Bareng Cak Imin, Bobotoh & Komunitas Bikers Ikut Khataman Alquran di Karawang
Merdeka.com - Ribuan jemaah menghadiri acara Khataman Alquran Nusantara Bertauhid di Makam Syekh Quro, Pulobata, Karawang. Masyarakat Karawang bobotoh, viking dan komunitas bikers ikut membaca dan mengkhatamkan Alquran bersama ini.
Ketua Umum PKB yang juga inisiator Nusantara Mengaji Muhaimin Iskandar menyampaikan apresiasinya atas antusias masyarakat melaksanakan khataman Alquran bersama. Pria yang akrab disapa Cak Imin ini, kegiatan ini sebagai upaya membangun suasana yang menyejukkan dan menentramkan jelang pemilu 2019.
"Berangkat dari fakta lapangan dan kenyataan yang berkembang, hari ini kondisi bangsa kian memanas. Maka dengan khataman Alquran, kita ingin menghadirkan suasana sejuk agar kita selama damai dan aman," terang Cak Imin di lokasi.
-
Apa pesan Cak Imin untuk pendukungnya? 'Singkat kata perjalanan kami berdua, mohon doanya, mohon restunya, mohon dukungannya. Ini semua tidak mudah, ibarat kata orang Jatim, iwak teri (ikan teri) dicampur kemangi, masio (meskipun) lawan ngeri tak (saya) imbangi. loh-loh-loh-loh, nggak bahaya tah?' ujarnya.
-
Apa yang diminta Cak Imin ke warga? 'Ya kita justru yang harus waspada semuanya, harus hati-hati jangan sampai ada manipulasi suara. Kita rakyat jangan pulang setelah nyoblos, kita tungguin sampai perhitungan suara,' kata Cak Imin di JIExpo, Kemayoran, Jakarta Pusat, Senin (29/1/2024).
-
Bagaimana Cak Imin ingin ubah nasib rakyat? 'Perubahan, perubahan nasib rakyat, perubahan dari yang di akhir bulan makan mi instan menjadi setiap bulan penuh makan sehat,' ujar dia.
-
Bagaimana Cak Imin ingin meningkatkan pembangunan di Indonesia? Cak Imin mengusulkan membangun 40 kota lain untuk ditingkatkan levelnya agar menyamai Jakarta.
-
Bagaimana Cak Imin merespon? Cak Imin menegaskan, PKB saat ini pada posisi menunggu arahan dari Prabowo sebagai presiden terpilih perihal kursi menteri. 'Saya ini belum sama sekali terlibat. PKB pada posisi sama sekali tidak dilibatkan dan kita pada posisi menunggu saja,' ujar dia.
-
Apa yang diusulkan Cak Imin terkait IKN? Cak Imin mengusulkan membangun 40 kota lain untuk ditingkatkan levelnya agar menyamai Jakarta.
Cak Imin menambahkan, Nusantara Bertauhid bertujuan agar umat Islam terus bersatu meski berbeda pilihan di Pilpres. "Kita berusaha memberikan ketentraman, kesejukan dengan tetap beradu program dan visi-misi. Karena yang menang adalah yang dikuatkan dengan doa dan usaha yang kuat," ujarnya.
"Karena kita berjaung tidak pernah melecehkan dan mempermalukan orang lain. Tapi semua perjuangan kita niatkan untuk ibadah dan karena Allah taala," sambungnya.
Selain khataman Alquran, acara ini juga diisi dengan penampilan haflah tilawah dari qori-qori juara internasional. Cak Imin menegaskan ini sebagai upaya mengambil berkah kepada Syekh Quro sebagai waliyullah yang pertama mensiarkan Alquran di nusantara.
"Bibarokati Syekh Quro, insyaAllah kita mendapatkan barakah menjadi mukmin kuat hingga akhir hayat, menjadi pejuang ahlusunah waljamaah yang menopang ukhuwah islamiah, ukhuwah wathoniyyah dan ukhuwah basyariah," ucap Wakil Ketua MPR.
Senada itu, Ketua Kornas Nusantara Mengaji, Jazilul Fawaid menegaskan, khataman Alquran ini harus lestari setiap hari dilaksanakan. Baik di rumah maupun di surau-surau.
"Mulai hari ini, khataman Alquran tidak hanya dilaksanakan siang ini. Tapi pada hari-hari selanjutnya untuk terus menggerakkan khataman Alquran," terang Jazilul.
"Nusantara Bertauhid yang digagas Cak Imin ini bertujuan agar umat Islam dalam kekuatan keimanan. Apalagi menjelang pemilu ini, apa pun hasilnya dalam pemilu kita tetap menjadi bangsa yang damai dan aman," tambah dia.
(mdk/ray)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Cak Imin dijadwalkan akan menyampaikan khotbah Jumat di Masjid Al Fathu, Soreang, Bandung.
Baca Selengkapnya"Singkatannya apa AMIN? Anies-Muhaimin," kata Cak Imin.
Baca SelengkapnyaCak Imin mengatakan tujuan kegiatan ke Cirebon ini sebagai bentuk mencari dukungan
Baca SelengkapnyaCak Imin mengajak seluruh umat Islam untuk betul-betul menjadikan Ramadan sebagai bentuk pengabdian pada sesama manusia.
Baca SelengkapnyaCak Imin mengaku sudah keliling Indonesia dan melihat rakyat rindu perubahan.
Baca SelengkapnyaSaat ini bumi sangat panas, bahkan kondisi polusi udara di Jakarta semakin parah.
Baca SelengkapnyaAgama harus mejadi perekat, maka tempat ibadah bukan menjadi tempat pemecah belah.
Baca SelengkapnyaCak Imin menegaskan bahwa PKB adalah partai yang mengedapankan politik rahmatan lil'alamin sebagaimana diamanatkan para pendirinya.
Baca SelengkapnyaRencananya Anies Baswedan juga akan hadir dalam Tour de Walisongo ini.
Baca SelengkapnyaSembari bergurau, Cak Imin khawatir nanti ada yang beribadah tapi tak memakai kata Amin.
Baca SelengkapnyaCak Imin mengingatkan kepada para pemimpin sekarang dengan mengutip ayat suci Alquran surat Ar-Rum/30: 41 dan pesan dari Paus Fransiskus
Baca SelengkapnyaCak Imin dan Anies tidak ingin orang-orang tidak punya etika memimpin Indonesia.
Baca Selengkapnya