Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Jelang Natal dan tahun baru, Polri sudah siapkan pengamanan

Jelang Natal dan tahun baru, Polri sudah siapkan pengamanan Kapolri Jenderal Tito Karnavian. ©2017 Merdeka.com

Merdeka.com - Kapolri Jendral Tito Karnavian mengatakan dirinya telah melakukan tele conference dengan seluruh jajarannya terkait Natal dan Tahun Baru. Sejumlah hal dibahas seperti sembako, aksi teror dan juga kemacetan akibat libur panjang.

"Ini semua simulasi sudah kita kerjakan, koordinasi sudah dilakukan, tak lama lagi masuk Desember, saya akan laksanakan koordinasi lintas sektoral," kata Tito di Rupatama Mabes Polri, Jakarta Selatan, Rabu (29/11).

Menurutnya, untuk menangani sembako, sudah dilakukan oleh Kabareskrim Komjen Pol Ari Dono Sukamto langsung, tetapi gong atau perintahnya tetap dari Kapolri. Lalu, untuk masalah lalu lintas sudah dilakukan oleh Kakorlantas Irjen Pol Royke Lumowa.

Orang lain juga bertanya?

"Masalah lalu lintas sudah dikerjakan Kakorlantas, kerja sama dengan Kemenhub tahapan eselon satu. Nanti gongnya kita di para menteri. Saya pikir jangan khawatir, yang besar seperti Lebaran saja kita tangani, Insya Allah kita bisa tangani dengan kerja sama, kekompakan, sinergi di lingkungan pemerintah, didukung masyarakat," ujarnya.

Selain itu, untuk mengantisipasi adanya sweeping yang dilakukan oleh sejumlah Organisasi Masyarakat (Ormas) seperti tahun lalu, Tito mengaku sudah melakukan pendekatan.

"Sosialisasi, di grassroot banyak enggak paham. Kemudian apapun juga ini adalah hari besar. Hari besar agama lain juga bebas kita laksanakan. Hari besar Natal juga berikan perlindungan pelayanan. Termasuk tahun baru juga. Tahun lalu kita laksanakan dengan baik. Saya kerja sama dengan stakeholder lain, TNI, pemda, pasti bekerja keras. Semua antisipasi potensi gangguan," ucapnya.

"Tetapi semua kembali pada masyarakat agar mendukung untuk tertib. Soal pengamanan akan kita libatkan kelompok Islam, NU, Anshor, untuk bantu amankan gereja," tandasnya.

(mdk/eko)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Kapolri Pastikan Beri Pelayanan Terbaik Amankan Natal 2023 dan Tahun Baru 2024
Kapolri Pastikan Beri Pelayanan Terbaik Amankan Natal 2023 dan Tahun Baru 2024

Kapolri meminta seluruh personel untuk meningkatkan kewaspadaan terhadap potensi bencana alam yang sewaktu-waktu bisa terjadi, bahkan di tengah momen Nataru.

Baca Selengkapnya
Kapolri Tiadakan Tilang Manual selama Libur Natal dan Tahun Baru 2024
Kapolri Tiadakan Tilang Manual selama Libur Natal dan Tahun Baru 2024

Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo akan meniadakan tilang manual selama periode libur Natal dan Tahun Baru 2024.

Baca Selengkapnya
Jelang Libur Nataru, Pertamina Patra Niaga Jamin Kesiapan Fasilitas dan Layanan Energi
Jelang Libur Nataru, Pertamina Patra Niaga Jamin Kesiapan Fasilitas dan Layanan Energi

Pertamina Patra Niaga menyiagakan sejumlah fasilitas dan layanan untuk melayani masyarakat selama periode Nataru tahun ini.

Baca Selengkapnya
Gratis Nitip Kendaraan saat Mudik Natal dan Tahun Baru 2024, Manfaatkan Fasilitas Ini
Gratis Nitip Kendaraan saat Mudik Natal dan Tahun Baru 2024, Manfaatkan Fasilitas Ini

Penitipan kendaraan disediakan polisi selama operasi lilin yang diselenggarakan sejak 22 Desember 2023 sampai 2 Januari 2024.

Baca Selengkapnya
Apel Pasukan Operasi Lilin di Monas, Polri-TNI Pastikan Nataru Aman dan Lancar
Apel Pasukan Operasi Lilin di Monas, Polri-TNI Pastikan Nataru Aman dan Lancar

Polri menyiapkan 79.000 pasukan yang akan dilibatkan dalam operasi ini. Selain itu, dari unsur TNI menyiapkan 59.000 personel di seluruh Indonesia

Baca Selengkapnya
Polisi Siagakan 129.923 Personel dan 1.748 Pos Pengamanan untuk Nataru
Polisi Siagakan 129.923 Personel dan 1.748 Pos Pengamanan untuk Nataru

Terkait rekayasa lalu lintas, terdapat tiga skema yang disiapkan.

Baca Selengkapnya
Antisipasi Macet Libur Nataru, Polri Siapkan Skema Contraflow hingga Rekayasa Lalin
Antisipasi Macet Libur Nataru, Polri Siapkan Skema Contraflow hingga Rekayasa Lalin

Puncak arus Natal dan tahun baru sesuai prediksi yakni di tanggal 22-23 Desember 2023

Baca Selengkapnya
Antisipasi Teror Bom, Polda Metro Perketat Penjagaan Rumah Ibadah Saat Nataru
Antisipasi Teror Bom, Polda Metro Perketat Penjagaan Rumah Ibadah Saat Nataru

Irjen Karyoto telah memerintahkan jajarannya untuk turun mengamankan rumah ibadah selama natal

Baca Selengkapnya
Panglima TNI dan Kapolri Pimpin Apel Pasukan Pengamanan Idul Fitri 1445 H
Panglima TNI dan Kapolri Pimpin Apel Pasukan Pengamanan Idul Fitri 1445 H

Operasi Ketupat 2024 digelar dalam rangka pengamanan prose mudik lebaran di Idul Fitri 1445 Hijriah

Baca Selengkapnya
Kapolri Beberkan Strategi Mudik Lebaran Aman dan Nyaman Bagi Masyarakat
Kapolri Beberkan Strategi Mudik Lebaran Aman dan Nyaman Bagi Masyarakat

155.165 personel gabungan Polri, TNI dan stakeholder lain dikerahkan selama pelaksaan Operasi Ketupat sejak tanggal 4 hingga 16 April 2024.

Baca Selengkapnya
Polri Gelar Operasi Lilin 22 Desember-2 Januari, 101.092 Personel Diterjunkan Kawal Perayaan Natal dan Tahun Baru
Polri Gelar Operasi Lilin 22 Desember-2 Januari, 101.092 Personel Diterjunkan Kawal Perayaan Natal dan Tahun Baru

Operasi Lilin ini digelar selama 12 hari bersamaan dengan pengamanan masa kampanye Pilpres dan Pileg 2024.

Baca Selengkapnya
Apel Gelar Pasukan Ops Ketupat, Kapolri Ungkap Strategi Wujudkan Mudik Aman dan Nyaman
Apel Gelar Pasukan Ops Ketupat, Kapolri Ungkap Strategi Wujudkan Mudik Aman dan Nyaman

Sebanyak 155 ribu personel gabungan TNI, Polri dan stakeholder terkait

Baca Selengkapnya