Resep Masakan Ikan Tuna Terlengkap untuk Berbuka Puasa, Mudah dan Wajib Dicoba
Merdeka.com - Ikan tuna merupakan salah satu jenis ikan yang banyak terdapat di laut Indonesia. Sebagai warga Indonesia yang baik, tidak ada salahnya untuk mengonsumsi jenis ikan yang satu ini. Memiliki kandungan gizi yang tinggi, jenis ikan ini dapat diolah menjadi berbagai resep masakan ikan tuna yang lezat.
Berikut resep masakan ikan tuna yang dirangkum dari berbagai sumber. Resep ini dapat Anda coba untuk hidangan berbuka puasa hari ini.
Resep Masakan Ikan Tuna Patties
-
Bagaimana cara membuat suwir ikan tuna pedas? 1. Goreng tuna hingga matang. Suwir kecil. 2. Tumis bumbu halus, serai, lengkuas, daun jeruk dan salam hingga matang. 3. Masukkan tuna suwir. Jika terlalu kering tambahkan sedikit air. 4. Beri bumbu penyedap secukupnya sesuai selera. 5. Icip rasa dan sajikan.
-
Ikan apa saja yang cocok untuk resep ini? Anda bisa menggunakan ikan laut seperti dorang dan kakap atau ikan air tawar seperti gurame dan mujair.
-
Apa saja menu lauk buka puasa yang mudah dibuat? Berikut kumpulan resep menu lauk buka puasa yang mudah dibuat.
-
Dari mana resep suwir ikan tuna ini diperoleh? Dilansir dari laman Briliofood dan Cookpad, berikut 6 resep suwir ikan tuna pilihan yang telah kami rangkum untuk Anda.
-
Apa yang sedang trend di resep ikan bakar? Resep bumbu bakar ikan merupakan salah satu resep yang banyak dicari oleh orang-orang.
-
Bagaimana membuat makanan kucing ikan tuna? 1. Pastikan tidak memasak ikan atau daging terlalu lama agar kandungan tak berkurang. 2. Masukkan semua bahan ke mesin giling seperti blender. 3. Giling hingga kelembutan yang diinginkan. 4. Makanan kucing ikan tuna telah siap disajikan. 5. Sisa makanan bisa disimpan dalam lemari es selama tiga hari.
Fimela.com ©2020 Merdeka.com
Bahan:
Cara membuat:
- Cuci bersih ikan tuna.
- Campur ikan tuna, potongan roti, mustard, lemon, air perasan jeruk, daun parsley, daun bawang, air, dan saus pedas.
- Tambahkan garam dan lada sesuai selera.
- Masukkan satu butir telur.
- Aduk hingga tercampur secara merata.
- Bagi adonan menjadi empat.
- Diamkan selama 1 jam.
- Goreng pada minyak zaitun dan sedikit tambahan margarin di atas panci.
- Masak hingg matang dengan api sedang.
- Angkat dan tiriskan.
- Siap disajikan.
Resep Masakan Ikan Tuna Gulai Sedap
Fimela.com ©2020 Merdeka.com
Bahan:
Bumbu:
Cara membuat:
- Olesi daging ikan tuna dengan air jeruk nipis, lada, dan garam.
- Diamkan ikan selama 15 menit.
- Bakar ikan tuna hingga matang.
- Panaskan minyak dan tumis bumbu hingga setengah matang.
- Masukkan serai, jahe, daun jeruk, dan masak hingga matang.
- Masukkan ikan tuna, aduk perlahan.
- Tambahkan santan dan garam.
- Tambahkan kemangi, aduk kembali dan masak hingga mengental.
- Siap disajikan.
Resep Masakan Ikan Tuna Bola-bola
Fimela.com ©2020 Merdeka.com
Bahan:
Bahan kulit luar:
Cara membuat:
- Rebus macaroni yang dicampur dengan 1 sdm minyak hingga lunak, sisihkan.
- Tumis bawang Bombay dan bawang putih hingga harum.
- Tambahkan tepung terigu, macaroni, yogurt, keju parut, lada, dan garam, aduk hingga merata.
- Campurkan adonan yang telah ditumis dengan suwiran ikan tuna.
- Ambil 1 sdm adonan dan letakkan potongan keju di tengah adonan.
- Buat bentuk bola.
- Celupkan ke dalam telur yang telah dikocok.
- Gulingkan pada tepung panir lalu goreng pada minyak panas.
- Angkat dan tiriskan.
Resep Masakan Ikan Tuna Rissoles Nasi
Fimela.com ©2020 Merdeka.com
Bahan:
Cara membuat:
- Masukkan ikan tuna, jagung, zucchini, keju, dan tepung panir ke dalam wadah bersih.
- Tambahkan telur, saus sambal, saus tomat, kecap ikan, dan kecap manis. Aduk hingga rata.
- Bentuk menjadi seperti bola, tutup adonan lalu tunggu hingga 10 menit/
- Lumuri adonan bola dengan tepung terigu.
- Goreng adonan pada minyak panas hingga matang.
- Siap disajikan.
Resep Masakan Ikan Tuna Tumis
© food.com
Bahan:
Cara membuat:
- Tumis bumbu hingga harum.
- Masukkan ikan tuna yang telah dipotong dadu.
- Tambahkan irisan daun jeruk dan air perasan jeruk.
- Aduk hingga bumbu menjadi setengah matang.
- Masukkan irisan cabai dan gula.
- Aduk kembali.
- Angkat dan sajikan.
Resep Masakan Ikan Tuna Balur Wijen
Fimela/Thinkstockphotos ©2020 Merdeka.com
Bahan:
Cara membuat:
- Masukkan air jeruk, minyak wijen, madu, dan kecap asin ke dalam 2 wadah kecil.
- Tuang cuka beras pada wadah 1 dan wadah 2 sebagai pencelup.
- Tuang biji wijen pada piring dan celupkan ikan tuna ke dalam wadah 2.
- Goreng ikan dengan minyak zaitun dan api yang besar.
- Masak hingga matang.
- Angkat dan hidangkan dengan saus serta pasta wasabi.
Resep Masakan Ikan Tuna Martabak
©Shutterstock
Bahan:
Cara membuat:
- Tumis bawang bombay dan bawang putih hingga harum.
- Masukkan ikan tuna, garam, lada, dan bumbu kari.
- Aduk dan biarkan hingga tercampur rata, tiriskan.
- Masukkan daun bawang dan telur kocok.
- Bentangkan kulit martabak di atas talenan.
- Isi dengan adonan, lalu lipat hingga adonan tertutup sempurna.
- Goreng pada api sedang.
- Hidangkan selagi panas dengan cabai rawit.
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Hidangan buka puasa ini pun memiliki peranan panting untuk mengembalikan tubuh menjadi prima kembali setelah berpuasa satu hari penuh.
Baca SelengkapnyaSuwir ikan tuna pedas nan lezat dan praktis ini dijamin akan menggugah selera Anda.
Baca SelengkapnyaBerikut kumpulan resep menu lauk buka puasa yang mudah dibuat.
Baca SelengkapnyaBerikut kumpulan resep buat buka puasa dan sahur yang lezat.
Baca SelengkapnyaResep buat buka puasa dan sahur di Bulan Rajab ini praktis dibuat.
Baca SelengkapnyaMomen berbuka puasa adalah momen yang paling ditunggu-tunggu umat Islam di bulan Ramadan. Biasanya, takjil yang bervariasi dipilih banyak orang.
Baca SelengkapnyaTuna sandwich merupakan camilan ringan bernutrisi tinggi.
Baca SelengkapnyaRenyahnya tahu dengan aneka isian lezat sangat cocok untuk menemani waktu buka puasa Anda.
Baca SelengkapnyaMerdeka.com merangkum informasi tentang resep bumbu bakar ikan yang lezat dan mudah dibuat.
Baca SelengkapnyaSemarakkan buka puasa Anda dengan aneka kue takjil yang menggugah selera.
Baca SelengkapnyaBerikut kumpulan resep menu takjil buka puasa yang segar dan cocok untuk pelepas dahaga.
Baca SelengkapnyaBerikut kumpulan resep menu diet puasa Ramadhan yang cocok buat sahur dan buka puasa.
Baca Selengkapnya