Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Ini 6 manfaat manis dari vanila untuk kesehatan tubuh

Ini 6 manfaat manis dari vanila untuk kesehatan tubuh Ilustrasi vanila. Shutterstock/Lenushka2012

Merdeka.com - Siapa yang tidak menyukai aroma vanila baik di kue maupun es krim? Vanila tak hanya memberikan aroma yang mengundang selera bagi olahan makanan, namun juga dapat membangkitkan semangat Anda.

Perlu Anda ketahui bahwa ternyata salah satu rempah-rempah berharga mahal ini ternyata juga menyimpan banyak manfaat untuk kesehatan tubuh Anda. Inilah manfaat menyehatkan vanila seperti yang dilansir dari boldsky.com.

Meningkatkan fungsi otak

Ini merupakan kabar gembira bagi Anda yang suka mencium aroma vanila. Sebab ternyata aroma vanila mampu meningkatkan kerja otak dan dapat membuat Anda menjadi lebih pintar.

Anti inflamasi

Vanila merupakan agen inflamasi yang efektif sama seperti jahe. Oleh karena itu vanila mampu menyembuhkan peradangan yang dapat mempengaruhi kinerja kognitif Anda.

Mengontrol sistem saraf

Kesehatan sistem saraf ternyata dapat dikontrol dengan aroma vanila yang Anda hirup. Cara yang menyenangkan bukan?

Menyembuhkan stres

Aroma vanila memang menenangkan sehingga dapat menyembuhkan stres atau depresi yang sedang melanda Anda. Bahkan aroma ini juga mampu menyembuhkan impotensi pada laki-laki.

Meredakan mual saat hamil

Saat mual ketika hamil melanda, cobalah untuk menghirup aroma vanila. Aroma ini akan secara perlahan meredakan rasa mual dan membuat Anda rileks.

Menurunkan berat badan

Siapa yang menyangka bahwa menghirup aroma vanila mampu membantu Anda dalam program penurunan berat badan? Sebuah penelitian menunjukkan bahwa aroma ini mampu meningkatkan rasa kenyang Anda sehingga Anda dapat terhindar dari mengonsumsi makanan secara berlebihan.

Ternyata, vanila dapat memberikan manfaat manis untuk kesehatan tubuh Anda. Tertarik untuk mencobanya?

(mdk/feb)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Lagi Ngurangi Gula? 7 Rempah Ini Tak Kalah Manis dan Lebih Sehat untuk Tubuh
Lagi Ngurangi Gula? 7 Rempah Ini Tak Kalah Manis dan Lebih Sehat untuk Tubuh

Kayu manis dapat digunakan sebagai pengganti gula pasir atau gula merah dalam berbagai minuman dan hidangan.

Baca Selengkapnya
6 Rempah Aromatik dan Manfaatnya, Tak Hanya Sedapkan Masakan
6 Rempah Aromatik dan Manfaatnya, Tak Hanya Sedapkan Masakan

Rempah aromatik tak hanya membantu melezatkan masakan. Ada banyak manfaat kesehatan yang juga bisa didapatkan.

Baca Selengkapnya
Manfaat Kayu Cendana bagi Kesehatan , Mampu Turunkan Kolesterol
Manfaat Kayu Cendana bagi Kesehatan , Mampu Turunkan Kolesterol

Kayu cendana adalah tumbuhan herbal yang memiliki banyak manfaat kesehatan penting.

Baca Selengkapnya
12 Manfaat Daun Pandan Dipercaya Mampu Turunkan Kolesterol Jahat
12 Manfaat Daun Pandan Dipercaya Mampu Turunkan Kolesterol Jahat

Salah satu manfaat kesehatan paling menonjol dari daun pandan adalah kemampuannya dalam mencegah dan mengelola kadar kolesterol.

Baca Selengkapnya
8 Aroma Parfum yang Disukai Pria untuk Meningkatkan Gairah Pasangan
8 Aroma Parfum yang Disukai Pria untuk Meningkatkan Gairah Pasangan

Beberapa aroma parfum ternyata bisa membantu meningkatkan gairah dalam kehidupan intim pasangan.

Baca Selengkapnya
Tidak Hanya Bikin Masakan Makin Enak, Biji Pala Simpan Manfaat Luar Biasa untuk Kesehatan, Salah Satunya Bantu Atasi Jerawat
Tidak Hanya Bikin Masakan Makin Enak, Biji Pala Simpan Manfaat Luar Biasa untuk Kesehatan, Salah Satunya Bantu Atasi Jerawat

Rempah-rempah ajaib yang memiliki sejuta khasiat untuk tubuh.

Baca Selengkapnya
Manfaat Kayu Manis bagi Kesehatan, Efektif Melawan Radikal Bebas
Manfaat Kayu Manis bagi Kesehatan, Efektif Melawan Radikal Bebas

Kayu manis memiliki beragam kandungan baik untuk tubuh.

Baca Selengkapnya
5 Resep Minuman Enak Bikin Area Kewanitaan Lebih Segar dan Nyaman
5 Resep Minuman Enak Bikin Area Kewanitaan Lebih Segar dan Nyaman

Mengonsumsi makanan dan minuman yang tepat dapat membantu menjaga kebugaran tubuh dan meningkatkan kesegaran tubuh serta aroma miss v.

Baca Selengkapnya
Tak Hanya Madunya, Sarang Madu Juga Banyak Memiliki Khasiat Untuk Tubuh
Tak Hanya Madunya, Sarang Madu Juga Banyak Memiliki Khasiat Untuk Tubuh

Setiap sel sarang lebah juga mengandung madu murni yang belum mengalami campur tangan manusia saat proses pengambilan dan pengolahan.

Baca Selengkapnya
Kayu Manis untuk Kolesterol dan 9 Manfaat Kesehatan Lainnya
Kayu Manis untuk Kolesterol dan 9 Manfaat Kesehatan Lainnya

Merdeka.com merangkum informasi tentang 9 manfaat kayu manis untuk kolesterol dan manfaat lainnya yang perlu Anda ketahui

Baca Selengkapnya
5 Fungsi Buah Pala dalam Masakan, Bumbu Rempah Kaya Manfaat
5 Fungsi Buah Pala dalam Masakan, Bumbu Rempah Kaya Manfaat

Selain sebagai penyedap aroma, buah pala memiliki beragam fungsi lainnya.

Baca Selengkapnya
Resep Sederhana Minuman Berbahan Kayu Manis yang Bisa Atasi Masuk Angin dan Kembung
Resep Sederhana Minuman Berbahan Kayu Manis yang Bisa Atasi Masuk Angin dan Kembung

Kayu manis termasuk salah satu bahan rempah yang memiliki banyak khasiat untuk tubuh.

Baca Selengkapnya