Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Soal kemungkinan duet Risma-Sandiaga, Gerindra enggan berandai-andai

Soal kemungkinan duet Risma-Sandiaga, Gerindra enggan berandai-andai Fadli Zon. ©dpr.go.id

Merdeka.com - Wakil Ketua Umum DPP Partai Gerindra Fadli Zon mengatakan, keputusan mengenai siapa sosok cagub DKI yang akan diusung oleh Koalisi Kekeluargaan, masih akan menunggu dinamika dan kesepakatan bersama dari ketujuh parpol peserta koalisi tersebut.

Sebab, banyak kabar yang menyebut jika PDIP sebagai partai pemenang pemilu 2014 ini akan memajukan Tri Rismaharini (Risma) sebagai cagub, sementara Gerindra sudah mantap hendak mengusung Sandiaga Uno.

"Kita enggak bisa berandai-andai. Nanti kita lihat di komunikasi politiknya, siapa yang mau maju atau tidak ada yang maju," kata Fadli di Gedung DPR RI Senayan, Kamis (11/8).

Orang lain juga bertanya?

"Kita kan memang belum menetapkan. Masih dalam tahap komunikasi politik. Kecuali Gerindra bisa memutuskan sendiri. Artinya, Gerindra masih membuka komunikasi politik dengan parpol lain," sambungnya.

Mengenai siapa yang akan didaulat mendampingi Sandiaga Uno, Fadli memastikan jika tentunya sosok yang akan diduetkan itu berasal dari partai lain dalam koalisi tersebut. Sebab, perolehan suara Gerindra memang tidak mencukupi, untuk mengusung calon gubernurnya sendiri di Pilakda DKI 2017 mendatang.

"Kita liat nanti. Saya kira dari luar lah (bakal calon pasangannya). Kalau dari internal (Gerindra) tidak mungkin, karena Gerindra harus berpasangan dengan partai lain. Tapi sejauh ini kita mengusulkan satu nama, Sandiaga Uno," pungkasnya.

Sebelumnya diketahui, petinggi DPD dari tujuh partai politik DKI Jakarta bertemu di sebuah restoran di bilangan Jakarta Pusat, Senin (8/8). Mereka sepakat satu suara untuk menggabungkan diri dalam satu koalisi besar di Pemilihan Gubernur DKI Jakarta yang akan digelar Februari tahun depan.

Koalisi kekeluargaan yang diinisiasi DPD PDI Perjuangan itu menegaskan sikap politik mereka untuk melawan calon petahana Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama atau biasa disapa Ahok yang sudah diusung tiga partai politik yakni Golkar, Hanura dan NasDem.

(mdk/sho)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Gerindra Sebut Wacana PDIP soal Ganjar-Anies Cuma Gimik, Prabowo Tak Khawatir
Gerindra Sebut Wacana PDIP soal Ganjar-Anies Cuma Gimik, Prabowo Tak Khawatir

Gerindra memastikan Prabowo tidak merasa khawatir dengan munculnya wacana duet Ganjar-Anies di Pilpres 2024.

Baca Selengkapnya
Arsjad Rasjid soal Wacana Duet Ganjar-Prabowo: Tidak Pernah Ada Itu
Arsjad Rasjid soal Wacana Duet Ganjar-Prabowo: Tidak Pernah Ada Itu

Arsjad menegaskan, tidak ada pembahasan duet Ganjar dan Prabowo di Pilpres 2024.

Baca Selengkapnya
Gerindra Ingin Usung Kader jadi Cawagub Ridwan Kamil di Pilkada Jakarta, Siapa Sosoknya?
Gerindra Ingin Usung Kader jadi Cawagub Ridwan Kamil di Pilkada Jakarta, Siapa Sosoknya?

Gerindra menginginkan kadernya menjadi calon wakil gubernur untuk mendampingi Ridwan Kamil di Pilkada Jakarta

Baca Selengkapnya
Respons Airlangga Diduetkan dengan Sandiaga di Pilpres 2024
Respons Airlangga Diduetkan dengan Sandiaga di Pilpres 2024

Sandiaga tak membantah ada wacana dirinya berduet dengan Airlangga pada Pemilu 2024.

Baca Selengkapnya
Gerindra Buka Peluang Duet dengan Ganjar: Enggak Ada Pilihan, Prabowo Capres!
Gerindra Buka Peluang Duet dengan Ganjar: Enggak Ada Pilihan, Prabowo Capres!

Ketua DPP Partai Gerindra Ahmad Riza Patria membuka peluang bagi Ganjar Pranowo untuk berduet dengan Prabowo Subianto.

Baca Selengkapnya
Pilkada Jabar, Gerindra Pastikan Ridwan Kamil dengan Dedi Mulyadi Tambah Lengket
Pilkada Jabar, Gerindra Pastikan Ridwan Kamil dengan Dedi Mulyadi Tambah Lengket

Partai Gerindra mempertimbangkan wacana duet Ridwan Kamil dengan Dedi Mulyadi di Pilkada Jabar.

Baca Selengkapnya
Kata Ridwan Kamil soal Kabar Golkar dan Gerindra Pecah Kongsi di Pilgub Jakarta 2024
Kata Ridwan Kamil soal Kabar Golkar dan Gerindra Pecah Kongsi di Pilgub Jakarta 2024

Zulhas saat ditemui usai workshop dan Rakornas PAN mengatakan bahwa partainya berencana mengusung RK.

Baca Selengkapnya
Respons Sandiaga jika Tidak Terpilih jadi Cawapres Ganjar
Respons Sandiaga jika Tidak Terpilih jadi Cawapres Ganjar

"Saya tentunya menyerahkan kepada pimpinan partai politik," kata Sandi

Baca Selengkapnya
Gibran Belum Final jadi Cawapres Prabowo, Gerindra: Tidak Hanya Satu Sosok Saja
Gibran Belum Final jadi Cawapres Prabowo, Gerindra: Tidak Hanya Satu Sosok Saja

Bukan hanya Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka yang berpeluang jadi cawapres Prabowo

Baca Selengkapnya
Gerindra Dorong Ridwan Kamil di Pilkada Jakarta, Golkar Pertimbangkan Anies Jadi Lawan
Gerindra Dorong Ridwan Kamil di Pilkada Jakarta, Golkar Pertimbangkan Anies Jadi Lawan

Kabar majunya Anies Baswedan juga menjadi pertimbangan apakah Partai Golkar akan mengusung Ridwan Kamil.

Baca Selengkapnya
Gerindra Bakal Duduk Bersama KIM Bahas Peluang Usung Anies-Kaesang
Gerindra Bakal Duduk Bersama KIM Bahas Peluang Usung Anies-Kaesang

Gerindra masih menggodok skema-skema sosok calon gubernur-calon wakil gubernur Jakarta, termasuk duet Anies-Kaesang.

Baca Selengkapnya
Skenario Gerindra di Pilgub Jakarta, Usung Kaesang jika Ridwan Kamil Batal Maju
Skenario Gerindra di Pilgub Jakarta, Usung Kaesang jika Ridwan Kamil Batal Maju

Namun, hingga saat ini Gerindra belum memutuskan akan mengusung siapa di Pilkada Jakarta.

Baca Selengkapnya