Cara Kirim Foto Tanpa Turunkan Kualitas di WhatsApp
Merdeka.com - Berbagi foto dengan teman adalah hal yang mudah. Pasalnya, Anda tak perlu repot mengunduh aplikasi pihak ketiga untuk melakukannya, cukup gunakan aplikasi perpesanan seperti WhatsApp.
Namun seringkali foto yang dikirimkan selalu terkompres terlebih dahulu. Dalam artian foto tersebut akan menurun kualitasnya.
Maka dari itu, ada beberapa langkah yang dapat diikuti agar foto yang dikirimkan via WhatsApp tidak menurun kualitasnya. Berikut cara agar foto kiriman di WhatsApp tidak terkompres. Melansir Tekno Liputan6.com, simak yuk caranya!
-
Bagaimana cara mengirim foto dengan mudah di WhatsApp? Aplikasi ini berencana untuk menambahkan pintasan yang memudahkan pengguna dalam membuka foto dengan lebih cepat.
-
Kenapa WhatsApp perlu perbarui fitur kirim foto? WhatsApp dilaporkan sedang mengembangkan solusi baru untuk meningkatkan fitur berbagi media di dalam chat, yang sebelumnya dianggap cukup rumit.
-
Bagaimana WhatsApp memudahkan mengirim banyak foto? Dengan pembaruan terbaru, WhatsApp menyederhanakan proses tersebut, sehingga ketika pengguna memilih gambar, mereka akan langsung kembali ke layar obrolan tanpa gangguan. Pengguna masih memiliki opsi untuk masuk ke laman pengeditan, dan jika ingin mengedit foto, mereka cukup menekan tombol 'Edit.'
-
Fitur baru apa yang ditawarkan WhatsApp untuk mengirim foto? WhatsApp dilaporkan sedang mengembangkan solusi baru untuk meningkatkan fitur berbagi media di dalam chat, yang sebelumnya dianggap cukup rumit.
-
Bagaimana cara mengedit pesan WhatsApp? Pilih pesan yang akan di edit, lalu klik dan tahan beberapa saat. Klik menu edit. Khusus pengguna iOS maka opsi tersedia di pop up menu. Sementara Android terletak pada ikon titik tiga. Setelah di klik opsi tersebut maka pengguna dapat mengedit pesan yang sebelumnya dikirim. Jika sudah mengedit pesan terbaru, maka editan pesan tersebut dapat dikirim ke ruang obrolan.
-
Kapan fitur kirim foto baru WhatsApp akan rilis? Menurut informasi dari WABetaInfo, fitur ini saat ini hanya dapat diakses oleh beberapa pengguna beta dan akan diperluas ke lebih banyak pengguna dalam beberapa minggu mendatang.
Cara Kirim Foto Kualitas Asli di WhatsApp
- Pilih ikon klip kertas atau opsi 'attachment' yang berada di bagian kanan bawah layar.
- Pilih menu 'Document'.
- Tekan menu 'Browse other docs...'
- Pilih foto yang akan dikirim.
Dengan ini, foto yang dikirim tidak akan turun kualitasnya, karena foto yang dikirim bukan berupa gambar, melainkan dokumen.
Anda dapat membuktikannya sendiri dengan membuka menu 'Media' dan membandingkan foto yang dikirim secara langsung melalui ikon kamera dan dengan cara ini. Semoga membantu!
Sumber: Liputan6.com
(mdk/idc)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Berikut kata-kata story WA aesthetic dan keren namun tetap bermakna dalam.
Baca SelengkapnyaDalam proses pendaftaran CPNS, salah satu syarat yang wajib dipenuhi adalah pengunggahan pas foto yang sesuai dengan persyaratan, yaitu maksimal 200 kb.
Baca SelengkapnyaLangkah-langkah ini menuntun pengguna WA bisa mengirim tulisan kosong dengan mudah.
Baca SelengkapnyaWhatsApp secara resmi memperkenalkan fitur terbaru yang memungkinkan pengguna untuk mengonversi pesan suara menjadi teks.
Baca SelengkapnyaBuat pelanggan merasa nyaman dan terhibur dengan pesan otomatis lucu Anda.
Baca SelengkapnyaBermain dengan pesan berantai lucu telah menjadi cara populer untuk menyebarkan keceriaan dan menghubungkan orang-orang dalam era digital ini.
Baca SelengkapnyaWhatsApp atau WA telah merilis fitur video chat berbentuk bulat. Begini caranya gunakannya.
Baca SelengkapnyaTahukah Anda, jika selain dapat diunggah, ternyata konten foto maupun video di media sosial, juga bisa diunduh dan disimpan di galeri.
Baca SelengkapnyaBio WA bisa diisi dengan kata-kata menarik dan lucu.
Baca SelengkapnyaCara menggabungkan foto bisa dilakukan dengan berbagai aplikasi edit foto.
Baca SelengkapnyaDengan stiker WA lucu Anda bisa mengekspresikan diri tanpa harus menggunakan kata-kata dengan eksplisit.
Baca SelengkapnyaSalah satu komponen penting mendaftar seleksi CPNS adalah penyertaan foto yang sesuai dengan ketentuan yang berlaku.
Baca Selengkapnya