PDIP: Kalau Ganjar Maju dari Partai Lain, Dapat 30 Persen di Jateng Sudah Hebat
Merdeka.com - Ketua Badan Pemenangan Pemilu (Bappilu) PDI Perjuangan Bambang Wuryanto alias Bambang Pacul yakin PDIP tetap akan mendulang suara besar tanpa figur tokoh. Ia yakin karena mesin tempur PDIP sudah sangat siap menghadapi Pemilu 2024.
Ia bilang, Ganjar Pranowo bila diusung oleh partai lain bakal kalah di Jawa Tengah. Bahkan, gubernur Jawa Tengah itu bisa mendapatkan suara 30 persen di Jateng sebagai calon presiden sudah lebih dari cukup.
"Umpamanya ini saya tidak mendahului, umpamanya pak Ganjar Pranowo tidak dicalonkan oleh PDI Perjuangan di Jateng menang atau kalah? pasti skak," ujarnya di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Selasa (12/7).
-
Siapa cawapres Ganjar Pranowo? PDI Perjuangan bersama partai koalisi secara resmi mengumumkan nama bakal calon wakil presiden Mahfud MD untuk mendampingi Capres Ganjar Pranowo, Rabu, 18 Oktober 2023.
-
Siapa yang mendukung Ganjar Pranowo? Eca dan Alam terlihat fokus juga menyaksikan Debat Capres 2024. Keduanya memberi dukungan untuk Ganjar Pranowo dan Mahfud MD.
-
Apa kata Ganjar tentang Prabowo? “Kita ingin Pemilu kedepan kontestasi gagasan setuju?,“ Bima Arya “Pak Gub satu kata tentang Pak Prabowo,“ This is description “Senior,“ jawab Ganjar Pranowo.
-
Apa pernyataan Ganjar tentang pemerintahan Prabowo-Gibran? Wakil Ketua Umum Partai Gerindra Habiburokhman merepons, pernyataan Ganjar Pranowo yang menyatakan akan berada di luar pemerintahan Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka.
-
Kenapa Ganjar Pranowo dianggap didukung Jokowi? “Ganjar dinilai sebagai capres yang didukung Presiden Joko Widodo pada Pemilihan Umum 2024 nanti,“ Saiful Mujani.
"Kalau dia dapat 30 persen saja udah hebat," imbuhnya.
Bambang percaya diri PDIP tanpa mengusung Ganjar di Pilpres, tetap menguasai Jawa Tengah. Sementara Ganjar akan sulit melawan PDIP di Jawa Tengah bila maju dari partai lain.
"Kenapa Pacul bisa ngomong? karena infrastruktur kita sudah siap. Kalau bahasa menterengnya infrastruktur tempur kita sudah siap," kata Ketua Komisi III DPR RI ini.
Bambang juga bicara soal efek ekor jas calon presiden dan calon wakil presiden di pemilu sebelumnya. Kata dia, efek ekor jas dari Joko Widodo kepada PDI Perjuangan angkanya cukup kecil.
"Pak Jokowi coattail effectnya berapa? 4 persen. Kecil itu 4 persen," tutupnya.
(mdk/fik)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Pendukung Ganjar-Mahfud menginginkan target suara 70 persen di Jawa Tengah.
Baca Selengkapnya"Insya Allah yakin banget kalau itu," kata Ganjar.
Baca SelengkapnyaHasil survei Litbang Kompas, elektabilitas Ganjar unggul 4 persen dari Prabowo.
Baca SelengkapnyaBakal Capres dari PDIP-PPP, Ganjar Pranowo diyakini berpotensi besar memenangkan Pilpres 2024. Meski mendapat dukungan partai yang lebih sedikit.
Baca SelengkapnyaGanjar Pranowo menyampaikan Jawa Tengah (Jateng) yang menjadi lumbung suara PDIP di Pilpres 2024 harus dijaga
Baca SelengkapnyaPartai pendukung mendorong bacapres Ganjar Pranowo terus meningkatkan sosialisasi di masyarakat.
Baca SelengkapnyaGanjar menyatakan, Jawa Tengah menjadi lumbung suara yang selalu dilirik banyak pihak.
Baca SelengkapnyaPDIP yakin elektabilitas Capres Ganjar Pranowo akan meningkat tajam. Setelah tidak lagi menjabat Gubernur Jawa Tengah.
Baca SelengkapnyaGanjar mengatakan tidak asal menghitung dalam menentukan target.
Baca SelengkapnyaGanjar Tegaskan Jawa Tengah Kandang banteng: Seruduk Semua yang Tidak Sesuai Aturan
Baca SelengkapnyaJawa Tengah termasuk medan pertempuran yang diperbutkan antar kandidat calon presiden.
Baca SelengkapnyaSalah satunya, keberhasilan Ganjar menurunkan angka kemiskinan di Provinsi Jawa Tengah
Baca Selengkapnya