Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Ini 9 kiai yang akan memilih rois aam PBNU dengan sistem Ahwa

Ini 9 kiai yang akan memilih rois aam PBNU dengan sistem Ahwa Muktamar NU. ©2015 merdeka.com/mohammad taufik

Merdeka.com - Sidang Pleno Muktamar ke-33 Nahdlatul Ulama (NU) dengan agenda Pemilihan Rois Aam telah membacakan hasil tabulasi suara untuk memilih sembilan kiai yang masuk dalam Ahlul Halli wal Aqdi (Ahwa). Sembilan kiai itu selanjutnya akan rapat untuk memilih rois aam PBNU selama lima tahun ke depan.

Sidang pleno yang dipimpin oleh Kiai Ahmad Muzakki dari PWNU Jatim (perwakilan Indonesia tengah), Haji Aminullah dari PWNU Jambi (perwakilan Indonesia barat), dan Winengan M Yunus dari PWNU NTB (perwakilan Indonesia timur), itu membacakan sembilan nama kiai sepuh yang paling banyak diusulkan oleh para syuriah tingkat Pengurus Cabang, Wilayah, dan Cabang Istimewa.

Kiai Ahmad Muzakki menyebutkan, dari ratusan kiai usulan para rois syuriah akhirnya dikerucutkan menjadi 115 kiai yang memperoleh suara terbanyak. Dari jumlah itu, kemudian ditabulasi dan dirangking berdasar perolehan suara paling tinggi. Berikut ini sembilan kiai yang masuk dalam Ahwa berdasar perolehan suara:

1. Kiai Ma'ruf Amin (333 suara)

2. Kiai Nawawi Abdul Jalil (302 suara)

3. Kiai Tuan Guru Haji Turmudzi Badrudin (289 suara)

4. Kiai Kholilurrahman (275 suara)

5. Kiai Dimyati Rois (236 suara)

6. Syeh Ali Akbar Marbun (186 suara)

7. Kiai Ahmad Mahtum Hannan (162 suara)

8. Kiai Maimun Zubair (156 suara)

9. Kiai Mas Subadar (235 suara)

Sembilan kiai yang masuk dalam Ahwa itu selanjutnya akan memilih rois aam PBNU ke depan. Setelah pembacaan nama-nama kiai Ahwa tersebut sidang pleno diskors dan dilanjutkan malam nanti pukul 20.00 WIB. Pada lanjutan sidang pleno malam nanti nama rois aam terpilih akan diumumkan, lalu dilanjutkan pada pemilihan ketua umum PBNU.

(mdk/bal)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Dukung Anies, 200 Kiai dan Gus se-Jatim Sodorkan 5 Cawapres dari Yenny Wahid hingga AHY
Dukung Anies, 200 Kiai dan Gus se-Jatim Sodorkan 5 Cawapres dari Yenny Wahid hingga AHY

Membalas dukungan itu, Anies berjanji akan meningkatkan perhatian kepada santri dan dunia pesantren.

Baca Selengkapnya
Anies Soal 5 Cawapres Disodorkan Para Kiai NU: Pada Saatnya Nanti Diumumkan
Anies Soal 5 Cawapres Disodorkan Para Kiai NU: Pada Saatnya Nanti Diumumkan

Anies juga menerima dukungan 200 kiai dan gus se-Jawa Timur selain mendapat rekomendasi cawapres.

Baca Selengkapnya
Khofifah Blak-Blakan Beberapa Ulama Jatim Izinkan Dirinya Maju Cawapres
Khofifah Blak-Blakan Beberapa Ulama Jatim Izinkan Dirinya Maju Cawapres

Masa jabatan Khofifah sebagai Gubernur Jawa Timur akan berakhir pada 31 Desember 2023.

Baca Selengkapnya
Sowan ke Kiai-Kiai, Dewan Syura Sebut PKB Solid dan Tak Goyah jelang Muktamar di Bali
Sowan ke Kiai-Kiai, Dewan Syura Sebut PKB Solid dan Tak Goyah jelang Muktamar di Bali

Menjelang Muktamar ke-6 PKB, Dewan Syuro DPP PKB melakukan safari ke sejumlah kiai berpengaruh.

Baca Selengkapnya
Kiai NU dan Ribuan Santri di Jatim Deklarasi Dukung Prabowo
Kiai NU dan Ribuan Santri di Jatim Deklarasi Dukung Prabowo

Deklarasi dukungan ini disampaikan dalam acara 'Jawa Timur Bermunajat untuk H. Prabowo Pemimpin Berdaulat dan Petugas Rakyat’ pada Senin (11/9) malam.

Baca Selengkapnya
Klaim Dapat Restu Kiai, Sosok Ini Bakal Lawan Cak Imin Rebut Kursi Ketum PKB
Klaim Dapat Restu Kiai, Sosok Ini Bakal Lawan Cak Imin Rebut Kursi Ketum PKB

Dia mengaku optimistis jumlah dukungan kepada dirinya akan terus bertambah.

Baca Selengkapnya
Kompaknya 5 Calon Ketum ILUNI FHUI, Kandidat Rahmat: Ini Bukan Kompetisi Tapi Pengabdian
Kompaknya 5 Calon Ketum ILUNI FHUI, Kandidat Rahmat: Ini Bukan Kompetisi Tapi Pengabdian

Pemberdayaan SDM alumni FHUI kunci utamanya. Faktanya, tidak semua lulusan FHUI menggeluti bidang hukum.

Baca Selengkapnya
Gus Kikin Terpilih Jadi Ketua PWNU Jatim
Gus Kikin Terpilih Jadi Ketua PWNU Jatim

Gus Kikin terpilih sebagai Ketua PWNU Jawa Timur setelah mengungguli perolehan suara calon lainnya KH Makki Nasir.

Baca Selengkapnya
Ikrar Kiai-Santri di Harlah PKB: Cak Imin Satu-Satunya Calon yang Wakili NU di 2024
Ikrar Kiai-Santri di Harlah PKB: Cak Imin Satu-Satunya Calon yang Wakili NU di 2024

Para Kiai dan Santri menyatakan deklarasi tak ada wakil NU lain di Pemilu 2024 selain Muhaimin Iskandar.

Baca Selengkapnya
Ini Keistimewaan Anies di Mata Kiai dan Gus NU Jawa Timur
Ini Keistimewaan Anies di Mata Kiai dan Gus NU Jawa Timur

Meski istimewa, pasangan Anies-Cak Imin (Amin) tidak serta-merta mengantongi suara santri NU.

Baca Selengkapnya
Semringah Anies Didukung Kiai, Masyayikh, Bu Nyai & Gus Kampung Pesantren: Amanah Besar tapi Insya Allah Bukan Amanah Berat
Semringah Anies Didukung Kiai, Masyayikh, Bu Nyai & Gus Kampung Pesantren: Amanah Besar tapi Insya Allah Bukan Amanah Berat

Anies berharap, jalan menuju Presiden RI di Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024 berjalan lancar dan ringan.

Baca Selengkapnya
34 Kiai PBNU Konsolidasi di Surabaya, Gelar Pertemuan Tertutup untuk Benahi PKB
34 Kiai PBNU Konsolidasi di Surabaya, Gelar Pertemuan Tertutup untuk Benahi PKB

Pertemuan turut dihadiri Ketua Umum PBNU Yahya Cholil Staquf atau Gus Yahya dan Sekjen Saifullah Yusuf atau Gus Ipul.

Baca Selengkapnya