Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Dukung NTT Bangkit, Telkom Wujudkan Aksi Peduli IndiHome untuk NTT

Dukung NTT Bangkit, Telkom Wujudkan Aksi Peduli IndiHome untuk NTT Telkom Wujudkan Aksi Peduli IndiHome untuk NTT. ©2021 Merdeka.com

Merdeka.com - Bencana alam yang mengguncang Nusa Tenggara Timur (NTT) beberapa waktu yang lalu menggerakkan PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk (Telkom) untuk meringankan beban saudara sebangsa di NTT dalam bentuk aksi peduli 'IndiHome untuk NTT'. Yang berbeda pada aksi peduli kali ini, IndiHome mengajak masyarakat luas di seluruh Indonesia untuk terlibat dalam aksi sosial. Bukan dalam bentuk donasi materi seperti donasi pada umumnya, melainkan ajakan aksi peduli lewat postingan di media sosial berdasarkan unduhan template frame donasi yang kemudian dikonversi dalam bentuk rupiah oleh IndiHome.

Masyarakat dapat mengunduh template frame donasi melalui landing page www.indihome.co.id/untukntt. Kemudian unggah frame dari twibbon tersebut di media sosial dengan menyertakan hashtag #IndiHomeUntukNTT dan #BerkahTanpaBatas. Jangan lupa untuk menandai akun @IndiHome dan mention minimal lima (5) teman yang aktif di media sosial untuk terlibat dalam aksi peduli IndiHome untuk NTT.

Program donasi melalui unggahan template frame tersebut sudah berjalan sejak 12 Mei 2021 dan akan ditutup sampai dengan 29 Mei 2021. Hingga saat ini ini, lebih dari 12.000 template frame telah diunduh dan disebarkan melalui media sosial.

E. Kurniawan, Vice President Marketing Management Telkom, mengatakan bahwa setiap unggahan akan dikonversi dalam bentuk uang senilai Rp25.000 berdasarkan unduhan template frame dari twibbon dan yang diposting di media sosial.

"Jumlah donasi IndiHome untuk NTT ditargetkan minimal Rp500 juta yang akan kami berikan kepada korban bencana alam di NTT. Harapannya bantuan dari IndiHome dapat meringankan beban saudara kita yang terkena bencana alam di Nusa Tenggara Timur," jelas E. Kurniawan.

E. Kurniawan melanjutkan, IndiHome juga membuka kesempatan berdonasi bagi pelanggan melalui penukaran poin di aplikasi myIndiHome. Di mana 1.000 poin setara dengan donasi Rp10.000. Pelanggan dapat mengakses aplikasi myIndiHome kemudian pilih 'IndiHome Peduli Bencana Nasional 10.000' pada section 'Penawaran Unggulan' di menu poin myIndiHome. Penukaran poin untuk donasi untuk NTT akan dibuka sampai 29 Mei 2021.

Tak hanya itu, puncak rangkaian aksi peduli 'IndiHome untuk NTT' akan diisi dengan program 'IndiHome Berbagi Berkah Syiar & Syair untuk NTT'. Yaitu, program kombinasi antara pengajian umum dengan pagelaran hiburan seni secara daring pada 3 Juni 2021 di Youtube Channel IndiHome dan Instagram Live @IndiHome.

(mdk/hhw)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Telkom Tawarkan Kampanye Digital Dukung Pungutan Wisatawan Asing di Bali
Telkom Tawarkan Kampanye Digital Dukung Pungutan Wisatawan Asing di Bali

Telkom siap berkolaborasi mendukung langkah Pemprov Bali menerapkan pungutan bagi wisatawan asing.

Baca Selengkapnya
Ajak Generasi Muda Bangun Masa Depan Berkelanjutan, Telkom Kembali Selenggarakan Innovillage
Ajak Generasi Muda Bangun Masa Depan Berkelanjutan, Telkom Kembali Selenggarakan Innovillage

Telkom kembali menyelenggarakan kompetisi sociopreneurship, Innovillage bagi para mahasiswa di seluruh perguruan tinggi di Indonesia.

Baca Selengkapnya
Innovillage 2023 Lahirkan 163 Karya Inovasi Mahasiswa Berbasis Pembangunan Berkelanjutan
Innovillage 2023 Lahirkan 163 Karya Inovasi Mahasiswa Berbasis Pembangunan Berkelanjutan

Kompetisi Innovillage 2023 diikuti sebanyak 2.385 mahasiswa dengan total 818 proposal social project.

Baca Selengkapnya
Telkom Ajak Masyarakat Melestarikan Lingkungan melalui Kompetisi Bumi Berseru Fest 2024
Telkom Ajak Masyarakat Melestarikan Lingkungan melalui Kompetisi Bumi Berseru Fest 2024

Telkom turut mengambil peran inisiatif dalam upaya pelestarian lingkungan.

Baca Selengkapnya
Pelaku Usaha Bakal Bisa Go Digital Hanya Pakai ChatBot di Aplikasi
Pelaku Usaha Bakal Bisa Go Digital Hanya Pakai ChatBot di Aplikasi

Bila betul-betul dijalankan, inovasi ini barangkali akan menarik bagi pelaku UKM.

Baca Selengkapnya
Raih Merdeka Award 2024, Telkom Indonesia Berkomitmen Laksanakan Program Sosial dan Lingkungan
Raih Merdeka Award 2024, Telkom Indonesia Berkomitmen Laksanakan Program Sosial dan Lingkungan

PT. Telkom Indonesia terpilih sebagai penerima Merdeka Awards 2024 kategori Program CSR untuk Negeri Bidang Lingkungan Hidup

Baca Selengkapnya
Terungkap Sumber Dana Kampanye Timnas Anies-Cak Imin
Terungkap Sumber Dana Kampanye Timnas Anies-Cak Imin

Sudirman Said mengakui, kucuran dana ke AMIN tak sebesar ke pasangan capres-cawapres lain.

Baca Selengkapnya
UMKM Cuan Rp463 Juta dari Digiland 2024
UMKM Cuan Rp463 Juta dari Digiland 2024

UMKM merupakan tulang punggung perekonomian nasional yang menghasilkan banyak kontribusi terhadap pertumbuhan ekonomi.

Baca Selengkapnya
Tahan Devisa Tak Kabur ke Luar Negeri, Pengusaha Ritel Inisiasi Gerakan Belanja di Indonesia Aja
Tahan Devisa Tak Kabur ke Luar Negeri, Pengusaha Ritel Inisiasi Gerakan Belanja di Indonesia Aja

Gerakan ini diharapkan bisa meningkatkan pendapatan domestik dan menjaga agar devisa tetap berada di dalam negeri.

Baca Selengkapnya
HUT ke-58, Telkom Kenalkan Platform Indibiz untuk UMKM Go Internasional
HUT ke-58, Telkom Kenalkan Platform Indibiz untuk UMKM Go Internasional

Telkom memperkenalkan platform bernama Indibiz yang merupakan sebuah ekosistem solusi digital dunia usaha di Indonesia.

Baca Selengkapnya
Ada Promo Langanan IndiBiz Telkom untuk UKM di Ramadan dan Idul Fitri
Ada Promo Langanan IndiBiz Telkom untuk UKM di Ramadan dan Idul Fitri

Berikut daftar promo berlangganan bagi UKM di Ramadan dan Idul Fitri.

Baca Selengkapnya
Investasi Masa Depan yang Lebih Sehat, Telkom Salurkan Bantuan  Sanitasi Air Bersih
Investasi Masa Depan yang Lebih Sehat, Telkom Salurkan Bantuan Sanitasi Air Bersih

Salurkan bantuan air bersih dan sanitasi layak ke 17 Provinsi di 53 titik lokasi di seluruh Indonesia.

Baca Selengkapnya