Pemudik Meningkat, Petugas Diminta Petakan Daerah Rawan dan Perjelas Papan Rambu
Merdeka.com - Arus mudik mulai terlihat sejak dua hari lalu. Ketua Dewan Perwakilan Rakyat (DPR), Bambang Soesatyo alias Bamsoet, meminta semua petugas yang berada di lapangan bekerja dengan harapan menurunkan angka kecelakaan mudik 2019.
Salah satu imbauan Bamsoet agar rambu-rambu lalu lintas di jalanan di perjelas.
"Mendorong Kementerian Perhubungan (Kemenhub) bersama Dinas Perhubungan Daerah untuk memperjelas rambu-rambu yang ada di jalan seperti marka dan rambu jalan, lampu-lampu jalan, dan larangan bagi kendaraan berat untuk melintasi jalur rawan kecelakaan," kata Bambang dalam keterangan tertulisnya, Jumat (31/5).
-
Gimana caranya agar mudik aman? Biar selamat sampai tujuan, intip tips mudik aman dan nyaman ala Dirut KAI.
-
Bagaimana cara menjaga keselamatan di perjalanan? Setelah mengetahui doa bepergian, selanjutnya dijelaskan tips menjaga keselamatan. Tips ini bisa dilakukan ketika Anda menggunakan kendaraan pribadi:
-
Gimana cara pemerintah menjaga keselamatan pemudik motor? Melihat animo masyarakat yang tinggi, pemerintah berupaya menjaga keselamatan pemudik motor. Salah satunya dengan menyediakan rest area di sejumlah titik.
-
Kenapa Korlantas Polri mengantisipasi kecelakaan mudik? Pada tahun 2023 terjadi 512 kejadian. Pada tahun ini diupayakan diturunkan. 'Pada tahun 2024 kami berharap dapat meminimalkan sehingga operasi tadi bisa berjalan dengan aman dan nyaman itu bisa terwujud,' katanya.
-
Apa yang perlu dipersiapkan saat mudik naik motor? Membawa bekal seperti air minum, makanan ringan, dan kit P3K adalah ide yang baik.
-
Barang apa saja yang harus dipertimbangkan untuk dibawa saat mudik? Pertama, sebelum melakukan perjalanan, periksa jumlah barang yang akan dibawa dan kategorikan berdasarkan ketergantungan dan kepentingannya. Pertimbangkan apa yang benar-benar diperlukan dan apa yang dapat ditinggalkan.
"Serta melengkapi palang pintu perlintasan kereta api, mengingat sering terjadi kecelakaan akibat minim rambu pada perlintasan kereta api," sambungnya.
Bambang juga meminta petugas kepolisian yang berjaga memetakan daerah rawan terjadi kecelakaan, kejahatan, dan titik kemacetan. Kemudian menempatkan petugas di titik-titik tersebut sebagai bentuk antisipasi pengamanan jalan.
"Melalui Direktorat Lalu Lintas, Kemenhub, Kementerian Kesehatan (Kemenkes), Dinas Perhubungan, dan Dinas Kesehatan untuk menyediakan pos peristirahatan yang dapat dimanfaatkan oleh pemudik ketika mengalami kelelahan maupun sakit dalam perjalanan," ungkapnya.
Masyarakat diimbau untuk menjaga keselamatan saat mudik. Salah satunya dengan memperhatikan kesehatan, menyiapkan kondisi mobil dan tidak membawa beban yang berlebihan.
"Tidak membawa barang bawaan secara berlebihan, dan mengutamakan keselamatan dalam berkendara dengan melengkapi perlengkapan berkendara, serta selalu memperhatikan rambu lalu lintas dan arahan dari petugas lalu lintas," ucapnya.
(mdk/lia)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Imbauan itu sesuai dengan perintah Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo.
Baca SelengkapnyaPolisi Imbau Masyarakat Tidak Gunakan Motor Jika Mudik Lebih Dari 50 Kilometer
Baca SelengkapnyaMasyarakat diminta tetap memperhatikan keselamatan selama masa mudik Lebaran Idulfitri 2024.
Baca SelengkapnyaIqbal mengingatkan pemudik untuk berhati-hati dalam berkendara
Baca SelengkapnyaKepolisian melihat banyak bahaya mengintai pemudik menggunakan sepeda motor. Terlebih bagi yang membawa anak-anak.
Baca SelengkapnyaPuan meminta pelayanan kesehatan selalu ada di rest area dan semua layanan transportasi lainnya.
Baca SelengkapnyaPemerintah mengimbau agar pemudik kembali mempertimbangkan bila hendak mudik dengan sepeda motor, karena rawan kemacetan.
Baca SelengkapnyaPolisi menyampaikan, tidak ada larangan mudik menggunakan sepeda motor. Namun, sebaiknya dihindari.
Baca SelengkapnyaKapolri menyempatkan untuk mengecek fasilitas yang ada di pos terpadu dan pos pelayanan.
Baca SelengkapnyaMudik bukan hanya tentang mengejar waktu untuk berkumpul bersama keluarga, tetapi juga tentang memastikan perjalanan yang aman dan nyaman.
Baca SelengkapnyaSalah satu jalur yang diantisipasinya yakni jalur mudik Jawa Timur.
Baca SelengkapnyaKondisi fisik yang fit sangat dibutuhkan dalam perjalanan menuju pulang.
Baca Selengkapnya