Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Perkuat Gus Ipul-Puti, PDIP Magetan sosialisasi program pendidikan gratis

Perkuat Gus Ipul-Puti, PDIP Magetan sosialisasi program pendidikan gratis PDIP Magetan sosialisasi program pendidikan gratis Gus Ipul-Puti. ©2018 Merdeka.com

Merdeka.com - Menjelang Pilkada Jawa Timur 2018, kurang 14 hari, PDI Perjuangan (PDIP) dan warga Magetan terus bergerak. Ini untuk menambah suara Calon Gubernur Saifullah Yusuf (Gus Ipul) dan Calon Wakil Gubernur Puti Guntur Soekarno.

"Kawan-kawan turun terus, tiada henti, menemui pemilih dari rumah ke rumah, untuk menambah suara Gus Ipul-Mbak Puti," kata Deni Wicaksono, dari Badan Pemenangan Pemilu DPP PDIP, Selasa (12/6/2018).

Sejak sebelum Ramadhan lalu, kata dia, PDIP menggerakkan banyak jejaringnya di Magetan untuk memenangkan Pilkada 2018. Kebetulan, di Pilkada Magetan, PDIP juga mengusung calon nomor 2, yaitu Calon Bupati KH Mirathul Mukminin (Gus Amik) dan Calon Wakil Bupati Joko Suyono.

Orang lain juga bertanya?

"Dengan menggerakkan semua potensi, kami yakin akan memenangkan Pilkada Jawa Timur dan Magetan. Kami kompak, solid, dan terus bergerak," kata Deni Wicaksono.

pdip magetan sosialisasi program pendidikan gratis gus ipul puti

PDIP Magetan sosialisasi program pendidikan gratis Gus Ipul-Puti ©2018 Merdeka.com

Plt Ketua DPC PDIP Magetan, Bambang Yuwono, meminta kepada seluruh jajaran partainya agar memanfaatkan mudik lebaran Idul Fitri 1439 H untuk sosialisasi Gus Ipul-Puti Guntur Soekarno dan Gus Amik-Joko Suyono.

"Di saat saling bertemu sanak-saudara, teman dan handai-taulan, perlu saling mengingatkan untuk mencoblos nomor 2 di Pilkada Jawa Timur dan Magetan," kata Logos, panggilan akrab Bambang Yuwono.

Pria berambut putih, anggota Fraksi PDIP DPRD Jawa Timur dari Dapil Magetan dan sekitar itu, mengatakan, strategi komunikasi adalah sosialisasi pendidikan gratis untuk SMA/SMK Negeri.

"Juga pendidikan gratis untuk siswa-siswa miskin di sekolah-sekolah swasta dan madrasah. Seluruh warga Magetan harus tahu terobosan kebijakan dari Gus Ipul-Mbak Puti," kata Logos.

Ketua DPRD Magetan, Karmini, juga memperkuat gerakan pemenangan itu, dengan melipatgandakan dukungan semua jejaring konstituen, dan anggota Fraksi PDIP di DPRD Magetan.

"Semua anggota Fraksi PDIP bertugas untuk mengamankan setiap dusun, desa, kecamatan di semua daerah pemilihan di Magetan. Insya Allah kita bisa menang," kata Karmini. (mdk/hhw)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Lepas Pemudik Lebaran 2024, Airlangga: Karena Telah Bantu Naikkan Suara Golkar
Lepas Pemudik Lebaran 2024, Airlangga: Karena Telah Bantu Naikkan Suara Golkar

Partai Golkar menyediakan 20 unit bus dengan kapasitas penumpang sekitar 40-50 orang per bus

Baca Selengkapnya
Plt Ketum PPP Kampanye di Aceh: Ganjar-Mahfud Perjuangkan Guru Ngaji dan Marbot Dapat Honor
Plt Ketum PPP Kampanye di Aceh: Ganjar-Mahfud Perjuangkan Guru Ngaji dan Marbot Dapat Honor

Muhamad Mardiono meminta agar masyarakat Aceh dan kader bersama-sama memenangkan Capres Ganjar Pranowo dan Cawapres Mahfud MD.

Baca Selengkapnya
Mardiono Beri Instruksi ke Kader PPP: Kampanye Door to Door dan Baca Visi Misi Ganjar-Mahfud
Mardiono Beri Instruksi ke Kader PPP: Kampanye Door to Door dan Baca Visi Misi Ganjar-Mahfud

Plt Ketum PPP Mardiono meminta para kader untuk fokus mengajak rakyat berjuang bersama partai berlambang Kabah.

Baca Selengkapnya
H-31 Pencoblosan, Sekjen PDIP Minta Relawan Ganjar Bergerak dengan Keyakinan Bung Karno dan Megawati
H-31 Pencoblosan, Sekjen PDIP Minta Relawan Ganjar Bergerak dengan Keyakinan Bung Karno dan Megawati

Sekjen PDI Perjuangan Hasto Kristiyanto meminta pendukung Ganjar-Mahfud MD lebih masif turun ke bawah H-31 pencoblosan.

Baca Selengkapnya
Konsolidasi Pilkada Jatim, Mardiono Minta Kader Kompak Menangkan Khofifah-Emil Dardak
Konsolidasi Pilkada Jatim, Mardiono Minta Kader Kompak Menangkan Khofifah-Emil Dardak

Dalam konsolidasi itu, PPP juga membahas soal transisi pemerintahan Jokowi-Ma'ruf ke Prabowo-Gibran.

Baca Selengkapnya
Titah Megawati ke PDIP Jambi soal Capres Ganjar: Wajib Turun ke Bawah Galang Kemenangan
Titah Megawati ke PDIP Jambi soal Capres Ganjar: Wajib Turun ke Bawah Galang Kemenangan

Titah Megawati ke PDIP Jambi untuk menangkan Capres Ganjar

Baca Selengkapnya
Puan di Kampanye Ganjar-Mahfud: Saya Dipanggil Solid karena Putrinya Emak Banteng
Puan di Kampanye Ganjar-Mahfud: Saya Dipanggil Solid karena Putrinya Emak Banteng

Puan dalam orasinya menyatakan, jika nantinya pasangan Ganjar-Mahfud menang, maka ada tiga hal yang akan dimintanya.

Baca Selengkapnya
Cak Imin soal Pilgub Jateng: Cagub Elektabilitasnya Bagus Itu Gus Yusuf
Cak Imin soal Pilgub Jateng: Cagub Elektabilitasnya Bagus Itu Gus Yusuf

Gus Yusuf diusung sebagai Calon Gubernur (cagub) Jateng pada November 2024.

Baca Selengkapnya
Debat Pilkada DKI, Pramono Ikuti Program Prabowo Berikan Sarapan Gratis
Debat Pilkada DKI, Pramono Ikuti Program Prabowo Berikan Sarapan Gratis

Pramono menjanjikan program yang sejalan dengan pemerintahan Presiden Prabowo Subianto.

Baca Selengkapnya
Jejak Politik Gus Ipul Mensos Pengganti Risma Baru Dilantik Jokowi, Sedang Panas Seteru Lawan Cak Imin
Jejak Politik Gus Ipul Mensos Pengganti Risma Baru Dilantik Jokowi, Sedang Panas Seteru Lawan Cak Imin

Berikut jejak politik Gus Ipul Mensos pengganti Risma yang baru dilantik Presiden Joko Widodo.

Baca Selengkapnya
PDIP Bakal Temui Cak Imin Bahas Pilkada Jawa Tengah, Sinyal Koalisi?
PDIP Bakal Temui Cak Imin Bahas Pilkada Jawa Tengah, Sinyal Koalisi?

PDIP menugaskan kadernya untuk bertemu dengan Ketua Umum PKB Cak Imin untuk Pilkada Jateng.

Baca Selengkapnya
Gus Miftah dan Dico Ganinduto Gaet Suara Bu Nyai dan Nawaning Hafidzah se-Jateng Dukung Prabowo-Gibran
Gus Miftah dan Dico Ganinduto Gaet Suara Bu Nyai dan Nawaning Hafidzah se-Jateng Dukung Prabowo-Gibran

Gus Miftah menyampaikan keterlibatan Bu Nyai dan Nawaning dalam pilpres 2024 ini mempunyai peran yang sangat penting untuk menggaet suara kalangan santri.

Baca Selengkapnya