Beri dukungan, para kiai di Malang sebut Khofifah-Emil sudah jelas diusung ulama
Merdeka.com - Calon gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa mendatangi sejumlah lokasi di Malang. Kedatangan cagub Jatim nomor urut satu ini disambut dukungan dari para kiai Malang Raya.
"Sudah jelas, bu Khofifah diusung para ulama. Wakilnya juga sudah jelas. Beliau ini dambaan para ulama. Kita sudah solid mendukung bu Khofifah," kata Syuriah NU Sumbermajing Wetan, KH Muslih saat Khofifah bersilaturahmi ke kediaman KH Bahar di Sumbermajing Wetan, Malang, Jawa Timur, Jumat (25/5).
Hadir dalam silaturahmi tersebut para kiai dari seluruh Malang Raya. Di antaranya yakni: KH Bahar, KH Masduqi, KH Muslih, KH Bukhari Amin, Gus Imam, Gus Rosyid, Ustaz Fakhris, Gus Rosyid, KH Sholeh, KH Buchori.
-
Siapa yang mendukung Khofifah di Pilgub Jatim? 'Sudah dari Desember yang lalu, sudah 4 partai , Gerindra, ada Golkar, ada Demokrat, PAN, bulan Desember lalu sudah memberikan surat penugasan,' jelas dia.
-
Siapa PJ Walikota Malang yang bertemu AMA Malang? Pada tanggal 11 Januari 2024, jajaran pengurus AMA Malang melakukan silaturahmi ke kantor Walikota Malang untuk bertemu dengan Pejabat Juru Bicara (PJ) Walikota yang baru, yaitu Bapak Dr. Ir. Wahyu Hidayat, M.M.
-
Mengapa Khofifah dan Emil maju di Pilkada Jatim? Khofifah Indar Parawansa berpasangan dengan Emil Elistianto Dardak.
-
Siapa calon gubernur dari Koalisi Indonesia Maju? 'Pak Andika bagus, kemudian dari segi perfom, pernah sama-sama [tugas]. Saya Kapolres beliau Komandan Paspampres, tak perlu risaukan, demokrasi harus rangkulan dan perbedaan merupakan rahmat yang harus dijalankan sama-sama,' ungkapnya.
-
Siapa yang dukung Khofifah-Emil? Plt Ketum PPP Mardiono mengungkapkan, dukungan untuk Khofifah dan Emil Dardak ini diberikan atas pertimbangan dari para habaib dan juga DPD.
-
Kenapa Khofifah maju lagi di Pilgub Jatim? 'InsyaAllah saya merasa nyaman dan merasa produktif dengan Mas Emil, mudah-mudahan kami bisa bersama-sama lagi,' tutup Khofifah.
Pengasuh Raudhatul Baitul Maghfiroh ini juga mengatakan masyarakat sudah sepakat memilih pasangan Khofifah-Emil. Latar belakang Khofifah yang aktif di NU menjadi alasan bagi masyarakat untuk memilihnya.
"Semua warga di sini, semua sudah point untuk nomor satu. Sudah solid. Semua masyarakat sudah paham cikal bakalnya dari NU," katanya.
Menurutnya, Khofifah merupakan tokoh yang juga pernah menjabat dua kali menteri yakni Menteri Pemberdayaan Perempuan era Presiden Abdurrahman (Gus Dur) dan Menteri Sosial 2014-2018. Program yang dicanangkan Khoffiah selama menjadi menteri juga disebut sudah menjadi bukti pengalamannya.
"Bu Khofifah juga sudah pernah menjadi Menteri, programnya sudah dirasakan hingga ke lapisan masyarakat di bawah. Bu Khofifah sangat mendasar dan memberi wawasan kepada masyarakat sampai paham," katanya.
(mdk/dan)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
“Jawa Timur aman, PKB menang di Jawa Timur," kata Cak Imin
Baca SelengkapnyaSebelumnya, Cak Imin juga berkunjung ke kediaman pengasuh Ponpes Girikusumo, Demak Kiai Haji Munif Zuhri.
Baca SelengkapnyaJusuf Kalla akhirnya mengungkapkan sosok capres pilihannya.
Baca SelengkapnyaMasa jabatan Khofifah sebagai Gubernur Jawa Timur akan berakhir pada 31 Desember 2023.
Baca SelengkapnyaMendukung Prabowo Gibran, Gus Miftah juga menggalang dukungan dari kiai kampung se-Jawa.
Baca SelengkapnyaGibran mengaku saat ini adalah gilirannya untuk membantu pemenangan pasangan Khofifah-Emil.
Baca SelengkapnyaDeklarasi dukungan ini disampaikan dalam acara 'Jawa Timur Bermunajat untuk H. Prabowo Pemimpin Berdaulat dan Petugas Rakyat’ pada Senin (11/9) malam.
Baca SelengkapnyaMa'ruf Amin mengajak para Kiai, Nyai, para santri dan seluruh kader PKB se-Jawa Timur untuk bekerja keras memenangkan pasangan Luluk-Lukmanul di Pilkada Jatim
Baca SelengkapnyaRelawan pasangan calon Gubernur - Wakil Gubernur Jawa Timur nomor urut 2, Khofifah Indar Parawansa - Emil Dardak mendirikan posko tepat di depan markas PKB
Baca SelengkapnyaSebelum menuju KPU, Khofifah dan Emil sempat melakukan orasi.
Baca SelengkapnyaTarget ini muncul setelah Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa menjadi Ketua Dewan Pengarah TKN sekaligus Juru Kampanye Nasional.
Baca SelengkapnyaGibran meminta para relawan di Jawa Timur untuk menjaga tensi semangat
Baca Selengkapnya