Indonesia nomor 180 tahun 2024 tanggal 9 Agustus 2024
Baca SelengkapnyaKeppres tersebut disertai ucapan terima kasih atas pengabdian dan jasa Pramono selama memangku jabatan Seskab.
Baca SelengkapnyaMarullah sebelumnya pernah menjabat sebagai Sekretaris Daerah DKI sejak Januari 2021 di era Gubernur Anies Baswedan.
Baca SelengkapnyaRidwan Kamil mengungkapkan ada pesan presiden terpilih, Prabowo Subianto tentang majunya ia di Pilkada DKI Jakarta.
Baca SelengkapnyaAdapun Presiden Prabowo melantik Ketua sekaligus anggota Kompolnas Budi Gunawan dan Tito Karnavian
Baca SelengkapnyaJokowi akan bekerja dan menggelar rapat selayaknya di Istana Kepresidenan Jakarta.
Baca Selengkapnya