Mengeluh Menanak Nasi Tak Kunjung Matang, Cara Masak Pria Ini Bikin Geleng Kepala
Merdeka.com - Tidak semua orang bisa memasak nasi di rice cooker. Ungkapan ini rupanya benar adanya di dunia nyata. Meski rice cooker sudah memberi panduan, nyatanya ada saja tingkah unik orang-orang dalam memasak nasi.
Seperti yang dilakukan oleh pemilik akun Instagram arif_rifsx satu ini. Melansir dari akun Instagram ndagel.crew, Arif sempat membuat story whatsapp meminta teman-temannya membantu memasak nasi.
Dalam video berdurasi singkat tersebut, Arif tampak frustasi lantaran nasinya yang sudah ditunggu selama 30 menit tak kunjung matang. Melalui story ia berharap ada orang yang mengoreksi kesalahannya dalam memasak nasi.
-
Mengapa banyak orang yang memilih pakai rice cooker untuk memasak? Selain praktis dan menghemat waktu, menggunakan rice cooker ternyata begitu mudah. Tak heran jika banyak orang yang semakin mengandalkan rice cooker untuk mengolah beragam bahan makan setiap harinya.
-
Apa saja resep masakan yang bisa dibuat pakai rice cooker? Selain praktis dan menghemat waktu, menggunakan rice cooker ternyata begitu mudah. Tak heran jika banyak orang yang semakin mengandalkan rice cooker untuk mengolah beragam bahan makan setiap harinya. Nah bagi Anda yang ingin memasak dengan rice cooker, ada banyak resep makanan yang bisa dipraktikkan.
-
Kenapa nasi bisa keras dan kering di rice cooker? Nasi bisa menjadi keras dan kering jika suhu terlalu tinggi saat nasi disimpan hangat atau karena rice cooker sudah mengalami keausan.
-
Kapan rice cooker mulai bisa digunakan untuk memasak makanan lain selain nasi? Dulu, rice cooker hanya mampu mengolah beras menjadi nasi yang hangat dan matang. Namun seiring berjalannya waktu, rice cooker pun menjadi alat elektronik yang mampu digunakan untuk memasak berbagai bahan makanan.
-
Bagaimana cara memasak nasi dengan panci tanpa dikukus? Memasak nasi dengan menggunakan panci bisa dibilang sebagai cara yang mudah dan efisien. Untuk menerapkan metode ini, kamu bisa mengikuti langkah-langkah dan tips berikut agar nasi yang dihasilkan menjadi pulen dan nikmat.
-
Bagaimana cara memasak Nasi Minyak? Makanan ini berupa nasi yang dimasak menggunakan minyak samin bersama dengan rempah-rempah.
"Tulung bantuan e, kok ra mateng-mateng yo (minta bantuannya, ini kok ga matang-matang ya)," tulisnya.
Sudah Tekan Tombol Cook tapi Setengah Jam Tidak Matang
©2023 Merdeka.com/instagram arif_rifsx
Secara detil Arif menjelaskan bagaimana kondisi yang dihadapinya selama memasak nasi. Sesuai instruksi, laki-laki berkacamata tersebut mengaku sudah menekan tombol cook untuk memasak nasi.
Sayangya selama kurang lebih setengah jam nasi yang ditunggunya tak kunjung matang. Ia bahkan menjelaskan air dan beras yang ada di dalam rice cooker sama sekali tak berubah jadi panas.
"Aku sakiki njaluk tulung tenan cah. Ki aku gae sego, wis tak pencet cook. Kok ra mateng-mateng yo. Setengah jam ora mateng-mateng. Panas aja nggak (aku serius minta tolong guys. Ini aku masak nasi, udah dipencet cook, tapi kok nggak matang-matang ya. Udah setengah jam nggak matang. Panas aja nggak)," bebernya.
Ternyata Ukuran Air Nyaris Penuh
©2023 Merdeka.com/instagram arif_rifsx
Pantas tak matang, rupanya Arif memang salah dalam menakar air dan beras yang akan dimasak. Terlhat di video, laki-laki berlogat kental Jawa tersebut memberi air nyaris penuh satu rice cooker utuh, sedangkan berasnya berada di dasar.
Kesalahan memasak yang dilakukan Arif ini berhasil membuat netizen merasa gemas. Di kolom komentar netizen menyebut nasi milik Arif akan matang menjadi bubur. Kepolosan Arif ini membuat video singkatnya banjir tanda suka sebanyak 41 ribu.
"Mateng2 wes dadi bubur," tulis netizen.
"Godog banyu topinge beras," imbuh netizen lain.
"Airnya kurang itu mas,minimal se kolam sekalian bikin waterpark," tandas netizen.
(mdk/vna)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Nasi yang cepat basi saat dimasak dengan rice cooker bisa disebabkan oleh beberapa faktor. Untuk mencegahnya, terapkan ini agar nasi tetap segar dan tahan lama.
Baca SelengkapnyaNasi bisa tahan lama dan gampang diambil karena tidak akan mengkerak. Begini caranya.
Baca SelengkapnyaSeorang wanita yang bekerja sebagai pegawai bioskop memberikan sebuah pesan tegas dan menohok khusus untuk pria yang makan nasi padang di dalam gedung bioskop.
Baca SelengkapnyaMemasak nasi jadi lebih mudah karena tidak perlu disiram dan bisa matang lebih cepat. Berikut caranya.
Baca SelengkapnyaMakanan sering kali menjadi pembahasan yang hangat di tengah masyarakat. Termasuk cara menikmatinya juga sering menjadi perdebatan di kalangan masyarakat.
Baca SelengkapnyaAksi melanggaran aturan tersebut dinilai hanya untuk mencari popularitas.
Baca SelengkapnyaMeskipun hanya 30 menit, nasi akan matang sempurna dan merata dengan metode yang tepat. Begini caranya.
Baca SelengkapnyaTerbaru, Kang Dedi memamerkan momen saat istrinya sedang belajar memasak nasi. Penasaran seperti apa momennya?
Baca SelengkapnyaJika Anda sering mengamati penjual nasi goreng di pinggir jalan, mereka kerap melakukan gerakan melempar nasi goreng di dalam wajan.
Baca SelengkapnyaLupa kalau sedang sholat, pria ini pilih kejar nasi kotak yang dibagikan. Simak informasinya.
Baca SelengkapnyaLomba untuk menyambut HUT RI ke-78 semakin ramai dilakukan di berbagai daerah. Aksi pria bawa nasi bungkus saat lomba makan kerupuk ini pun viral.
Baca SelengkapnyaMomen nyeleneh anak kos masak tak pakai kompor ini bikin geleng kepala.
Baca Selengkapnya