Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Polri Pesan Kapal Besar Multifungsi ke PT PAL Surabaya

Polri Pesan Kapal Besar Multifungsi ke PT PAL Surabaya Gedung Mabes Polri. ©2015 merdeka.com/muhammad luthfi rahman

Merdeka.com - Polisi memesan sebuah kapal besar yang multi fungsi ke PT PAL Surabaya. Kapal tersebut fungsinya bukan hanya untuk mengangkut pasukan, tapi juga untuk bantuan logistik, maupun operasi kemanusiaan.

Pembelian kapal untuk Polri ini disampaikan oleh Kepala Badan Pemelihara Keamanan Negara (Baharkam) Polri, Komjen Pol Agus Andrianto. Ia mengatakan, Presiden Joko Widodo beberapa waktu lalu mengunjungi PT PAL di Surabaya. Usai kunjungan, Jokowi memberi instruksi ke Polri untuk membeli salah satu kapal dari PT PAL.

"Sesuai arahan presiden, Polri diminta untuk mendukung industri nasional, dengan memesan kapalnya dari PT PAL. Tadi kami memesan ke sana, untuk melihat spesifikasi apa yang bisa dibutuhkan oleh institusi polri," katanya, di Mapolda Jatim, Selasa (4/3).

Agus menambahkan, Polri memesan kapal yang multifungsi. Dengan maksud, agar kapal ini nantinya bisa digunakan untuk segala keperluan.

"Fungsinya bukan hanya untuk mengangkut pasukan, tapi bisa juga untuk bantuan logistik, serta untuk operasi kemanusiaan. Kapal multifungsi, yang cukup besar, yang bisa digunakan patroli maupun untuk geser logistik ke tempat bencana. Misalnya mengubah fungsi kapal itu untuk RS, atau bantuan Polri, pada saat kejadian bencana," tegasnya.

Terkait dengan spesifikasi kapal yang diminta itu, pihak PT PAL sudah menyanggupi untuk membuatkannya. Lalu berapa kapal yang dipesan? Agus menyebut pihaknya hanya membeli satu kapal saja karena harganya yang cukup mahal.

"Untuk merumuskan kebutuhan kapal yang seperti yang kami mau, sudah kita bicarakan dengan PT PAL. Kami pesan 1 aja, cukup mahal, dan kami sedang cari sumber dana seperti apa, jadi gak bisa pakai rupiah murni, ataupun APBN," tambahnya.

(mdk/eko)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Jokowi Sebut Filipina Pakai Alutsista Buatan Indonesia
Jokowi Sebut Filipina Pakai Alutsista Buatan Indonesia

Jokowi mengapresiasi kepercayaan pemerintah Filipina terhadap produk buatan Indonesia.

Baca Selengkapnya
Jokowi: Filipina Percaya dan Puas dengan Produk Pertahanan Indonesia
Jokowi: Filipina Percaya dan Puas dengan Produk Pertahanan Indonesia

Indonesia turut menawarkan pesawat CN2335-220 produksi PTDI.

Baca Selengkapnya
Lanjut Kunker ke Jatim, Presiden Jokowi Bakal Tinjau PT Pindad & Beri Bansos ke Pedagang
Lanjut Kunker ke Jatim, Presiden Jokowi Bakal Tinjau PT Pindad & Beri Bansos ke Pedagang

Turut mendampingi Presiden dan Iriana dalam penerbangan menuju Provinsi Jawa Timur yaitu Menteri Pertahanan, Prabowo Subianto dan Menteri BUMN, Erick Thohir.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Jokowi Pamer Rasa Puas Menhan Filipina Pakai Kapal Perang Buatan Indonesia
VIDEO: Jokowi Pamer Rasa Puas Menhan Filipina Pakai Kapal Perang Buatan Indonesia

Presiden Jokowi menyebut pemerintah Filipina percaya dan puas terhadap produk buatan Indonesia

Baca Selengkapnya
Momen 'Mesra' Jokowi Disopiri Prabowo Naik Maung Saat Kunjungi PT Pindad Bandung
Momen 'Mesra' Jokowi Disopiri Prabowo Naik Maung Saat Kunjungi PT Pindad Bandung

Jokowi memuji cara Prabowo mengemudikan kendaraan taktis Maung.

Baca Selengkapnya
Makna Jokowi Naik Mobil Berpelat Indonesia Disopiri Prabowo Didampingi Erick Thohir
Makna Jokowi Naik Mobil Berpelat Indonesia Disopiri Prabowo Didampingi Erick Thohir

Presiden Jokowi naik mobil maung berpelat Indonesia. Disopiri Prabowo dan ditemani Erick Thohir.

Baca Selengkapnya
Jokowi Resmikan Tambak Ikan Nila Salin di Karawang Hari Ini
Jokowi Resmikan Tambak Ikan Nila Salin di Karawang Hari Ini

Jokowi juga akan meninjau stok dan harga sejumlah bahan pangan.

Baca Selengkapnya
Begini Pengamanan VVIP TNI AL saat Jokowi di Papua, Kapal Perang Dikerahkan
Begini Pengamanan VVIP TNI AL saat Jokowi di Papua, Kapal Perang Dikerahkan

TNI AL mempersiapkan pengamanan VVIP dalam Kunjungan Kerja Presiden Joko Widodo.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Penjelasan Polisi Beli Pesawat Baru Rp1 Triliun, Singgung Soal Tahun Politik
VIDEO: Penjelasan Polisi Beli Pesawat Baru Rp1 Triliun, Singgung Soal Tahun Politik

Karo Penmas Divisi Humas Polri Brigjen Ahmad Ramadhan menjelaskan alasan pembelian tersebut, salah satunya terkait menghadapi tahun politik.

Baca Selengkapnya
Bertemu Empat Mata dengan Prabowo, KSAL Bahas Pembelian Alutsista TNI AL
Bertemu Empat Mata dengan Prabowo, KSAL Bahas Pembelian Alutsista TNI AL

pembicaraan itu berlangsung di sela-sela rapat terbatas (ratas) bersama Presiden Jokowi di Istana Kepresidenan, Jakarta, Senin (5/8)

Baca Selengkapnya
Pensiunan Jenderal Kopassus Kendarai Rantis Maung, Penumpangnya Presiden & Menteri
Pensiunan Jenderal Kopassus Kendarai Rantis Maung, Penumpangnya Presiden & Menteri

Presiden Joko Widodo (Jokowi) bersama Menteri Pertahan Prabowo dan Menteri BUMN Erick Thohir menjajal kendaraan taktis Maung 4x4.

Baca Selengkapnya
Jokowi Terima Brevet Kehormatan Hiu Kencana, KSAL: Beliau Banyak Sekali Membantu TNI AL
Jokowi Terima Brevet Kehormatan Hiu Kencana, KSAL: Beliau Banyak Sekali Membantu TNI AL

Presiden  Jokowi menerima Brevet Kehormatan Hiu Kencana  di Markas Komando Lintas Laut Militer, Jakarta Utara, Sabtu (28/9/2024)

Baca Selengkapnya