80 Kata-Kata Lucu yang Menghibur dan Bermakna, Bagikan di Sosial Media
Ceriakan hari dengan membagi untaian kata-kata lucu lewat media sosial Anda.
Ceriakan hari dengan membagi untaian kata-kata lucu lewat media sosial Anda.
80 Kata-Kata Lucu yang Menghibur dan Bermakna, Bagikan di Sosial Media
Kata-kata lucu bisa Anda jadikan hiburan baik untuk diri sendiri maupun untuk orang terdekat. Dengan kata-kata lucu, ada banyak pesan yang bisa disampaikan secara santai namun mendalam. Baik itu pesan soal asmara, kehidupan, pekerjaan, keluarga, dan lainnya.
Meski tampak sederhana, kata-kata lucu bisa membangkitkan semangat dalam kehidupan sehari-hari.
Banyak kumpulan kata-kata lucu bijak dan menghibur yang dapat ditemukan di internet dan media sosial. Hal ini bisa meningkatkan mood dan membuat suasana hati menjadi jauh lebih baik.
Kata-kata lucu menghibur dan bikin ngakak tentang penyemangat dan motivasi dalam kehidupan sehari-hari bisa menjadi angin segar bagi rutinitas yang melelahkan.
Berikut kata-kata lucu yang merdeka.com lansir dari berbagai sumber, khusus untuk Anda.
-
Apa kata-kata lucu yang membuat orang tertawa? Teka-teki lucu bisa menjadi salah satu bentuk hiburan saat merasa penat menjalni hari-hari.
-
Apa itu Kata Kata Menghibur? Terkadang kita butuh hiburan dan kata-kata penyemangat untuk menghadapi stres dan tekanan hidup sehari-hari.
-
Bagaimana kata-kata lucu bisa membuat orang tertawa? Melalui kata-kata lucu, pengguna dapat berbagi cerita atau pandangan tentang kehidupan sehari-hari dengan cara yang ringan dan menyenangkan.
-
Bagaimana cara membuat kata-kata lucu? Berikut merdeka.com membagikan kumpulan kata-kata lucu untuk status di medsos, dilansir dari bola.com dan berbagai sumber:
-
Kata-kata lucu ngakak apa yang sering dipakai? Kadang-kadang, hidup ini seperti mie instan. Sebentar-sebentar panas, sebentar-sebentar dingin.
-
Kenapa kata-kata lucu menghibur? Hidup jangan terlalu dibawa serius. Sebagai manusia, kita terkadang juga perlu hiburan agar tidak merasa stres dan penuh tekanan.Belum lagi masalah silih berganti datang menghampiri akan membuat kita semakin jenuh.
Kata-Kata Lucu Menghibur Bermakna Dalam
1. Perbedaan antara kejeniusan dan kebodohan adalah; jenius memiliki batasnya. –Albert Einstein
2. Persahabatan itu seperti kencing pada dirimu sendiri: semua orang bisa melihatnya, tapi hanya kamu yang merasakan kehangatan yang dibawanya. – Robert Bloch
3. Selalu pinjam uang dari orang yang pesimis. Dia tidak akan mengharapkannya kembali. – Oscar Wilde
4. Ketika Anda tidak tahu apa yang Anda lakukan dan apa yang Anda lakukan adalah yang terbaik – itulah inspirasi. – Robert Bresson
5. Terapis saya memberi tahu saya cara untuk mencapai kedamaian batin sejati adalah dengan menyelesaikan apa yang saya mulai. Sejauh ini saya sudah menghabiskan dua kantong M&M dan kue cokelat. Saya sudah merasa lebih baik. – Dave Berry
6. Saya tidak gagal dalam ujian. Saya baru saja menemukan 100 cara untuk melakukan kesalahan. – Benyamin Franklin
7. Selalu jaga kata-katamu lembut dan manis, kalau-kalau kamu harus memakannya. – Andy Rooney
8. Dalam kitab kehidupan, jawabannya tidak ada di belakang. – Charles Schulz
9. Seorang laki-laki sukses adalah yang bisa menghasilkan uang lebih dari yang dihabiskan istrinya. Seorang wanita sukses adalah yang bisa mencari laki-laki seperti itu. - Lana Turner
10. Manusia boleh berencana, tapi saldo juga yang menentukan.
11. Bila Anda jelek, jangan takut mencintai. Karena yang seharusnya takut adalah yang Anda cintai. - Cak Lontong
12. Manusia itu emang susah nyalahin diri sendiri. Leher pegel dibilang salah bantal.
13. Selalu ikuti kata hatimu. Tapi jangan lupa bawa juga otakmu.
14. Kegagalan adalah bumbu yang memberi rasa pada kesuksesan.– Truman Capote
15. Orang sering mengatakan bahwa motivasi tidak bertahan lama. Nah, begitu juga dengan mandi; itulah mengapa kami merekomendasikannya setiap hari. – Zig Ziglar
16. Jangan pernah biarkan rasa moral menghalangi Anda melakukan apa yang benar. – Ishak Asimov
17. Tidak mengerjakan sesuatu itu sulit. Kamu tidak pernah tahu kapan akan selesai
18. Menertawakan kesalahan kita bisa memperpanjang hidup kita sendiri. Menertawakan orang lain bisa mempersingkatnya.
19. Saat hidup menutup pintu untukmu, buka lagi saja. Itu hanya pintu, itulah cara kerjanya.
20. Jika ukuran benar-benar penting, gajah sudah lama menjadi raja hutan.
Kata-Kata Lucu Bijak dari Internet Terkini
1. Menertawakan kesalahan kita bisa memperpanjang hidup kita sendiri. Menertawakan orang lain bisa mempersingkatnya.
2. Kuliah lo ambil apa? Gue sih ambil hikmahnya aja
3. Jalan menuju sukses dipenuhi banyak tempat parkir yang menggoda.
4. "Beberapa orang menciptakan kebahagiaan ke manapun dia pergi, sementara orang yang lain menciptakan kebahagiaan setiap kali dia pergi." Oscar Wilde
5. Jomblo tidak harus malu, jomblo bukan berarti tidak laku, tapi memang tidak ada yang mau.
6. Jangan jadi orang lucu karena ujung-ujungnya cuma enak dijadiin temen.
7. Semua manusia sama di hadapan ikan.
8. Uang bukanlah hal terpenting di dunia, tapi cinta. Untungnya, aku cinta uang.
9. Selera yang berbeda dalam lelucon adalah tekanan besar pada kasih sayang.
10. Seorang pesimis adalah orang yang harus mendengarkan terlalu banyak orang optimis.
11. Kamu tidak bisa terbang dengan elang selama kamu bergaul dengan kalkun.
12. Hidup itu sulit; lebih sulit jika kamu bodoh.
13. Nasihat yang baik adalah sesuatu yang diberikan seseorang ketika dia terlalu tua untuk memberikan contoh yang buruk.
14. Dompetku sama seperti bawang: membukanya membuatku menangis.
15. Beberapa orang masuk ke kehidupan kita dan meninggalkan “jejak” di hati. Sementara yang lain, masuk ke kehidupan kita dan membuat kita ingin meninggalkan jejak di muka mereka.
16. Persahabatan itu seperti kencing di celana, Setiap orang bisa melihatnya, tapi hanya kamu yang dapat merasakan kehangatannya.
17. Belajar bersama adalah momen di mana semua hal di dunia dibahas kecuali pelajaran itu sendiri.
18. Belajar dari bulu ketek, walaupun selalu terhimpit tapi tetap tegar bertahan dan tetap tumbuh.
19. Akal sehat itu seperti deodoran. Orang-orang yang paling membutuhkannya tidak pernah menggunakannya.
20. Aku selalu datang terlambat di kantor, tetapi aku menebusnya dengan pulang lebih awal.
Kata-Kata Lucu Populer dari Selebritas Tanah Air
1. "Berakit-rakit ke hulu, berenang-renang ke tepian, bersakit-sakit dahulu, ke Puskesmas kemudian". - Sule
2. "Cinta itu buta, tapi cinta itu bisa membedakan mana mobil dan motor". - Sule
3. "Malu bertanya sesat di jalan, kebanyakan nanya dikira wartawan". -Sule
4. "Kebahagiaan tidak bisa dibeli dengan uang, tapi punya uang lebih enak daripada nggak punya uang". -Sule
5. "Manusia harus punya rencana untuk hidup, atau kita direncanakan orang lain? Maka dari itu ikutlah keluarga berencana". -Sule
6. Yang gak berani ngomong sayang, biasanya kalah sama yang berani mengungkapkan. Itulah awal mula penyesalan. Gitu. - Raditya Dika
7. Pacar yang cemburuan adalah pacar yang gak pedean. -Raditya Dika
8. Kalo mau mutusin pacar, putusin dia setelah hari ultah kamu. Supaya bisa dapet kado dulu. Gitu. - Raditya Dika
9. Kayaknya kucing gue dihamili cowok yg tidak bertanggungjawab lagi. Duh, gampang percaya sih dia.. -Raditya Dika
10. Sekeras-kerasnya usaha sesorang untuk move on, pada akhirnya kepo juga. - Raditya Dika
11. Bila Anda jelek, jangan takut mencintai, karena yang seharusnya takut adalah yang Anda cintai. - Cak Lontong
12. Membaca setengah jam per hari itu sama dengan membaca 30 menit per hari. - Cak Lontong
13. Berhentilah menuntut ilmu, karena ilmu tidak bersalah. - Cak Lontong
14. Jangan mengarungi lautan, karena karung lebih cocok untuk beras. -Cak Lontong
15. Saya tidak suka sama orang yang sok tahu, banyak ngomong tapi enggak ngerti. Makanya saya diam, supaya saya tidak membenci diri saya sendiri. - Cak Lontong
16. Tolong hargai saya, jangan bertindak anarkis terhadap saya. Saya ini sudah dewasa, sudah bisa membakar diri saya sendiri. - Cak Lontong
17. Sehat itu sederhana, kuncinya cuma satu: jangan sakit! - Cak Lontong
18. Pengemis itu orang yang rendah hati. Walaupun uangnya banyak, pakaiannya tetap sederhana. Daripada orang yang pakaiannya bagus, tapi kerjanya ambil uang rakyat. Lebih baik minta daripada mengambil. - Cak Lontong
19. Hidup itu harus pasrah, agar hidup terasa ringan. Contohnya saya. Saya pasrahkan anak-anak saya ke mertua, sehingga hidup saya terasa ringan. - Cak Lontong
20. Yang mau kuliah, jangan sampai salah ambil jurusan. Misalnya, Anda ingin kuliah di UI, jangan ambil jurusan Pulogadung! - Cak Lontong
Kata-Kata Lucu Bikin Semangat
1. Keberuntungan adalah apa yang tersisa setelah Anda memberi 100 persen. – Langston Coleman
2. Kesempatan tidak mengetuk, itu muncul dengan sendirinya saat Anda mendobrak pintu. – Kyle Chandler
3. Saya bekerja keras karena sadar kalau uang tidak punya kaki buat jalan sendiri ke kantong saya.
4. Saat hidup tidak memberimu senyuman, beri dia sedikit gelitikan.
5. Hanya karena seseorang terlihat baik, belum tentu mereka memang yang terbaik untukmu. Susu yang tumpah pun warnanya tetap putih.
6. Aku tidak suka kekerasan. Tapi tidak masalah kalau aku dipukul dengan keberuntungan.
7. Otakku seperti Segitiga Bermuda. Informasi masuk dan kemudian mereka tak bisa ditemukan lagi.
8. Tuhan, tolong beri aku kesabaran. Kalau Engkau beri aku kekuatan, mungkin aku akan memukul orang itu tepat di wajahnya.
9. Cara terbaik untuk menghibur diri sendiri adalah mencoba menghibur orang lain. – Mark Twain
10. Begitu Anda menerima kurang dari yang pantas Anda terima, Anda mendapatkan lebih sedikit dari yang Anda setujui. – Maureen Dowd
11. Orang kaya tidak lain adalah orang miskin dengan uang.
12. Karena nila setitik rusak susu sebelanga. Peribahasa ini gak berlaku kalau susunya adalah susu bubuk.
13. Aku ingin anak-anakku memiliki semua hal yang tidak mampu aku beli. Kemudian aku ingin tinggal bersama mereka.
14. Jika ukuran benar-benar penting, gajah sudah lama menjadi raja hutan.
15. Menikah dengan pria seusiamu; saat kecantikanmu memudar, penglihatannya juga akan berkurang.
16. Kalau zombie menyerbu kamu bakal aman, karena yang mereka incar adalah otak.
17. Katanya cewek suka cowok yang humoris. Tapi buktinya, mereka lebih seneng sama Aliando dibanding Cak Lontong.
18. "Tuhan, tolong beri aku kesabaran. Kalau Engkau beri aku kekuatan, mungkin aku akan memukul orang itu tepat di wajahnya." Anonim
19. Tidak apa-apa jika kamu tidak menyukaiku. Tidak semua orang memiliki selera yang baik.
20. Mimpi adalah jawaban hari ini dan pertanyaan untuk hari esok.