35 Kata-Kata Sindiran Lucu, Menohok dan Langsung Mengena di Hati
Merdeka.com - Kata-kata sindiran kerap dijadikan ungkapan rasa kesal secara tak langsung kepada seseorang. Dalam menjalani kehidupan sehari-hari, tentu ada saja orang yang membuat jengkel atau kesal. Untuk meluapkan kekesalan, tak sedikit orang yang menggunakan kata-kata sindiran.
Kata-kata sindiran seringkali digunakan seseorang untuk menyindir melalui media sosial seperti Instagram, Facebook, hingga Twitter. Tujuan dari sindiran tersebut tentu untuk menyentil orang lain agar lebih peka dan paham akan kesalahannya.
Meski demikian, kata-kata sindiran tak melulu bergaya serius. Ada juga yang mengandung unsur lucu sehingga saat menyentil seseorang bisa mengurangi efek tegang.
-
Apa yang sedang trending tentang kata-kata sindiran? 'Sampah aja dibuang sembarangan, apalagi pacar.'2. 'Penyesalan itu tiba di akhir, jika di awal namanya pendaftaran kali'.3. 'Kamu sama dia sebastian ya, sebatas teman tanpa kepastian'.4. 'Sekuat apa pun kau perjuangkan, yang pergi akan tetap pergi, memang sudah jalannya kok'.5. 'Ya Allah harta itu memang hanya titipan, tapi mbok ya saya dititipin agak banyak gitu'.6. 'Cantik sih tapi rela bagi-bagi?'7. 'Kalau tidak ada chat grup WA mungkin HP ku sudah ku museumkan.'8. 'Jangan lupa pakai deodoran biar setia setiap saat.'9. 'Pacaran itu sama AC yang bisa bikin adem terus'.10. 'Pasti kamu capek karena harus pakai makeup di dua wajah sekaligus.'11. 'Omonganmu seperti parfum isi ulang, wangi tapi palsu.' 12. 'Perbuatan baik akan kembali pada pelakunya. Banyak-banyaklah menanam kebaikan.'13. 'Bicarakan aku sepuasnya. Kelak, akan ada balasan untuk setiap kalimat yang kamu keluarkan.'14. 'Aku bukan menghinamu, aku cuma mendeskripsikanmu.'15. 'Ya, namanya juga teman. Ada yang baik, ada juga yang munafik.'16. 'Aku bukan keset yang selalu bisa welcome kamu walaupun kamu telah melakukan banyak kesalahan.'17. 'Kalau kamu mau makan teman, jangan lupa tambahkan nasi biar makin kenyang.'18. 'Suaramu terdengar lebih merdu ketika mulutmu tertutup.'19. 'Langit tidak pernah menunjukkan bahwa dirinya tinggi. Ia membuktikannya sendiri.' 20. 'Sifat sok tahu yang dimiliki seseorang hanya akan membuatnya makin tidak tahu.'21. 'Perjalan hidup indah dapat terwujud apabila seseorang mampu berbagi, bukan hanya menikmatinya sendiri.'22. 'Aku bersedia mencintaimu dalam diam, karena diam berarti tak ada penolakan.'23. 'Dengan menjadi pribadi yang sederhana, seseorang akan menjadi dermawan.'24. 'Kamu itu baik banget. Tapi sayang, cuma pas ada maunya.'25. 'Ini hidup saya, kok kamuyang jadi sutradara.'26. 'Karena gak semua masalah harus diceritain, karena semua teman belum tentu bisa dipercaya.'27. 'Teman datang seiring banyaknya kebutuhan.' 28. 'Mereka berkata bahwa impian yang saya miliki terlampau besar. Dan saya bilang bahwa mereka berpikiran yang terlalu kecil.'29. 'Kebohongan yang diceritakan terlalu sering lama-lama akan terasa seperti kebenaran.' (Vladimir Lenin)30. 'Orang bijak akan merasa malu jika kata-katanya lebih baik daripada tindakannya.' (Confucius)
-
Apa jenis kata-kata lucu yang sering bikin kesal? Kata-kata lucu bikin kesal namun menghibur memang sekilas terdengar sedikit sumbang. Namun siapa sangka bahwa kata-kata ini menyimpan banyak kesan humoris. Kata-kata lucu bikin kesal akan menjadi penghiburmu di kala pikiran sedang penat atau bahkan stres.
-
Kenapa kata-kata sindiran ini dibuat? Kata-kata sindiran buat pacar yang sibuk dapat mewakili perasaan Anda terhadap sang kekasih.
-
Siapa yang suka menggunakan kata-kata sindiran? Kata-kata sindiran yang halus dan bikin orang lain merasa tersayat hati adalah cara terbaik untuk menegur orang yang membuat jengkel.
-
Apa contoh kata sindiran halus yang sering digunakan? 'Terus putar matamu. Mungkin kamu akan menemukan otak di belakang sana.'
-
Bagaimana sindiran disampaikan? Biasanya sindiran disampaikan dengan menggunakan kata-kata yang bersifat sinis atau penuh ironi, tanpa secara eksplisit menyatakan kritiknya.
Berikut ini kata-kata sindiran lucu yang telah merdeka.com rangkum dari berbagai sumber.
Kata-Kata Sindiran Lucu Tapi Mengena di Hati
©2012 Shutterstock/Aaron Amat
1. "Mereka berkata bahwa impian yang saya miliki terlampau besar. Dan saya bilang bahwa mereka berpikiran yang terlalu kecil."
2. "Sifat sok tahu yang dimiliki seseorang hanya akan membuatnya makin tidak tahu."
3. "Ya, namanya juga teman. Ada yang baik, ada juga yang munafik."
4. "Ucapanmu seperti balon warna-warni, indah tapi isinya angin."
5. "Aku bukan keset yang selalu bisa welcome kamu walaupun kamu telah melakukan banyak kesalahan."
6. "Karena kadang keyakinan bisa dikalahkan dengan usaha."
7. "Aku bukan menghinamu, aku cuma mendeskripsikanmu."
8. "Kalau tidak ada chat grup WA mungkin HP ku sudah aku museumkan."
9. "Perbuatan baik akan kembali pada pelakunya. Banyak-banyaklah menanam kebaikan."
10. "Perjalan hidup indah dapat terwujud apabila seseorang mampu berbagi, bukan hanya menikmatinya sendiri."
Kata-Kata Sindiran Lucu untuk Pacar
©Shutterstock.com/XiXinXing
11. "Pacaran itu sama AC yang bisa bikin adem terus."12. "Kalau selingkuh hati-hati ya sayang."13. "Aku bersedia mencintaimu dalam diam, karena diam berarti tak ada penolakan."14. "Seandainya obat kangen bisa dibeli, maka aku pasti sudah memesannya dalam jumlah yang banyak."15. "Omonganmu seperti parfum isi ulang, wangi tapi palsu."16. "Ini kah yang katanya tulus? tulus gimana, tulus kok perhitungan."17. "Mungkin benar apa kata orang bahwa cinta itu memang buta dan juga tuli, namun cinta jugalah yang mampu untuk merasakan."18. "Kalau kamu pengen nyaman terus pacaran aja sama sofa."19. "Tahun baru kan enggak semua harus baru, buktinya penghuni hatiku masih tetap kamu."20. "Jika berbohong adalah pekerjaan, aku kenal beberapa orang yang akan jadi jutawan."
Kata-Kata Sindiran Lucu untuk Teman
©2015 Merdeka.com/ motherhood.modernmom.com
21. "Contohlah tukang parkir. Walaupun punya banyak mobil, dia nggak pernah sombong karena dia tahu semua itu hanya titipan."22. "Jika hidupmu habis untuk mengomentari orang lain, kapan waktumu untuk memperbaiki diri?"23. "Teman datang seiring banyaknya kebutuhan."24. "Karena nggak semua masalah harus diceritain, karena semua teman belum tentu bisa dipercaya."25. "Kenyataannya tikungan jalan tajamnya kalah jauh sama yang namanya tikungan teman."26. "Jika ada orang yang bilang kamu jelek, jangan putus asa. Belum tentu orang itu berkata bohong."27. "Kamu pasti capek ya, setiap pagi harus makeup dua wajah sekaligus."28. "Nggak usah menghina para jomblo, pacarmu saja kalau ketemu yang lebih keren dikit langsung ngaku jomblo."29. "Mungkin kamu perlu mulai makan make up, jadi kamu bisa membuat dirimu cantik dari dalam sekaligus."30. "Beberapa teman seperti uang receh, bermuka dua dan nilainya juga tidak seberapa."
Kata-Kata Sindiran Lucu yang Halus Tapi Menohok
©2014 Merdeka.com/Shutterstock/Ariwasabi
31. "Teman yang datang hanya karena ia sedang membutuhkan itu sangat biasa. Dan teman yang datang di saat engkau membutuhkan itulah yang sangat layak untuk diperjuangkan. Dan cobalah untuk mengecek siapa saja dia."32. "Berteman saja kau masih pilih-pilih. Dipikir ada orang yang mau berteman dengan orang yang pekerjaannya hanya memanfaatkan orang saja."33. "Tahu nggak kalau kamu itu sebastian, sebatas teman tanpa adanya kepastian."34. "Jika sudah tidak mengerti yang tak akan pernah mengerti, mau dijelaskan seperti apapun akan tetap tidak mengerti."35. "Dunia itu tidak sempit. Kamu saja yang mainnya kurang jauh." (mdk/add)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Merdeka.com merangkum 101 kata-kata sindiran yang halus dan bikin orang lain merasa tersayat hati.
Baca SelengkapnyaKata-kata nyindir teman ini bisa bantu kamu ungkapkan perasaan.
Baca SelengkapnyaKumpulan kata-kata Sunda nyindir yang lucu dan penuh makna.
Baca Selengkapnyamerdeka.com merangkum informasi tentang 40 pantun sindiran untuk orang yang menyebalkan, berhasil bikin kesal sekaligus geli.
Baca SelengkapnyaKata sindiran halus namun menohok menjadi salah satu cara mengungkapkan rasa tak suka secara tidak langsung pada seseorang yang menjengkelkan.
Baca SelengkapnyaPantun sindiran bisa disampaikan kepada orang yang menurut Anda menyebalkan.
Baca SelengkapnyaTerkadang kata-kata sindiran bisa menjadi solusi untuk menyadarkan teman secara halus.
Baca SelengkapnyaSindiran halus bisa menjadi pengingat untuk orang lain dan diri sendiri.
Baca SelengkapnyaKata sindiran halus tapi menyakitkan ini bisa diberikan pada orang yang membuat Anda jengkel.
Baca SelengkapnyaBerikut kumpulan kata-kata Sunda nyindir yang singkat tapi penuh makna mendalam.
Baca SelengkapnyaKata-kata sedih terpendam kerap kali muncul pada momen refleksi pribadi, saat merenungkan pengalaman pahit atau bahkan kehilangan yang kita alami.
Baca SelengkapnyaSetiap kalimatnya sangat cocok untuk menggambarkan isi hati yang sedang tersakiti.
Baca Selengkapnya