Bolehkan driver ojek online tak puasa selama Ramadan? Ini jawabannya
Merdeka.com - Beberapa waktu belakangan fenomena ojek online menjamur di kota-kota besar Indonesia. Hampir sebagian besar waktu para ojek berbasis aplikasi dihabiskan di jalanan.
Apakah pengemudi ojek online boleh tak puasa selama ramadan?
Di sini kita harus sangat hati-hati. Dari keterangan Syekh Sa'id, mereka tetap wajib berpuasa. Hanya saja mereka mendapat keringanan untuk membatalkan puasa dalam kondisi darurat yang sangat mendesak sekali atau sangat terpepet.
-
Di mana terjadi kemacetan saat Ramadan? Ramainya pengunjung sampai membuat lalu lintas di Pasar Tanah Abang Macet
-
Apa penyebab kemacetan parah di Jakarta? 'Kalau kemarin itu karena banjir di beberapa titik banjir. Kalau tadi malam hanya kepadatan karena aktivitas masyarakat untuk buka puasa, itu saja,' jelasnya.
-
Kenapa driver ojek online pakai jalan tikus? 'Jalan Tikus' atau jalan tembus. Jalan favorit bagi pengendara motor. Jalan yang biasanya hanya cukup dilewati satu motor. Saling terhimpit di gang sempit. Di tengah permukiman padat penduduk. Di antara gedung pencakar langit ibu kota. Membentang di atas lintasan sungai. Bahkan di jembatan yang hanya terbuat dari bambu.
-
Apa itu ojek? Mengutip dari Jurnal Ojek dari Masa ke Masa Kajian secara Manajemen Sumber Daya Manusia karya Neneng Fauziah, mengatakan bahwa istilah ‘ojek’ berasal dari kata ‘obyek’.
-
Apa yang dilakukan driver ojol? Driver ojol tersebut memberikan helm pribadinya kepada pengendara yang ditegur saat berhenti di lampu lalu lintas. Aksi perhatian driver ojol itupun langsung ramai mendapat beragam komentar dari warganet.
-
Dimana saja pemudik motor terlihat ramai? Mudik motor masih jadi primadona Jutaan pemudik dengan motor menyemut selama musim mudik 2023. Memadati ruas-ruas jalan demi bertemu keluarga di kampung halaman.
Driver ojek (motor) online boleh membatalkan puasa dalam kondisi haus yang tidak tertahankan karena cuaca di jalanan yang sangat panas. Di samping itu mereka juga boleh membatalkan puasa dengan ukuran beban kerja yang sangat berat seperti melayani belasan lebih penumpang sehingga membuatnya sangat lelah.
Keringanan untuk membatalkan puasa Ramadhan ini bersifat darurat, artinya kondisi sangat khusus sekali dan bersifat insidental pada beberapa hari tertentu yang memang membutuhkan keringanan. Keringanan ini tidak berlaku setiap hari karena bisa jadi belasan konsumen yang dilayani tidak berbanding lurus dengan beban kerjanya, yaitu ia hanya melayani penumpang jarak dekat pada cuaca teduh. Hal ini dimaksudkan agar keringanan ini tidak disalahgunakan.
Karena kondisi darurat tidak bisa diprediksi, driver ojek online tetap wajib memasang niat puasa setiap malam hari Ramadhan dan berusaha menjalankan puasanya hingga maghrib tiba. Sedangkan utang puasa yang dibatalkan karena darurat pada hari-hari tertentu harus dibayar (qadha) setelah Ramadhan selesai.
(mdk/ded)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Berikut sederet aktivitas yang dilakukan oleh ojol saat istirahat. Tak hanya tidur, ada juga yang ke warnet!
Baca SelengkapnyaBerikut sederet aktivitas yang dilakukan oleh ojol saat istirahat. Tak hanya tidur, ada juga yang ke warnet!
Baca SelengkapnyaAda driver ojek online yang tidur di trotoar hingga warung. Simak yuk!
Baca SelengkapnyaTingkah ojol saat istirahat ini sangat mengundang perhatian orang yang melintas. Yuk simak selengkapnya!
Baca SelengkapnyaSebab, ojol yang merupakan bagian dari pekerja tidak tetap atau gig sangat menitikberatkan pada fleksibilitas waktu dalam bekerja.
Baca SelengkapnyaTak banyak berkata-kata, laki-laki itu hanya menangis sejadi-jadinya melihat kendaraan yang ia gunakan untuk mencari uang hilang begitu saja.
Baca SelengkapnyaMereka memastikan akan tetap bekerja seperti biasa, tidak mematikan aplikasi, agar penumpang tidak dirugikan.
Baca SelengkapnyaCurhatan driver ojol yang dapat penumpang nonis penuh toleransi ini viral.
Baca SelengkapnyaAspirasi disampaikan saat demontrasi di Patung Kuda, Arjuna Wiwaha Jakarta Pusat pada Kamis (29/8).
Baca SelengkapnyaGojek memiliki argumen sendiri yang meyakini pengemudi ojol bukan pekerja waktu tertentu (PKWT)
Baca SelengkapnyaMeski banyak rintangan dilalui tapi driver ojol selalu bekerja dengan sepenuh hati. Simak yuk!
Baca SelengkapnyaDriver ojol itu ditilang lantaran tidak membayar pajak kendaraan miliknya.
Baca Selengkapnya