Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Jelang malam Natal, polisi sterilisasi area Gereja Katedral Jakarta

Jelang malam Natal, polisi sterilisasi area Gereja Katedral Jakarta Ratusan polisi amankan Paskah di Gereja Katedral. ©2017 Merdeka.com

Merdeka.com - Tim pengamanan Natal dari Polsek Sawah Besar melakukan sterilisasi di area Gereja Katedral, Jakarta Pusat, Minggu (24/12) siang. Kapolsek Sawah Besar, Kompol Eka Baasith menyampaikan untuk pengamanan Natal di Gereja Katedral dan proses sterilisasi dikerahkan 106 personel. Jumlah itu belum termasuk personel TNI yang akan membantu pengamanan dan anggota Brimob termasuk juga satu unit pasukan Jibom dan K9.

Sterilisasi dilakukan di seluruh kawasan Katedral meliputi ruang utama Katedral, gereja, ruang Bunda Maria, dan tempat parkir para jemaat yang datang mengikuti misa Natal. Eka menyampaikan sterilisasi dilakukan setiap akan melaksanakan misa. Hari ini, ada tiga kali jadwal misa mulai pukul 17.00, 20.00 dan 22.00.

"Setiap akan dilaksanakan misa kita lakukan sterilisasi. Untuk sterilisasi ini kita kerahkan satu unit dari Jibom sejumlah 10 orang dan satu unit dari K9 ada lima orang," ujarnya.

Hasil sterilisasi siang ini dinyatakan bersih dan tak ditemukan benda-benda mencurigakan. "Alhamdulillah sampai saat ini laporan dari Jibom clear, tidak ditemukan sesuatu yang mencurigakan," jelasnya.

Sterilisasi dilaksanakan selama sekitar 30 menit dan dimulai sekitar pukul 13.00. Di pintu masuk area Gereja Katedral juga telah dipasang metal detector. Sejak siang, umat Nasrani yang akan mengikuti misa pada pukul 17.00 telah mulai berdatangan. (mdk/bal)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
FOTO: Tim Gegana Brimob dan Anjing Pelacak Sterilisasi Gereja Katedral Jakarta Jelang Natal
FOTO: Tim Gegana Brimob dan Anjing Pelacak Sterilisasi Gereja Katedral Jakarta Jelang Natal

Sterilisasi ini merupakan bagian dari upaya pengamanan untuk menjamin keamanan dan kenyamanan prosesi ibadah Natal 2023.

Baca Selengkapnya
Sterilisasi Gereja Katedral Jakarta Jelang Misa Malam Natal, Tim Penjinak Bom dan Anjing Pelacak Diterjunkan
Sterilisasi Gereja Katedral Jakarta Jelang Misa Malam Natal, Tim Penjinak Bom dan Anjing Pelacak Diterjunkan

proses sterilisasi bersama tim keamanan dari TNI/Polri rutin dilakukan pada setiap perayaan Natal

Baca Selengkapnya
Natal 2023, Polda Metro Amankan 1.807 Gereja di Jadetabek
Natal 2023, Polda Metro Amankan 1.807 Gereja di Jadetabek

Pengamanan turut dilakukan di 213 gereja di Kota Tangerang.

Baca Selengkapnya
DLH DKI Kerahkan 1.680 Personel Agar Ibu Kota Bebas Sampah saat Perayaan Natal 2023
DLH DKI Kerahkan 1.680 Personel Agar Ibu Kota Bebas Sampah saat Perayaan Natal 2023

meski Natal jatuh pada hari libur, pasukan oranye DLH tetap bekerja seperti biasa.

Baca Selengkapnya
Tinjau Misa di Gereja Katedral, Kapolri Pastikan Keamanan Natal di Indonesia
Tinjau Misa di Gereja Katedral, Kapolri Pastikan Keamanan Natal di Indonesia

Sigit mengaku sangat senang dalam perayaan Natal 2023 ini bisa berjalan dengan lancar dan tanpa adanya pembatasan.

Baca Selengkapnya
Antisipasi Teror Bom, Polda Metro Perketat Penjagaan Rumah Ibadah Saat Nataru
Antisipasi Teror Bom, Polda Metro Perketat Penjagaan Rumah Ibadah Saat Nataru

Irjen Karyoto telah memerintahkan jajarannya untuk turun mengamankan rumah ibadah selama natal

Baca Selengkapnya
FOTO: Kegiatan Bersih-Bersih Gereja Katedral untuk Persiapan Misa Natal
FOTO: Kegiatan Bersih-Bersih Gereja Katedral untuk Persiapan Misa Natal

Pembersihan ini dilakukan untuk menata gereja agar terlihat rapi saat perayaan Natal 2023 di Gereja Katedral Jakarta.

Baca Selengkapnya
Ada 700 Petugas, 26 Truk Pengangkut Sampah dan 12 Kendaraan Penyapu Jalan Disiagakan Usai Misa Akbar
Ada 700 Petugas, 26 Truk Pengangkut Sampah dan 12 Kendaraan Penyapu Jalan Disiagakan Usai Misa Akbar

Slamet berharap peserta kegiatan bisa berpartisipasi menjaga kebersihan dengan tidak membuang sampah sembarang.

Baca Selengkapnya
Wajib Catat, Ini 6 Lokasi Parkir Misa Natal di Gereja Katedral Jakarta
Wajib Catat, Ini 6 Lokasi Parkir Misa Natal di Gereja Katedral Jakarta

Gereja Katedral Jakarta Pusat menyiapkan enam titik lokasi parkir dalam bagi warga yang akan beribadah misa

Baca Selengkapnya
Ratusan Personel Polri Amankan Ibadah Paskah di Gereja Katedral dan Immanuel
Ratusan Personel Polri Amankan Ibadah Paskah di Gereja Katedral dan Immanuel

Rangkaian ibadah Hari Suci Paskah dimulai Kamis, 28 Maret hingga Minggu Paskah 31 Maret 2024.

Baca Selengkapnya
Tinjau Lokasi GBK, Kapolri dan Panglima TNI Jamin Keamanan Misa Agung Paus Fransiskus
Tinjau Lokasi GBK, Kapolri dan Panglima TNI Jamin Keamanan Misa Agung Paus Fransiskus

Kapolri dan Panglima TNI menjamin keamanan Misa Agung bersama Paus Fransiskus yang berlangsung pada Kamis (5/9) di Stadion GBK

Baca Selengkapnya
Berjaga Memastikan Tak Ada Jemaat Katolik Tersesat di GBK
Berjaga Memastikan Tak Ada Jemaat Katolik Tersesat di GBK

Tidak sedikit dari jemaat Katolik ternyata tak mengetahui lokasi mereka harus masuk ke Misa Akbar Paus Fransiskus.

Baca Selengkapnya