Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Beri Edukasi, Ralali Partner Fokus Kembangkan UMKM dan Ekonomi Digital Tanah Air

Beri Edukasi, Ralali Partner Fokus Kembangkan UMKM dan Ekonomi Digital Tanah Air UMKM. ©2019 Merdeka.com

Merdeka.com - Ralali.com, B2B marketplace terbesar di Indonesia meluncurkan Ralali Partner yang ke depannya dimanfaatkan sebagai pusat edukasi dan pengembangan komunitas BIG Agent yang fokus pada kemajuan UMKM. Ralali Partner diharapkan bisa membantu bisnis berkembang dengan memberdayakan dan menghubungkan jutaan pekerjaan berkualitas.

Peluncuran Ralali Partner dilakukan secara serentak di tiga kota, yaitu Tangerang, Bandung dan Palembang pada Kamis, 20 Februari 2020, kemarin.

"Kami menghadirkan Ralali Partner sebagai bentuk komitmen kami untuk terus mengembangkan BIG Agent dan meningkatkan kualitas dari para Sobat Agent yang tergabung di dalamnya. Sehingga BIG Agent secara maksimal dapat terus menjadi solusi yang memudahkan UMKM mengembangkan usahanya," kata Chief Executive Officer Ralali.com, Joseph Aditya.

Ralali.com mengembangkan Mitra Business Innovation Group Agent (Mitra BIG Agent) menjadi Ralali Partner. Mitra BIG Agent yang sebelumnya hanya menjadi mitra Ralali.com bagi pencari kerja yang terdaftar di BIG Agent. Sementara Ralali Partner memiliki ruang gerak yang lebih luas, yaitu menjadi mitra Ralali.com untuk pencari kerja di BIG Agent sekaligus pengecer produk untuk kebutuhan wirausaha di platform Ralali.com.

"Ada 4 fungsi utama Ralali Partner yaitu hiring sebagai bentuk nyata untuk mengurangi angka pengangguran, training untuk mengedukasi Sobat Agent untuk memiliki kualitas yang terstandarisasi, monitoring sehingga kualitas kinerja Sobat Agent terus terpantau, dan supporting Sobat Agent dalam berbagai hal salah satunya dengan adanya database yang lengkap. Selain keempat fungsi utama tersebut, Ralali Partner juga dimanfaatkan sebagai basecamp para Sobat Agent untuk bertukar pikiran, pengalaman, dan menjadi sarana diskusi antar Sobat Agent," jelasnya.

Tingkatkan Ekonomi Digital

Ralali.com berharap Ralali Partner bisa menjadi inovasi yang berdampak positif pada ekonomi digital Indonesia dengan cara menghubungkan pelaku UMKM dengan pasar dan tenaga kerja terampil. Data Badan Pusat Statistik (BPS) menunjukkan adanya kenaikan jumlah angkatan angkatan kerja sebesar 2,24 juta orang pada Februari 2018 menjadi 136,18 juta orang di bulan Februari 2019.

Sejalan dengan kenaikan jumlah angkatan kerja, Tingkat Partisipasi Angkatan Kerja (TPAK) juga meningkat sebesar 0,12 persen. Ralali Partner juga diharapkan dapat berkontribusi terhadap kenaikan TPAK di Indonesia. Sebagai perwakilan BIG Agent di luar Jakarta, Ralali Partner akan hadir di 20 kota di Indonesia pada 2020. (mdk/idr)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Tingkatkan Kualitas Layanan, Scala by Metranet Jalin Kolaborasi dengan Rakamin
Tingkatkan Kualitas Layanan, Scala by Metranet Jalin Kolaborasi dengan Rakamin

Scala by Metranet Jalin Kolaborasi dengan Rakamin, upaya tingkatkan kapabilitas di ranah Business Operations Management untuk optimalkan kapabilitas.

Baca Selengkapnya
Jangan Abai, Begini Pentingnya Literasi Digital untuk Pengusaha UMKM
Jangan Abai, Begini Pentingnya Literasi Digital untuk Pengusaha UMKM

Mega menjelaskan bagaimana pelaku UMKM dapat berjejaring dan berkolaborasi dengan sesama pelaku UMKM melalui penggunaan marketplace.

Baca Selengkapnya
Gelar SMEstaTalk, BRI Persiapkan UMKM Indonesia Tembus Pasar Global
Gelar SMEstaTalk, BRI Persiapkan UMKM Indonesia Tembus Pasar Global

BRI menyelenggarakan webinar eksklusif, SMEs Loyalty Talks #SMEstaTalks Episode 3 pada akhir September 2024 lalu.

Baca Selengkapnya
BRI UMKM EXPO(RT) BRILIANPRENEUR: Pemberdayaan & Pendampingan, Nilai Tambah bagi Nasabah BRI
BRI UMKM EXPO(RT) BRILIANPRENEUR: Pemberdayaan & Pendampingan, Nilai Tambah bagi Nasabah BRI

Hal ini dilakukan BRI menjelang hari jadinya yang ke-128 tahun.

Baca Selengkapnya
PAN: Pelaku UMKM Harus Siap Risiko dan Benar-Benar Kreatif
PAN: Pelaku UMKM Harus Siap Risiko dan Benar-Benar Kreatif

PAN menilai UMKM harus kreatif dan manfaatkan digital

Baca Selengkapnya
BRI Berhasil Antar UMKM Temukan Ketangguhan Baru
BRI Berhasil Antar UMKM Temukan Ketangguhan Baru

Direktur Bisnis Mikro BRI Supari mengungkapkan bahwa semakin membaiknya perekonomian dan prospeknya ke depan juga ditunjukkan oleh Indeks bisnis UMKM.

Baca Selengkapnya
Rumah BUMN Ajak UMKM Asal Jogja Go Internasional, Ini Program yang Disiapkan BRI
Rumah BUMN Ajak UMKM Asal Jogja Go Internasional, Ini Program yang Disiapkan BRI

RuBY juga merupakan inisiatif untuk meningkatkan kapasitas dan kapabilitas UMKM, sehingga dapat terbangun UMKM yang berkualitas.

Baca Selengkapnya
BUMN Indonesia Re Punya Program Pengembangan UMKM untuk Ciptakan Lapangan Kerja Baru, Begini Penjelasannya
BUMN Indonesia Re Punya Program Pengembangan UMKM untuk Ciptakan Lapangan Kerja Baru, Begini Penjelasannya

Melalui program tersebut, Indonesia Re berharap dapat mendorong pertumbuhan UMKM yang lebih kuat dan berkelanjutan.

Baca Selengkapnya
Sederet Strategi PAN Tingkatkan Ekonomi UMKM
Sederet Strategi PAN Tingkatkan Ekonomi UMKM

Zulhas mengupayakan banyak cara untuk mendukung para pelaku UMKM agar bisa mengembangkan bisnis mereka.

Baca Selengkapnya
Bazaar BRILian Ajang Promosi Klaster Usaha & Bukti Komitmen BRI Kembangkan UMKM
Bazaar BRILian Ajang Promosi Klaster Usaha & Bukti Komitmen BRI Kembangkan UMKM

BRI tidak hanya fokus pada pemberdayaan, tetapi juga menyelenggarakan Bazaar UMKM BRILiaN yang dirancang untuk memperluas jaringan penjualan.

Baca Selengkapnya
UMKM Perlu Diedukasi Agar Mudah Mendapatkan Pembiayaan Perbankan dan Naik Kelas
UMKM Perlu Diedukasi Agar Mudah Mendapatkan Pembiayaan Perbankan dan Naik Kelas

Menurut Sunarso terdapat lima hal yang perlu diedukasi kepada UMKM. Pertama, tentang spirit atau semangat kewirausahaan.

Baca Selengkapnya
Komitmen Bank Jatim Terhadap UMKM Binaan dalam Kegiatan Misi Dagang
Komitmen Bank Jatim Terhadap UMKM Binaan dalam Kegiatan Misi Dagang

Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jawa Timur kembali melaksanakan misi dagang dan investasi.

Baca Selengkapnya