Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Polda Metro Jaya Bentuk Satgas Terpadu Antisipasi Banjir

Polda Metro Jaya Bentuk Satgas Terpadu Antisipasi Banjir Irjen Nana Sudjana. ©2020 Liputan6.com/Yopi

Merdeka.com - Kapolda Metro Jaya Irjen Nana Sudjana mengatakan pihaknya membentuk Satgas terpadu untuk mengantisipasi potensi banjir. Langkah ini dilakukan menyusul prediksi hujan besar pada (12/1) oleh Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG).

"Dalam hal ini kita sudah menginisiasi kami ada rencana pembentukan satgas terpadu. satgas terpadu ini terdiri dari BPBD, Polri, TNI dan instansi terkait,"kata Nana di Hutan Kemayoran, Jakarta Utara, Jumat (10/1).

Nantinya, Satgas Terpadu ini akan dibagi dalam dua tim. Pertama, tim pertolongan atau evakuasi korban banjir. Tim kedua melakukan pelayanan bagi korban banjir.

"Kita memang dari awal sudah menyiapkan untuk membentuk tim memberikan pertolongan ataupun evakuasi dan juga memberikan pelayanan kepada masyarakat," sambungnya.

Selain itu, Nana sudah menginstruksikan kepada seluruh Kapolsek di Jakarta untuk melakukan patroli di rumah-rumah yang ditinggal pemiliknya mengungsi akibat banjir.

"Sampai ke tingkat bawah sudah disampaikan ke Polsek untuk mengamankan, patroli rumah-rumah yang ditinggal masyarakat. Kami juga akan membuat semacam pos untuk kesehatan. Posko kesehatan ini akan kita lakukan di beberapa lokasi yang terkena banjir," tutup Nana.

Prediksi BMKG

BMKG mengimbau warga Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang hingga Bekasi (Jabodetabek) untuk waspada potensi hujan sedang hingga lebat pada 8 hingga 12 Januari 2020.

"BMKG mengindikasikan nanti malam, hingga 3 hari ada potensi hujan dengan skala lebat hingga sangat lebat. Tapi apakah akan seperti 1 Januari lalu, kita belum bisa memprediksi. Tapi potensi, ada. Jadi, tanggal 12 itu bukan awalnya. Tapi nanti malam," ujar Deputi Bidang Meteorologi R Mulyono R Prabowo, ketika dihubungi Liputan6.com, Jakarta, Rabu (8/1).

Peringatan Dini Kedubes AS

Kedutaan Besar Amerika Serikat mengeluarkan peringatan dini cuaca ekstrem di Jakarta pada 12 Januari 2020. Mereka mengimbau warga negaranya agar waspada.

Menurut dia, cuaca ekstrem akan terjadi di sejumlah wilayah di Indonesia. Antara lain, Pulau Jawa bagian barat, Pantura Jawa, Sumatera Selatan bagian timur, Belitung, Kalimantan bagian tengah dan selatan, serta Papua bagian tengah.

Dia mengimbau masyarakat waspada akan potensi banjir. Terutama, lanjut dia yang di badan dan bantaran sungai/laut, serta di daerah rendah.

"Karena volume air sangat tinggi, kalau di bantaran dan badan sungai atau laut takut meluap. Tak hanya itu, yang di dataran rendah juga perlu waspada. Air kan tahunya mengalir ke daratan rendah," kata Mulyono.

(mdk/ray)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Banjir Demak, Polri Kerahkan Tim Trauma Healing
Banjir Demak, Polri Kerahkan Tim Trauma Healing

Ratusan personel tersebut diutus hari ini dan bakal langsung diberangkatkan menuju lokasi banjir.

Baca Selengkapnya
Begini Strategi Pemprov DKI Antisipasi Banjir saat Musim Hujan
Begini Strategi Pemprov DKI Antisipasi Banjir saat Musim Hujan

Hendri berujar, sarana dan prasarana juga disiagakan.

Baca Selengkapnya
Jadi Bentuk Sinergi, Begini Aksi Personel TNI-Polri Pemalang Bagi Sembako pada Warga Terdampak Banjir Rob
Jadi Bentuk Sinergi, Begini Aksi Personel TNI-Polri Pemalang Bagi Sembako pada Warga Terdampak Banjir Rob

Mereka mengimbau agar warga berpartisipasi aktif dalam kegiatan siskamling.

Baca Selengkapnya
Berjibaku dengan Banjir, Tim SAR Evakuasi Ratusan Warga Padang dan Pesisir Selatan
Berjibaku dengan Banjir, Tim SAR Evakuasi Ratusan Warga Padang dan Pesisir Selatan

Sejumlah masyarakat di Kota Padang saat ini sudah dievakuasi tim SAR gabungan.

Baca Selengkapnya
Basarnas Gelar Latihan Gabungan Situasi Darurat Laut di Banyuwangi
Basarnas Gelar Latihan Gabungan Situasi Darurat Laut di Banyuwangi

Basarnas menggelar latihan gabungan situasi darurat medan laut, Karuna Nisevanam Top Drill Exercise.

Baca Selengkapnya
Antisipasi Pemprov DKI Jelang Musim Penghujan
Antisipasi Pemprov DKI Jelang Musim Penghujan

Teguh bilang, diperlukan sinergi lintas perangkat daerah untuk mengantisipasi banjir.

Baca Selengkapnya
Usai Sosialisasi Pemilu, Kapolres Rohil Angkat Barang Warga Saat Evakuasi Korban Banjir
Usai Sosialisasi Pemilu, Kapolres Rohil Angkat Barang Warga Saat Evakuasi Korban Banjir

Andrian bersama jajarannya memindahkan barang-barang milik korban banjir ke dalam sampan.

Baca Selengkapnya
Kompak! Deretan Jenderal Bintang Dua Turun Gunung Hibur Anak-Anak Korban Banjir Demak
Kompak! Deretan Jenderal Bintang Dua Turun Gunung Hibur Anak-Anak Korban Banjir Demak

Hal itu kata Dedi, berkat sinergitas antara Polri-TNI dan Pemda Demak.

Baca Selengkapnya
Momen Kapolres Rohil Terjang Banjir Pantau 21 Lokasi TPS hingga Bagi Obat dan Sembako ke Warga
Momen Kapolres Rohil Terjang Banjir Pantau 21 Lokasi TPS hingga Bagi Obat dan Sembako ke Warga

Lokasi TPS yang terendam banjir yaitu di Kecamatan Tantau Kopar, Desa Sekapas, Sungai Rangau, Kelurahan Rantau Kopar dan Bagan Cempedak serta desa lainnya.

Baca Selengkapnya
FOTO: Ratusan Rumah di Tangerang Selatan Dikepung Banjir, Sejumlah Warga Dievakuasi Pakai Perahu Karet
FOTO: Ratusan Rumah di Tangerang Selatan Dikepung Banjir, Sejumlah Warga Dievakuasi Pakai Perahu Karet

Lebih dari 320 KK menjadi korban banjir setelah sebuah tanggul di kawasan Perumahan Taman Mangu, Tangerang Selatan tak kuat menahan debit air hujan.

Baca Selengkapnya
Penampakan Helikopter Ambulans Polri untuk Mudik Lebaran 2024, Siap Evakuasi Pemudik saat Kondisi Darurat
Penampakan Helikopter Ambulans Polri untuk Mudik Lebaran 2024, Siap Evakuasi Pemudik saat Kondisi Darurat

Helikopter tersebut dipersiapkan agar dapat menjangkau beberapa wilayah di Pulau Jawa.

Baca Selengkapnya
Aksi TNI Polri Bantu Masyarakat di Tengah Terpaan Ombak Laut Kuala Kampar
Aksi TNI Polri Bantu Masyarakat di Tengah Terpaan Ombak Laut Kuala Kampar

Aksi solid personel Polsek Kuala Kampar bersama prajurit TNI Koramil 015 Kuala Kampar terlihat saat membantu warga di Pelabuhan Kuala Kampar.

Baca Selengkapnya