6 Resep Masakan Khas Yogyakarta, Lezat dan Selalu Dirindukan oleh Pecinta Kuliner
Merdeka.com - Ada beragam resep masakan khas Yogyakarta. Selain wisata alamnya, kota pelajar ini memiliki begitu banyak kuliner khas yang menggugah selera. Bagi wisatawan baik domestik maupun internasional, belum afdol rasanya jika tidak mencicipi kuliner saat mengunjungi Yogyakarta. Tak heran jika, aneka kuliner khas Yogyakarta ini selalu menjadi incaran para wisatawan.
Para wisatawan bahkan bisa dengan mudah menemukan sajian khas kota pelajar ini. Baik itu di pusat kota maupun pinggir jalan. Harganya pun sangat terjangkau bagi siapa saja. Meski begitu, kualitas masakan dan kulinernya tetap terbaik. Salah satu masakan khas Yogyakarta yang melegenda dan populer adalah gudeg. Selain gudeg, kalian wajib coba sate klatak, mangut lele, oseng mercon hingga tiwul.
Namun tak perlu khawatir bagi kalian yang tidak bisa bepergian saat ini. Resep masakan khas Yogyakarta sudah banyak tersedia di internet. Tidak ada salahnya kalian mencoba membuatnya sendiri di rumah. Lantas apa saja resep masakan khas Yogyakarta yang menggugah selera?
-
Kuliner apa yang terkenal di Yogyakarta? Gudeg adalah salah satu makanan khas Yogyakarta yang paling terkenal.
-
Apa saja resep makanan tradisional Indonesia yang terkenal? Tidak hanya budaya dan keindahan alamnya saja, Indonesia juga dikenal memiliki berbagai makanan tradisional yang begitu lezat. Apalagi Indonesia juga mempunyai berbagai macam rempah-rempah yang membuat setiap masakan menawaran cita rasa khas yang memukau lidah. Karenanya, tidak sedikit dari turis mancanegara yang tertarik menikmati sajian makanan tradisional Indonesia.
-
Dimana resep makanan tradisional Indonesia bisa ditemukan? Melansir dari berbagai sumber, Selasa (5/9), simak ulasan informasinya berikut ini.
-
Apa saja keistimewaan Yogyakarta? Pengaturan keistimewaan DIY dan pemerintahannya selanjutnya diatur dengan UU No 1/1957 tentang Pokok-Pokok Pemerintahan Daerah. UU ini diterbitkan untuk melaksanakan ketentuan dalam pasal 131-133 UUDS 1950. Pengaturan Daerah Istimewa terdapat baik dalam diktum maupun penjelasannya.
-
Dari mana resep-resep ini? Dari berbagai sumber, berikut 10 resep masakan sehari-hari yang bisa Anda coba.
-
Dari mana resep-resep ini didapat? Melansir dari berbagai sumber, Kamis (7/3), simak ulasan informasinya berikut ini.
Melansir dari berbagai sumber, Selasa (26/10), simak ulasan informasinya berikut ini.
Gudeg
Bahan:
Bumbu Halus:
Bumbu Rebusan:
Instagram/cindelarascatering_kursus ©2021 Merdeka.com
Cara Membuat:
- Masak semua bahan kecuali telur
- Rebus dengan api kecil sampai air santan menyusut separuhnya
- Masukkan telur rebus ke dalam rebusan
- Masak kembali hingga air benar-benar kering dan gudeg berwarna cokelat gelap
- Keluarkan rempah daun, serai dan lengkuas dari masakan
- Resep masakan khas Yogyakarta gudeg telah siap dihidangkan
Sambal Goreng Krecek
Bahan:
Bumbu:
Instagram/pawon.nina ©2021 Merdeka.com
Cara Membuat:
- Haluskan bawang merah, bawang putih dan cabai
- Tumis bumbu yang sudah dihaluskan hingga harum
- Masukkan air secukupnya bersama dengan garam, gula, kecap dan penyedap rasa
- Biarkan air hingga mendidih
- Masukkan krecek atau kerupuk rambak ke dalam rebusan
- Aduk semua bahan hingga rata
- Tunggu hingga bumbu meresap
- Resep masakan khas Yogyakarta sambal goreng krecek pedas telah siap disajikan
Oseng Mercon
Bahan:
Bumbu Halus:
Instagram/gallerymasakan ©2021 Merdeka.com
Cara Membuat:
- Rebus tetelan hingga empuk. Tiriskan
- Iris tetelan hingga kecil-kecil atau sesuai selera. Sisihkan
- Siapkan bumbu yang telah dihaluskan
- Tumis bumbu halus hingga harum
- Tambahkan daun salam ke dalam tumisan sembari di aduk
- Masukkan tetelan daging sapi dan air kaldu sedikit saja
- Aduk semua bahan hingga bumbu meresap
- Resep masakan khas Yogyakarta oseng mercon telah siap dihidangkan
Mangut Lele
Bahan:
Bumbu Halus:
Instagram/hezadaffa ©2021 Merdeka.com
Cara Membuat:
- Tumis bumbu halus bersama lengkuas, daun salam dan daun jeruk purut sampai harum
- Masukkan santan dan air secukupnya
- Tambahkan garam dan penyedap rasa secukupnya
- Masukkan ikan lele yang sudah digoreng
- Tambahkan cabe rawit utuh ke dalam masakan
- Aduk semua bahan hingga rata dan bumbu meresap
- Masukkan kemangi dan aduk sebentar sebelum matikan api
- Resep masakan khas Yogyakarta mangut lele telah siap disajikan
Sate Klatak
Bahan:
Bumbu Halus:
Instagram/javafoodie ©2021 Merdeka.com
Cara Membuat:
- Rebus sebentar daging dan lemak sapi, potong kotak-kotak
- Bungkus daging dengan daun pepaya
- Diamkan selama 30 menit agar daging empuk
- Tumis bumbu halus sampai harum
- Keluarkan daging dari daun pepaya
- Lumuri daging dengan bumbu halus hingga merata
- Tambahkan kecap manis secukupnya
- Diamkan kembali selama satu jam
- Susun daging selang-seling dengan lemak sapi menggunakan tusukan sate
- Bakar sate sampai matang
- Resep masakan khas Yogyakarta sate klatak telah siap dihidangkan
Nasi Tiwul
Bahan:
Instagram/bumbueco ©2021 Merdeka.com
Cara Membuat:
- Masukkan minyak goreng pada wajan
- Panaskan dengan api sedang
- Kocok lepas telur pada wajan
- Orak arik hingga matang. Sisihkan
- Tumis bawang putih pada wajan yang sama dengan sedikit minyak hingga wangi
- Masukkan nasi tiwul, garam, lada dan penyedap rasa
- Aduk semua bahan menjadi satu hingga rata
- Sajikan di atas piring saji
- Beri taburan bawang goreng di atasnya
- Resep masakan khas Yogyakarta nasi tiwul telah siap disajikan
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Dari makanan pedas, manis, gurih, hingga makanan tradisional Jawa yang autentik, Yogyakarta memiliki semuanya.
Baca SelengkapnyaRekomendasi restoran terbaik di Yogyakarta dengan hidangan lezat yang wajib dicoba.
Baca SelengkapnyaGudeg adalah salah satu makanan tradisional khas Yogyakarta yang sangat populer dan banyak digemari.
Baca SelengkapnyaOseng mercon daging sapi memiliki cita rasa pedas memanjakan lidah.
Baca SelengkapnyaMerdeka.com merangkum informasi tentang resep ayam rica-rica yang pedas dan lezat.
Baca SelengkapnyaSelain wisata alam dan pusat fashion, Bandung juga menawarkan sajian kuliner yang lezat.
Baca SelengkapnyaAnda sedang mencari resep daging ayam yang enak dan mudah dipraktikkan? Ulasan berikut ini bisa menjadi solusi andalan.
Baca SelengkapnyaSoto ayam adalah salah satu makanan khas Indonesia yang paling disukai banyak orang. Membuat soto ayam pun tergolong mudah,
Baca SelengkapnyaRagam makanan hasil pengolahan pangan nabati di Indonesia menjadi bukti kekayaan bumi Nusantara. Berikut deretan makanan pengolahan pangan nabati khas daerah.
Baca SelengkapnyaJawa Tengah terkenal sebagai daerah yang kaya akan makanan khasnya. Yuk, simak rekomendasi makanan Khas Jawa Tengah yang paling terkenal ini!
Baca SelengkapnyaHarga hotel maupun makanan di Yogyakarta terkenal murah dibandingkan kota wisata lainnya.
Baca SelengkapnyaMakanan bukan hanya tentang menyantap hidangan di meja makan, tetapi juga petualangan yang menyenangkan!
Baca Selengkapnya