Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Cerita Pemudik Antre 3 Jam 'cuma' untuk Memasuki Area Pelabuhan Merak

Cerita Pemudik Antre 3 Jam 'cuma' untuk Memasuki Area Pelabuhan Merak Antrean Kendaraan Pemudik hingga ke Tol, ASDP Merak Hanya Operasikan 40 Kapal. ©2022 Merdeka.com/Dwi Prasetya

Merdeka.com - Pemudik yang ingin memasuki area Pelabuhan Merak, Kota Cilegon, antri hingga mencapai tiga jam. Antrian kendaraan roda empat yang akan masuk ke Pelabuhan Merak terjadi hingga kilometer 97 Tol Tangerang Merak.

Qhori seorang pemudik dari Jakarta yang akan menuju Lampung mengaku mengantri hingga tiga jam untuk memasuki area pelabuhan merak dari gerbang keluar tol Merak di Km 98.

"Dari pas mau keluar tol Merak, sampai sini (area parkir Dermaga Eksekutif Merak),"ujarnya.

Orang lain juga bertanya?

Qhori mengungkapkan dirinya dua jam perjalanan dari Jakarta sampai terkena antrean saat akan keluar gerbang tol Merak.

"Dari Jakartanya cuma dua jam, dari mau gerbang top keluar macet sampai sini tiga jam, belum naik kapal,"ungkapnya.

Berdasarkan pantauan pihak kepolisian melakukan buka tutup jalur menuju pelabuhan merak di Jalan Cikuasa atas untuk antri menaiki kapal di dermaga pelabuhan.

Sementara kemacetan di dalam tol berdasarkan informasi dari Call center Tol Tangerang Merak antrian terjadi hingga kilometer 97.

"Km 97, masih maju mundur,"ujar Kemal petugas call center.

(mdk/ded)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Potret Terkini di Pelabuhan Merak: Cuaca Cerah, Kendaraan Pemudik Masih Mengular Panjang
Potret Terkini di Pelabuhan Merak: Cuaca Cerah, Kendaraan Pemudik Masih Mengular Panjang

Dermaga eksekutif menjadi pilihan bagi pemudik perjalan kaki, karena akses yang cukup dekat dari terminal terpadu Merak.

Baca Selengkapnya
Bagaiman Nasib Tiket Penyeberangan Jika Kendaraan Masih Terjebak Macet? Ini Kata ASDP Pelabuhan Merak
Bagaiman Nasib Tiket Penyeberangan Jika Kendaraan Masih Terjebak Macet? Ini Kata ASDP Pelabuhan Merak

Pemakai jasa penyeberangan agar datang lebih awal secepat-cepatnya 4 jam sebelum waktu pemberangkatan agar bisa masuk ke pelabuhan.

Baca Selengkapnya
Kemacetan Masih Mengular di Tol Merak Hingga Pagi Ini, Berikut Penjelasan Polisi
Kemacetan Masih Mengular di Tol Merak Hingga Pagi Ini, Berikut Penjelasan Polisi

Dirlantas mengatakan delay system pada ruas jalan cikuasa atas dimaksudkan agar tidak menganggu aktivitas warga lokal.

Baca Selengkapnya
Ini Cara Pemerintah Urai Kemacetan Belasan Jam di Pelabuhan Merak
Ini Cara Pemerintah Urai Kemacetan Belasan Jam di Pelabuhan Merak

Belasan jam kendaraan antre untuk menyeberang di Pelabuhan Merak.

Baca Selengkapnya
FOTO: Penampakan Udara saat Antrean Horor di Penyeberangan Merak Bikin Pemudik Mobil Dialihkan ke Pelabuhan Ciwandan
FOTO: Penampakan Udara saat Antrean Horor di Penyeberangan Merak Bikin Pemudik Mobil Dialihkan ke Pelabuhan Ciwandan

Pengalihan ini dilakukan untuk mengurangi kepadatan yang terjadi di Pelabuhan Merak.

Baca Selengkapnya
Keluhan Pemudik di Merak: Kami Sudah Sabar Semalaman, Tapi Belum Juga Masuk Kapal
Keluhan Pemudik di Merak: Kami Sudah Sabar Semalaman, Tapi Belum Juga Masuk Kapal

Keluhan Pemudik di Merak: Kami Sudah Sabar Semalaman, Tapi Belum Juga Masuk Kapal

Baca Selengkapnya
FOTO: Terjebak Antre Panjang, Pemudik Terpaksa Berbuka Puasa di Dermaga Pelabuhan Merak
FOTO: Terjebak Antre Panjang, Pemudik Terpaksa Berbuka Puasa di Dermaga Pelabuhan Merak

Pada H-4 Lebaran, pemudik yang hendak menyeberang ke Pulau Sumatera terpantau memadati di Pelabuhan Merak.

Baca Selengkapnya
Catat, Pemudik Tak Punya Tiket Dilarang Masuk Pelabuhan dan Hanya Bisa Beli Tiket di Radius ini
Catat, Pemudik Tak Punya Tiket Dilarang Masuk Pelabuhan dan Hanya Bisa Beli Tiket di Radius ini

Pemudik yang tidak memiliki tiket, dilarang memasuki area pelabuhan. Polisi menentukan radius untuk pembelian tiket.

Baca Selengkapnya
Penerapan Delaying System saat Arus Mudik Bikin Antrean Mobil 2 Kilometer di Pelabuhan Merak
Penerapan Delaying System saat Arus Mudik Bikin Antrean Mobil 2 Kilometer di Pelabuhan Merak

Penerapan Delaying System akibat terjadi peningkatan pemudik yang menggunakan kendaraan pribadi di Pelabuhan Merak.

Baca Selengkapnya
Pelabuhan Merak Macet Parah, ASDP Masih Tunggu Izin Pemerintah untuk Jalankan Solusi Ini
Pelabuhan Merak Macet Parah, ASDP Masih Tunggu Izin Pemerintah untuk Jalankan Solusi Ini

kendaraan yang ingin masuk kapal di Pelabuhan Merak bisa ditampung sementara di kantong parkir Dermaga Pelabuhan Indah Kiat.

Baca Selengkapnya
Pemerintah Siapkan Tiga Kapal Negara Layani Rute Pelabuhan Panjang-Ciwandan, Cek Jam Operasionalnya di Sini
Pemerintah Siapkan Tiga Kapal Negara Layani Rute Pelabuhan Panjang-Ciwandan, Cek Jam Operasionalnya di Sini

Armada kapal yang disiapkan antara lain KMP Panorama Nusantara dan KMP ALS Elvina pada 12 April 2024, serta KMP Panorama Nusantara, KMP ALS Elvina.

Baca Selengkapnya
Kapolri Soriti kemacetan di Pelabuhan Merak dan Ciwandan, Minta Segera Evaluasi
Kapolri Soriti kemacetan di Pelabuhan Merak dan Ciwandan, Minta Segera Evaluasi

Total kapal yang beroperasi dari Pelabuhan Merak menuju Bakauheni sebanyak 39 kapal dengan 112 perjalanan.

Baca Selengkapnya