Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Instagram Siapkan Fitur Baru Untuk DM

Instagram Siapkan Fitur Baru Untuk DM Vertikal Instagram. ©2018 TIME

Merdeka.com - Sebagai salah satu jejaring sosial terpopuler, Instagram tak pernah luput momen untuk merilis fitur baru.

Kali ini, perusahaan kembali dilaporkan sedang menyiapkan fitur baru untuk layanan berbagi foto dan video tersebut.

Dilansir Phone Arena via Tekno Liputan6.com, fitur baru tersebut adalah Reactions for Direct Messages (DM). Informasi ini berasal dari Jane Wong, yang kerap menemukan fitur-fitur yang belum diumumkan.

Orang lain juga bertanya?

Tech Communications Manager Facebook, Alex Voica, disebut telah mengonfirmasi temuan Jane tersebut.

"Tech Comms Manager @alexavoica telah mengonfirmasi fitur yang belum dirilis tersebut, dan ini merupakan sesuatu yang mereka sedang uji selama beberapa hari," tulis Jane melalui akun Twitter miliknya.

Sayangnya, sejauh ini belum ada informasi tentang waktu peluncuran fitur tersebut. Namun mengingat ftur tersebut baru mulai diuji, kemungkinan membutuhkan waktu beberapa pekan lagi sampai diumumkan secara resmi.

Sampai saat ini, para pengguna Instagram hanya bisa memberikan "like" pada pesan yang dikirimkan melalui DM.

Sementara berdasarkan informasi dari Jane, akan ada tujuh reaksi untuk pesan DM termasuk ikon love dan smile.

Sumber: Liputan6.comReporter: Andina Librianty

(mdk/idc)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
WhatsApp Uji Fitur Baru untuk Like Status
WhatsApp Uji Fitur Baru untuk Like Status

WhatsApp menguji fitur baru yang memungkinkan pengguna memberi like pada status, mirip dengan Instagram.

Baca Selengkapnya
WhatsApp Rencanakan Fitur Baru Permudah Kirim Foto
WhatsApp Rencanakan Fitur Baru Permudah Kirim Foto

Berita menggembirakan bagi pengguna WhatsApp! Aplikasi perpesanan ini dilaporkan sedang menguji fitur baru untuk mempermudah pengiriman foto dan video.

Baca Selengkapnya
Ada Fitur Baru Transkrip Pesan Suara di WhatsApp
Ada Fitur Baru Transkrip Pesan Suara di WhatsApp

WhatsApp secara resmi memperkenalkan fitur terbaru yang memungkinkan pengguna untuk mengonversi pesan suara menjadi teks.

Baca Selengkapnya
WhatsApp Mau Merilis Fitur Reaksi Emoji Mirip Instagram
WhatsApp Mau Merilis Fitur Reaksi Emoji Mirip Instagram

WhatsApp meningkatkan pengalaman chatting dengan menambahkan fitur reaksi emoji yang lebih personal.

Baca Selengkapnya
WhatsApp Perkenalkan Fitur Mention dan Like
WhatsApp Perkenalkan Fitur Mention dan Like

WhatsApp menghadirkan fitur mention dan like di Status WhatsApp. Fitur ini telah digulirkan mulai hari ini untuk seluruh pengguna WhatsApp global.

Baca Selengkapnya
Fitur Baru WhatsApp: Bisa Bikin Undangan dan Balasan di Grup
Fitur Baru WhatsApp: Bisa Bikin Undangan dan Balasan di Grup

Berikut adalah fitur baru WhatsApp yang baru saja diumumkan Mark Zuckerberg.

Baca Selengkapnya
Cara Mudah Membuat Gold Notes di Instagram untuk Olimpiade 2024
Cara Mudah Membuat Gold Notes di Instagram untuk Olimpiade 2024

Instagram merilis fitur Gold Notes untuk merayakan Olimpiade 2024. Berikut cara mudah membuat catatan emas di Instagram.

Baca Selengkapnya
WhatsApp Luncurkan Fitur Baru Stiker dan GIF di Android
WhatsApp Luncurkan Fitur Baru Stiker dan GIF di Android

WhatsApp merilis fitur baru untuk pengguna Android, termasuk alat pembuatan stiker bawaan dan integrasi Giphy.

Baca Selengkapnya
Fitur Baru WhatsApp Bakal Bisa Jawab Pertanyaan Pengguna Pakai AI
Fitur Baru WhatsApp Bakal Bisa Jawab Pertanyaan Pengguna Pakai AI

WhatsApp merancang fitur terbaru dengan kecerdasan buatan untuk merespons pertanyaan bantuan pengguna secara lebih efektif.

Baca Selengkapnya
Apa Itu Threads dan Bagaimana Cara Kerjanya? Mudah dan Anti Ribet
Apa Itu Threads dan Bagaimana Cara Kerjanya? Mudah dan Anti Ribet

Threads, aplikasi media sosial baru keluaran Meta.

Baca Selengkapnya
Ada Fitur Screen Sharing WhatsApp, Awas Layar Kamu Diintip Orang Lain
Ada Fitur Screen Sharing WhatsApp, Awas Layar Kamu Diintip Orang Lain

Berkat fitur tersebut, kini para pengguna bisa melihat apapun yang ditampilkan di layar ponsel atau laptop pengguna lain.

Baca Selengkapnya
Dua dari 100 Negara Bisa Nikmati Aplikasi Threads Milik Zuckerberg, Indonesia?
Dua dari 100 Negara Bisa Nikmati Aplikasi Threads Milik Zuckerberg, Indonesia?

Mark Zuckerberg luncurkan aplikasi baru bernama Threads. Sosial media baru saingan Twitter.

Baca Selengkapnya