Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Mobil Baracuda Jaga Pos Penyekatan di Lenteng Agung

Mobil Baracuda Jaga Pos Penyekatan di Lenteng Agung Pos PPKM Lenteng Agung Jaksel. ©istimewa

Merdeka.com - Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya melakukan penyekatan kendaraan di sejumlah titik perbatasan masuk Jakarta setelah diberlakukannya Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat di Jawa dan Bali.

Dalam akun Instagram resmi @tmcpoldametro, petugas melakukan penyekatan atau pembatasan mobilitas pada masa PPKM Darurat dengan memutar balik kendaraan yang akan menuju Jakarta di Pos PPKM Darurat Pasar Jumat, Jakarta Selatan.

Selain itu, pengalihan arus lalu lintas juga dilakukan di perempatan Harmoni, Jakarta Pusat yang mengarah ke Jalan Merdeka Barat dan juga melakukannya bersama dengan TNI di kawasan Bundaran HI, Jalan MH Thamrin, Jakarta Pusat.

Orang lain juga bertanya?

"Pelaksanaan pembatasan mobilitas pada masa PPKM Darurat, petugas gabungan #TNI dan #Polri putar balikan kendaraan yang akan menuju Jakarta di Pos PPKM Darurat, Jalan Lenteng Agung Raya, Jakarta Selatan," tulis akun tersebut, Senin (5/7).

"Pelaksanaan pembatasan mobilitas pada masa PPKM Darurat, Jalan Boulevard Raya, Kelapa Gading, Jakarta Utara, lalin dialihkan," sambungnya.

Dalam melakukan penyekatan atau pembatasan mobilitas di Jalan Lentang Agung Raya, petugas terlihat menggunakan mobil baracuda untuk melakukan penjagaan di lokasi tersebut.

Pelaksanaan pembatasan mobilitas petugas gabungan TNI dan Polri ini juga dilakukan di Pos PPKM Darurat Kalideres di Jalan Daan Mogot, Jakarta Barat.

Pembatasan mobilitas tak hanya dilakukan di sejumlah jalan arteri saja, melainkan juga di jalan tol seperti di Exit Tol Bukopin/Tebet, Jalan MT Haryono, Jakarta.

"Pelaksanaan pembatasan mobilitas pada masa PPKM Darurat, Exit Tol Semanggi, Jalan Gatot Subroto, Jakarta Selatan, lalin dialihkan," tutupnya.

(mdk/bal)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Pelabuhan Indah Kiat Cilegon, Disiapkan Antisipasi Lonjakan Pemudik Lebaran 2024
Pelabuhan Indah Kiat Cilegon, Disiapkan Antisipasi Lonjakan Pemudik Lebaran 2024

Pelabuhan Indah Kiat akan dioperasikan jika terjadi keadaan darurat seperti penumpukan pemudik di beberapa pelabuhan

Baca Selengkapnya
Sanksi Bagi Masyarakat yang Nekat Konvoi pada Malam Takbiran
Sanksi Bagi Masyarakat yang Nekat Konvoi pada Malam Takbiran

Latif mengatakan, pihaknya telah menyiapkan titik-titik penyekatan untuk menjaga masyarakat supaya tidak melakukan arak-arakan.

Baca Selengkapnya
FOTO: Giat Buka Tutup Lalu Lintas Jalan Protokol DKI Jakarta Selama KTT ke-43 ASEAN 2023
FOTO: Giat Buka Tutup Lalu Lintas Jalan Protokol DKI Jakarta Selama KTT ke-43 ASEAN 2023

Buka tutup arus lalu lintas di sejumlah titik jalan protokol dilakukan selama pelaksanaan KTT ASEAN 2023.

Baca Selengkapnya
Ini Rute Polisi Kawal Pemotor Pulang Mudik ke Lampung
Ini Rute Polisi Kawal Pemotor Pulang Mudik ke Lampung

Pengawalan ini dilakukan guna memberikan rasa aman dan nyaman kepada para pemudik sepeda motor.

Baca Selengkapnya
Dijaga Polisi, Pemotor Lawan Arah di TKP Kecelakaan Lenteng Agung Berkurang
Dijaga Polisi, Pemotor Lawan Arah di TKP Kecelakaan Lenteng Agung Berkurang

Penjagaan ini dilakukan imbas kecelakaan melibatkan truk dan tujuh pengendara motor pada Selasa (22/8) lalu.

Baca Selengkapnya
Pemudik Bermotor dapat Pengawalan Polisi dari Pelabuhan Merak hingga ke Tangerang
Pemudik Bermotor dapat Pengawalan Polisi dari Pelabuhan Merak hingga ke Tangerang

Pemudik Bermotor dapat Pengawalan Polisi dari Pelabuhan Merak hingga ke Tangerang

Baca Selengkapnya
Demi Urai Kemacetan, Korlantas Polri Terapkan Sejumlah Rekayasa Lalin di Tol Japek saat Arus Balik
Demi Urai Kemacetan, Korlantas Polri Terapkan Sejumlah Rekayasa Lalin di Tol Japek saat Arus Balik

Korlantas Polri memberlakukan rekayasa lalu lintas (lalin) contraflow di Jalan Tol Jakarta-Cikampek (Japek) arah Jakarta

Baca Selengkapnya
Satgas Urai Kemacetan Polri Disebar di Setiap Polda Mulai Banten hingga Jatim Sesuai Jam Rawan Macet
Satgas Urai Kemacetan Polri Disebar di Setiap Polda Mulai Banten hingga Jatim Sesuai Jam Rawan Macet

Petugas juga melakukan pemetaan sejumlah titik rawan macet.

Baca Selengkapnya
Polda Metro Berlakukan Pembatasan Kendaraan Angkut Barang Selama KTT ASEAN, Simak Rinciannya
Polda Metro Berlakukan Pembatasan Kendaraan Angkut Barang Selama KTT ASEAN, Simak Rinciannya

Pengaturan pembatasan angkutan barang dimulai pada 5 September Pukul 00.00 wib s.d Kamis, 7 September 2023 pukul 24.00 WIB.

Baca Selengkapnya
Cegah Kemacetan Mudik, Korlantas Minta Perlintasan Sebidang Tanpa Palang Pintu Diperhatikan
Cegah Kemacetan Mudik, Korlantas Minta Perlintasan Sebidang Tanpa Palang Pintu Diperhatikan

Itu perlu diantisipasi terutama kecelakaan lalu lintas dan kemacetan" ujar Slamet

Baca Selengkapnya
Sumber Kemacetan Menuju Pelabuhan Merak Terungkap, Kapolri Segera Evaluasi
Sumber Kemacetan Menuju Pelabuhan Merak Terungkap, Kapolri Segera Evaluasi

Kemacetan kendaraan mengular menuju kawasan Pelabuhan Merak

Baca Selengkapnya
Kasus Jambret di CFD, Pemprov DKI Perketat Pengamanan
Kasus Jambret di CFD, Pemprov DKI Perketat Pengamanan

Heru berkoordinasi dengan petugas keamanan khusus Satpol PP dan Dishub DKI untuk lebih memperketat pengamanan.

Baca Selengkapnya