Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

WN asal Malaysia ikut ramaikan acara Isra Miraj di Masjid Istiqlal

WN asal Malaysia ikut ramaikan acara Isra Miraj di Masjid Istiqlal Masjid Istiqlal. ©2016 Merdeka.com/yunita amalia

Merdeka.com - Majelis Taklim Rasulullah hari ini Minggu (24/4), memperingati Isra Mi'raj yang diadakan di Masjid Istiqlal, Jakarta Pusat. Dalam acara tersebut, nantinya banyak para tokoh dan pejabat yang akan berdatangan.

Pantauan merdeka.com, aktivitas di masjid masih berjalan normal. Belum nampak tokoh atau pejabat yang dijadwalkan hadir. Namun, terlihat warga berangsur memadati areal masjid.

Dewan Syuro Majelis Rasulallah mengatakan bahwa acara ini diadakan untuk terciptanya rasa aman dan sejahtera di Indonesia.

"Majelis Rasulullah berkomitmen untuk mempertemukan para ulama dengan umara, sebab NKRI kita tercinta ini hanya akan aman sejahtera jika ulama bisa saling membantu dan mendukung dengan umaro (pemimpin)," ucap Habib Nabiel Almusawa, Dewan Syuro Majelis Rasulullah.

Selain itu, Koordinator Media Majelis Rasulullah, Deni Hardiansyah mengatakan bahwa nantinya yang akan datang itu adanya Panglima TNI, Jendral Gatot Nurmantyo, Gubernur DKI Jakarta terpilih hasil quick count sementara Anies Rasyid Baswedan, Ustadz Yusuf Mansyur dan Syekh Ali Jabber.

"Nanti ada tamu utama juga yang kita undang, Habib Muhammad bin Abdul Rahman Assegaf dari Jeddah langsung," kata Deni di Masjid Istiqlal, Jakarta Pusat, Senin (24/4).

Lebih lanjut, Deni menuturkan bahwa acara dimulai sejak pukul 20.00 WIB, dan masyarakat yang datang ini bisa mencapai puluhan ribu jamaah dan bukan dari Jakarta saja, ada juga dari negara lain.

"Puluhan ribu ini yang dateng, ada dari Jawa Barat, Jawa Timur, Kalimantan sama ada juga dari Malaysia," tuturnya.

"Tema acaranya memperkuat tali silaturahmi, antara Ulama dan Umara untuk terciptanya kesatuan NKRI," pungkasnya. (mdk/rhm)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
FOTO: Kekhusyukan Jemaah Muslim Jakarta Salat Idulfitri 1445 Hijriah di Pasar Senen
FOTO: Kekhusyukan Jemaah Muslim Jakarta Salat Idulfitri 1445 Hijriah di Pasar Senen

Hari ini Rabu (10/4/2024) seluruh umat Islam merayakan Idulfitri 1 Syawal 1445 Hijriah setelah berpuasa 1 bulan penuh.

Baca Selengkapnya
FOTO: Melihat Suasana Salat Tarawih Pertama Bulan Suci Ramadan 1445 H di Masjid Istiqlal, Jemaah dari Luar Jakarta Penuhi Shaf
FOTO: Melihat Suasana Salat Tarawih Pertama Bulan Suci Ramadan 1445 H di Masjid Istiqlal, Jemaah dari Luar Jakarta Penuhi Shaf

Masjid Istiqlal dipadati umat muslim yang turut merayakan kehadiran bulan suci Ramadan dengan melaksanakan salat tarawih.

Baca Selengkapnya
FOTO: Kepadatan Masjid di Jakarta yang Penuh Kekhusyukan Umat Muslim Melaksanakan Salat Tarawih di Malam Pertama Ramadan 1445 Hijriah
FOTO: Kepadatan Masjid di Jakarta yang Penuh Kekhusyukan Umat Muslim Melaksanakan Salat Tarawih di Malam Pertama Ramadan 1445 Hijriah

Salat Tarawih yang digelar pada malam pertama pada bulan suci Ramadan 1445 Hijirah dipadati umat Muslim.

Baca Selengkapnya
Penampakan Antrean Sholat Idul Fitri di Tokyo Jepang Panjangnya Minta Ampun, Benar-benar Luar Biasa
Penampakan Antrean Sholat Idul Fitri di Tokyo Jepang Panjangnya Minta Ampun, Benar-benar Luar Biasa

Potret antrean panjang jemaah sholat Idul Fitri di Tokyo, Jepang, sungguh menakjubkan.

Baca Selengkapnya
Subhanallah, Jemaah Masjid An-Nur Empang Bogor Membludak Hingga ke Jalan, Netizen 'Enak Banget yang Salat di dalem Alfa Adem'
Subhanallah, Jemaah Masjid An-Nur Empang Bogor Membludak Hingga ke Jalan, Netizen 'Enak Banget yang Salat di dalem Alfa Adem'

Sebuah video memperlihatkan jemaah yang membeludak di jalanan demi mengejar malam lailatul qadar.

Baca Selengkapnya
FOTO: Bak Lautan, Ini Penampakan dari Udara ketika Umat Muslim Rayakan Idulfitri 1445 H di Jatinegara
FOTO: Bak Lautan, Ini Penampakan dari Udara ketika Umat Muslim Rayakan Idulfitri 1445 H di Jatinegara

Ribuan umat Islam tumpah ruah melaksanakan salat Idul Fitri di Jatinegara, Jakarta Timur.

Baca Selengkapnya
Ribuan Warga Muhammadiyah Salat Iduladha di Taman Blambangan Banyuwangi
Ribuan Warga Muhammadiyah Salat Iduladha di Taman Blambangan Banyuwangi

Tanah Lapang Taman Blambangan sudah padat terisi sejak pukul 05.30 WIB. Ratusan kendaraan terparkir rapi di sisi taman.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Jokowi Open House Lebaran Terakhir di Istana, Hadir Para Menteri & Warga Antre Sejak Subuh
VIDEO: Jokowi Open House Lebaran Terakhir di Istana, Hadir Para Menteri & Warga Antre Sejak Subuh

Masyarakat yang hadir tak hanya dari Jabodetabek saja, namun juga berasal dari sejumlah daerah.

Baca Selengkapnya
Upacara HUT ke-79 RI dari Seberang Istana Merdeka
Upacara HUT ke-79 RI dari Seberang Istana Merdeka

Warga lain asal Kediri, Jawa Timur Suwono mengaku datang ke Jakarta ingin melihat langsung upacara tapi tidak bisa masuk ke istana.

Baca Selengkapnya
Puluhan Ribu Warga MTA Gelar Salat Iduladha di Stadion Manahan
Puluhan Ribu Warga MTA Gelar Salat Iduladha di Stadion Manahan

Satgas Pengendali MTA Didin Sholahudin menambahkan, salat Iduladha hari ini dilakukan 2 atau 3 gelombang

Baca Selengkapnya
FOTO: Melihat Suasana Nikmat Ratusan Umat Muslim Buka Puasa di Hari Pertama Ramadan di Masjid Istiqlal
FOTO: Melihat Suasana Nikmat Ratusan Umat Muslim Buka Puasa di Hari Pertama Ramadan di Masjid Istiqlal

Ratusan jemaah sudah berdatangan sejak Ashar ke Masjid Istiqlal untuk berbuka puasa bersama.

Baca Selengkapnya
FOTO: Umat Muslim Khidmat Melaksanakan Salat Idulfitri 1445 H di Pelabuhan Sunda Kelapa
FOTO: Umat Muslim Khidmat Melaksanakan Salat Idulfitri 1445 H di Pelabuhan Sunda Kelapa

Umat Islam merayakan Idul Fitri 1445 Hijriah setelah pemerintah menetapkan 1 Syawal 1445 Hijriah jatuh pada Rabu (10/4/2024).

Baca Selengkapnya